Ditemukan 142 data

Urut Berdasarkan
 
Putus : 20-11-2019 — Upload : 20-04-2020
Putusan MAHKAMAH AGUNG Nomor 1081 K/Pid/2019
Tanggal 20 Nopember 2019 —
354194 Berkekuatan Hukum Tetap
  • PUTUSANNomor 1081 K/Pid/2019DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAMAHKAMAH AGUNGmemeriksa perkara tindak pidana pada tingkat kasasi yang dimohonkan olehPenuntut Umum pada Kejaksaan Negeri Jayawijaya dan Terdakwa , telahmemutus perkara Terdakwa I:NamaTempat LahirUmur/Tanggal LahirJenis KelaminKewarganegaraanTempat TinggalAgamaPekerjaanJAKUB FABIAN SKRZYPSKI;Olsztyn;39 tahun/26 Juni 1979;Lakilaki;Polandia;Rue Du Temple 21 1096 Cully, Switzerland;Kristen Katholik;Karyawan Perusahaan Medelex
Register : 22-04-2019 — Putus : 17-06-2019 — Upload : 01-07-2019
Putusan PN CILACAP Nomor 117/Pid.B/2019/PN Clp
Tanggal 17 Juni 2019 — Penuntut Umum:
Herianto YWSPB, S.H.
Terdakwa:
1.MAIZUL YANDRI Bin ISMAIL ALI BASA
2.WITOYO Bin alm H.DARTO
3.HERMAWATI Binti alm MOCHAMMAD TULIS
4.USMAYANI Binti alm TASMIN
6716
  • Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani Para Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;
    4. Menetapkan barang bukti berupa:
    1 (satu) bendel berkas-berkas pendaftaran calon kandidat tujuan negara Australia;
    1 (satu) bendel berkas-berkas pendaftaran calon kandidat tujuan negara Aljazair ;
    1 (satu) bendel berkas-berkas pendaftaran calon kandidat tujuan negara Polandia

    5 (lima) bendel kwitansi pembayaran;
    1 (satu) bendel daftar kandidat PT Shell dengan tujuan negara Australia;
    1 (satu) bendel daftar kandidat PT LNG dengan tujuan negara Aljazair;
    1 (satu) bendel daftar kandidat PT LNG dengan tujuan negara polandia;
    1 (satu) lembar surat tugas dari Sdr.

    RayaBulak RT.11 RW.03 Blok Bedeng Desa Bulak Kec.JatibarangKab.Indramayu;Bahwa Para Terdakwa menerangkan kepada Saksi bahwa orangorangyang melakukan medical check up di klinik Saksi adalah calon pekerjayang akan di pekerjakan ke negara Aljazair, Polandia dan Australia melaluiPT.
    Shell Australia, ProyekNegara LNG Polandia dan Proyek LNG tujuan negara Aljazair;Bahwa Terdakwa IV Usmayani adalah sponsor yang bertugas merekrutcalon TKI dengan Proyek Negara Australia melalui PT.Shell Australia,Proyek Negara LNG Polandia dan Proyek LNG tujuan negara Aljazair;. Terdakwa II Witoyo Bin Alm. H.
    sebagai pekerja di Australia untuk menjadifitter di sebuah kapal, untuk Aljazair dan Polandia dirinya bekerja untuk didarat dan di laut dan untuk menjadi fitter atau pun helper;Bahwa Terdakwa dari bulan Juli 2018 sampai sekarang telah merekrutsekitar 200 orang;Bahwa Terdakwa untuk daerah Grobogan Jawa Tengah sekitar 100 orangkemudian Kab.
    Terdakwa kenal dengan terdakwa Maizul Yandri dikenalkan olehteman grup bisnis Terdakwa;Bahwa Terdakwa MAIZUL YANDRI meminta Terdakwa untuk mencarikanorang untuk bekerja di Aljazair, Australia, dan Polandia, setelan Terdakwamendapati orang yang mau bekerja di Aljazair, Australia, dan Polandia,Terdakwa menyuruh orang tersebut pergi ke Klinik Zhafira di IndramayuHalaman 20 dari 39 Putusan Nomor 117/Pid.B/2019/PN Clipuntuk melakukan pendaftaran MCU (Medical Cek Up) sebagai salah satupersyaratan berangkat
    20 orang;Halaman 22 dari 39 Putusan Nomor 117/Pid.B/2019/PN ClipBahwa untuk daerah Cilacap jawa tengah sekitar 14 orang untuk bekerjasebagai pekerja migran ke Aljazair kemudian kota Semarang 2 orang untukmenjadi pekerja migran ke Polandia dan untuk Kab.
Register : 07-07-2021 — Putus : 21-07-2021 — Upload : 21-07-2021
Putusan PN SLEMAN Nomor 334/Pdt.P/2021/PN Smn
Tanggal 21 Juli 2021 — Pemohon:
Vellia Fatimah
446
  • Bahwa Pemohon menikah dengan seorang lakilaki bernama ADAM KOTULSKI(Suami Pemohon) pada tanggal 27 Juli 2019 di Kota t6dz, Polandia.
    , dantertempat tinggal di Polandia, sehingga Pemohon menambah nama marga suaminyapada namannya.Bahwa Pemohon melangsungkan pernikahan dengan Adam pada tanggal 20 Juli 2019di Polandia, dan telah dicatatkan di Indonesia tahun 2019 juga;Bahwa nama ibu Pemohon berbeda di Paspor pemohon sehingga pemohon inginmerubah nama ibu dalam akte kelahiran pemohon agar nantinya tidak bermasalah dipaspor pemohon;Bahwa keluarga setuju dan tidak keberatan dengan perubahan nama pemohon dan ibupemohon dalam akte kelahiran
    Bahwa Pemohon sekarang sudah menikah dengan Adam warga negara Polandia, dantertempat tinggal di Polandia, sehingga Pemohon menambah nama marga suaminyapada namannya.
    Bahwa Pemohon melangsungkan perikahan dengan Adam pada tanggal 20 Juli 2019di Polandia, dan telah dicatatkan di Indonesia tahun 2019 juga; Bahwa nama ibu Pemohon berbeda di Paspor pemohon sehingga pemohon inginmerubah nama ibu dalam akte kelahiran pemohon agar nantinya tidak bermasalah dipaspor pemohon; Bahwa keluarga setuju dan tidak keberatan dengan perubahan nama pemohon dan ibupemohon dalam akte kelahiran Pemohon.
    Bahwa karena Pemohon tinggal jauh di Polandia, maka orang tua Pemohonberkomunikasi melalui telepon dan WAMenimbang, bahwa terhadap keterangan Saksi tersebut diatas, Pemohonmenyatakan tidak keberatan dan membenarkannya;Menimbang, bahwa Kuasa Pemohon sudah tidak mengajukan sesuatu hal lagi, akantetapi memohon penetapan;Menimbang, bahwa untuk mempersingkat uraian Penetapan ini, maka segala sesuatuyang tercatat dalam Berita Acara Persidangan dianggap sudah turut termuat secara lengkapdalam penetapan
Register : 05-09-2016 — Putus : 11-10-2016 — Upload : 25-10-2016
Putusan PN AMLAPURA Nomor 55/Pid.B/2016/PN.Amp.
Tanggal 11 Oktober 2016 — 1. Nama Lengkap : I NYOMAN NGURAH MAHATMA Als NYOMAN PANGKLIR Tempat lahir : Karangasem Umur / tanggal lahir : 50Tahun / Tanggal 21 Agustus 1966 Jenis Kelamin : Laki-laki Kebangsaan : Indonesia Tempat tinggal : Br. Dinas Kecicang Bali, Kel. Desa Bu ngaya, Kec. Bebandem, Kab. Karangasem Agama : Hindu Pekerjaan : PNS Pendidikan : SMA Berijazah
4921
  • Bahwa cara menentukan kalah menangdalam pertandingan judi jenis bola yaitu misalnya apabila ada pertandingan kalahmenang dalam permainan judi jenis sepak bola yaitu misalnya apabila adaHalaman6dari23 Putusan Pidana Nomor :55/Pid.B/2016/PN.Amp.pertandingan sepak bola antara Portugal vs Polandia maka :Apabila Portugal Pur %, artinya apabila skor 0 : 0 atau draw maka pemain yangmemasang Portugal kalah setengah dari nilai taruhan.
    Bahwa pada hari Kamis tanggal 30 Juni 2016, sekitar pukul 19.30 Wita saksidikirimi SMS oleh Nyoman Ngurah Mahatma Als Nyoman Panglir/Terdakwayang berisi jadwal pertandingan antara Portugal melawan Polandia, PortugalPur %4, sekitar 1 (satu) jam, kKemudian saksi mengirimkan SMS kepadaTerdakwa yang berisikan saksi bertaruh pada Portugal sebesar Rp.300.000,(tiga ratus ribu rupiah), pada pertandingan Portugal bermain imbang 0 : )melawan Polandia, dengan demikian karena Portugal memberikan Pur %maka saksi
    Contoh pemain pasang Portugal Rp. 200.000, (dua ratusribu rupiah), maka pemain kena Rp.100.000, (seratus ribu rupiah) danapabila pemain pasang Polandia pasang Rp. 200.000, (dua ratus riburupiah) maka pemain dapat ukupan Rp.100.000, (seratus riibu rupiah) ;Apabila Portugal pur 2, kalau skor draw (0 : 0) maka pemain yang pasangPortugal kena full, apabila Portugal menang 1 : 0, maka pemain dapatukupan full.
    Setelah ada pemain yang memasang taruhan maka Terdakwaakan membalas SMS dengan mengatakan OK, Bahwa cara menentukan kalahmenangdalam permainan judi jenis sepak bola yaitu misalnya apabila adapertandingan sepak bola antara Portugal vs Polandia maka :a)Apabila Portugal pur % artinya apabila skor 0 : 0 atau draw maka pemainyang pasang Portugal kena full, apabila Portugal menang 1 : 0 maka pemaindapat ukupan full.
Register : 01-02-2013 — Putus : 22-04-2014 — Upload : 28-03-2015
Putusan PENGADILAN PAJAK Nomor Put.52024/PP/M.IXA/19/2014
Tanggal 22 April 2014 — Pemohon Banding dan Terbanding
11640
  • Nomor PutusanPengadilan PajakJenis PajakTahun PajakPokok SengketaMenurutTerbandingMenurut Pemohon :BandingMenurut MajelisPut.52024/PP/M.IXA/19/2014Bea masuk2012bahwa yang menjadi pokok sengketa adalah pengajuan banding terhadap Penetapan NilaiPabean Pos PIB, jenis barang berupa Code: 240721 Grace Body Cram 250 ml, Negaraasal Polandia, yang diberitahukan oleh Pemohon Banding dalam PIB Nomor: 377918tanggal 18 September 2012 dengan Nilai Pabean sebesar total CIF IDR699.192.987,31, danditetapkan oleh
    Produkproduk tersebut diimpor dari berbagai negara dankhusus untuk kasus yang Pemohon Banding hadapi saat ini, diimpor dari Polandia.
    Adapunprodukproduk yang dimaksud yang dikenakan tambahan bea masuk, pajak dan dendaadalah Grace Body Cream 250 ml;bahwa sesuai keputusan keberatan Nomor: KEP6873/KPU.01/2012 tanggal 10 Desember2012, berdasarkan penelitian terhadap dokumen impor serta penelitian terhadap kewajarannilai pabean atas barang impor Grace Body Cream250 ml, Negara asal Polandia, yangdiberitahukan dalam PIB Nomor: 377918 tanggal 18 September 2012 dengan Nilai Pabeansebesar total CIF IDR699.192.987,31 tidak dapat diyakini
    Bukti Penerimaan Negara Dalam Rangka Impor Bank CIMB Niaga tanggal 20 Juni2013 sebesar Rp2.033.346.000,00;bahwa hasil pemeriksaan atas dokumen impor dan buktibukti yang diserahkan PemohonBanding dalam persidangan adalah sebagai berikut:bahwa PIB Nomor: 377918 tanggal 18 September 2012, jenis barang Grace BodyCream250 ml, Negara asal Polandia, dengan Nilai Pabean sebesar total CIFIDR699.192.987,31;bahwa Invoice Nomor: T74548 tanggal 01 Agustus 2012 dengan Nilai Pabean sebesarIDR699.192.987,31;bahwa
    Oleh karenanya, Majelis berkesimpulanuntuk mengabulkan seluruhnya permohonan banding Pemohon Banding dan menetapkanNilai Pabean atas jenis barang impor Grace Body Cream250 ml, Negara asal Polandia,yang diberitahukan oleh Pemohon Banding dalam PIB Nomor: 377918 tanggal 18September 2012 tersebut adalah sebesar total CIF IDR699.192.987,31 sesuai PIB Nomor:377918 tanggal 18 September 2012;UndangUndang Nomor 14 Tahun 2002 tentang Pengadilan Pajak,UndangUndang Nomor 10 Tahun 1995 tentang Kepabeanan sebagaimana
Register : 17-01-2014 — Putus : 29-01-2014 — Upload : 24-03-2015
Putusan PN YOGYAKARTA Nomor 6/Pdt.P/2014/PN.Yk
Tanggal 29 Januari 2014 — DEDDY DARMAWAN
2710
  • Bahwa perubahan nama anak Pemohon untuk pelaporan diKedutaan Besar Polandia di Jakarta, sesuai dengankewarganegaraan istri Pemohon dengan nama Judyta Wenus Kalota ; Berdasarkan alasanalasan tersebut diatas, kiranya Bapak KetuaPengadilan Negeri Yogyakarta dapat menerima permohonan ini danselanjutnya menetapkan sebagai berikut :1.
    sebagai teman Pemohon, dan berkenalan sudah lama ;4e Bahwa benar Pemohon telah menikah dengan Judyta WenusKalota, dan dari perkawinan tersebut Pemohon telah dikaruniai 1(satu) orang anak lakilaki yang bernama Leonard Tirtokusumayang lahir di Yogyakarta pada tanggal 2 September 2013 ;Bahwa Pemohon mengajukan permohonan untuk perubahannama anaknya yang semula bernama Leonard Tirtokusumamenjadi Leonard Tirtokusuma Kalota ;Bahwa saksi tahu alasan anak Pemohon merubah nama untukpelaporan di Kedutaan Besar Polandia
    saksi te man Pemohon dan berkenalan sudah lama ;Bahwa benar Pemohon telah menikah dengan Judyta WenusKalota, dan dari perkawinan tersebut Pemohon telah dikaruniai 1(satu) orang anak lakilaki yang bernama Leonard Tirtokusumayang lahir di Yogyakarta pada tanggal 2 September 2013 ;Bahwa Pemohon mengajukan permohonan untuk perubahannama anaknya yang semula bernama Leonard Tirtokusumamenjadi Leonard Tirtokusuma Kalota ;Bahwa saksi tahu alasan anak Pemohon merubah nama untukpelaporan di Kedutaan Besar Polandia
    oleh Kantor DinasKependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Yogyakarta, (bukti P.4),dan anak sah dari Deddy Darmawan dengan Judyta WenusKalota sesuai dengan Kutipan Akta Nikah Nomor : Nomor0055/015/VI/2013 yang dikeluarkan oleh KUA Kecamatan KratonYogyakarta pada tanggal 1 Oktober 2013 , (bukti P.3) ;e bahwa Pemohon mengajukan permohonan ' perubahan namayang semula bernama Leonard Tirtokusuma menjadi LeonardTirtokusuma Kalota, dengan alasan anak Pemohon merubahnama untuk pelaporan di Kedutaan Besar Polandia
Register : 14-06-2019 — Putus : 02-09-2019 — Upload : 26-09-2019
Putusan PN SINTANG Nomor 145/Pid.Sus/2019/PN Stg
Tanggal 2 September 2019 — Penuntut Umum:
ROBINSON PARDOMUAN, SH
Terdakwa:
1.ORSZULAK JAKUB MICHAL
2.HAS RAFAL PIOTR
3.TRACZYK GRZEGORZ MARIUSZ
4.BOGDANOW PIOTR HENRYK
13635

Dirampas untuk Negara

  • 4 (empat) buah buku paspor Polandia dengan data sebagai berikut :
    • Nomor ER6243316 berlaku s.d 17 Januari 2029.
    • Nomor EK8025133 berlaku s.d 12 April 2026.
    • Nomor ER5154028 berlaku s.d 20 Desember 2028.
    • Nomor ED7886291 berlaku s.d 30 Mei 2022.

Dikembalikan kepada Para Terdakwa

6.

HAS RAFAL PIOTR yangmerupakan Warga Negara Asing (WNA) berkewarganegaraan Polandia sedangPutusan Nomor :145/Pid.Sus/2019/PN Stg, halaman 10 dari 53berada di dalam Kawasan Hutan Taman Wisata Alam Gunung Kelam pada TitikKoordinat N.010803.7 E. 10951'16.2 tepatnya di sekitar Goa Maria TamanWisata Rohani di Desa Merpak, Kecamatan Kelam Permai, Kab.
Bahwa satwasatwa tersebut ada di Polandia namun tidak sebagus disini. Bahwa karena kami menggunakan kamera pocket kecil bukan kamera profesionalOleh sebab itu, satwa tersebut Terdakwa tangkap dan tenangkan selama 2 (dua)atau 3 (tiga) hari. Ketika satwa tersebut sudah tenang maka baru kami foto dansetelah difoto satwa tersebut kami lepaskan kembali.
Bahwa Terdakwa memang tidak memiliki latar belakang pendidikan Ilmiah ataubiologi, namun ilmu tersebut kami dapatkan ketika masih sekolah di Polandia. Bahwa seluruh satwa ketika Terdakwa ditangkap dalam keadaan hidup semua. Bahwa tujuan kami memang Indonesia karena Terdakwa II dan Terdakwa IV sudahpernah ke Sintang sebelumnya.
Bahwa Satwasatwa tersebut ada di Polandia namun tidak sebagus disini. Bahwa kami menggunakan kamera pocket kecil bukan kamera profesional. Olehsebab itu, satwa tersebut Terdakwa tangkap dan tenangkan selama 2 (dua) atau3 (tiga) hari sehingga tenang. Ketika satwa tersebut sudah tenang maka barukami foto dan setelah difoto satwa tersebut kami lepaskan kembali.
Orszulak Jacub Michael ,terdakwa 2 Has Rafel Piotr, terdakwa 3 Traczyk Grzegorz Mariusz, 4 Bogdanow PiotrHenryk merupakan warga Negara Polandia yang masingmasing memiliki pasporNegara Polandia 1.
Register : 07-09-2022 — Putus : 16-01-2023 — Upload : 24-06-2024
Putusan PN TULUNGAGUNG Nomor 244/Pid.Sus/2022/PN Tlg
Tanggal 16 Januari 2023 — Penuntut Umum:
DIO SUMANTRI, S.H.
Terdakwa:
MARITA SUSANTI binti SUDRAJAT
170

Dikembalikan kepada saksi korban ANDRIAN NURHADI

  • 1 (satu) Lembar Kwitansi WIDYA SAPUTRA Pembayaran DP Proses Polandia sebesar Rp. 5.000.000,- tanggal 23 Februari 2021, yang ditandatangani oleh MARITA SUSANTI.
  • 1 (satu) Lembar Kwitansi WIDYA SAPUTRA Pembayaran DP Proses Polandia sebesar Rp. 5.000.000,- tanggal 25 Maret 2021, yang ditandatangani oleh MARITA SUSANTI.

Dikembalikan kepada saksi korban LAKMATUL FARIDA

  • 1 (SATU) Lembar Kwitansi NURKHOLIS Pembayaran DP Proses Polandia sebesar Rp. 5.000.000,- tanggal 15 Desember 2020, yang ditandatangani oleh RIDWAN.
  • 1 (SATU) Lembar Kwitansi NURKHOLIS Pembayaran DP Proses Polandia sebesar Rp. 5.000.000,- tanggal 12 Januari 2021, yang ditandatangani oleh MARITA SUSANTI.
  • 1 (SATU) Lembar Kwitansi DP Proses Polandia NURKHOLIS sebesar Rp.10.000.000,- tanggal 2 Februari 2021, yang ditandatangani oleh MARITA SUSANTI.
  • 1 (SATU) Lembar Kwitansi DP Proses Polandia NURKHOLIS sebesar Rp.5.000.000,- tanggal 2 Februari 2021, yang ditandatangani oleh MARITA SUSANTI.
  • 1 (satu) lembar surat pernyataan dan perjanjian antara Sdri.MARITA SUSANTI dengan Sdr.
  • 1 (SATU) Lembar Kwitansi herlina sulistiana Pembayaran DP Proses Polandia sebesar Rp. 5.000.000,- tanggal 25 Maret 2021, yang ditandatangani oleh MARITA SUSANTI.
  • 1 (SATU) Lembar Kwitansi DP Proses Polandia HERLINA SULISTIANA sebesar Rp.5.000.000,- tanggal 01 Maret 2021, yang ditandatangani oleh MARITA SUSANTI.
  • 1 (satu) lembar surat pernyataan dan perjanjian antara Sdri.MARITA SUSANTI dengan Sdr.
  • 1 (satu) Lembar Kwitansi ARIFIN Pembayaran DP Proses Polandia sebesar Rp. 5.500.000,- tanggal 6 Februari 2021, yang ditandatangani oleh RIDWAN.
  • 1 (satu) Lembar-= Kwitansi ARIFIN Pembayaran DP Proses Polandia sebesar Rp. 3.000.000,- tanggal 17 Februari 2021, yang ditandatangani oleh MARITA S.
  • 1 (satu) Lembar Kwitansi ARIFIN Pembayaran DP Proses Polandia sebesar Rp. 2.000.000,- tanggal 8 April 2021, yang ditandatangani oleh MARITA SUSANTI.
Register : 01-02-2013 — Putus : 22-04-2014 — Upload : 28-03-2015
Putusan PENGADILAN PAJAK Nomor Put.52025/PP/M.IXA/19/2014
Tanggal 22 April 2014 — Pemohon Banding dan Terbanding
15432
  • yang menjadi pokok sengketa adalah pengajuan banding terhadap Penetapan NilaiPabean Pos 17, 47, 63, 64 dan 65 PIB, jenis barang impor berupa Code: 12554.6 OptimalsWhite Clarifying Toner 200ML, Code: 22469.1 Optimals Normalising Toner 200ML, Code:22815.1 Royal Velvet Firming Eye Contour Cream I5MI, Code: 22911.4 Oriflame BeautyStudio Artist FoundationTanned Beige 30ML dan Code: 23051.1 Oriflame Beauty StudioArtist ConcealerMedium 10ML (95 jenis barang sesuai lembar lanjutan PIB), Negara asalChina, Polandia
    mengajukan kembali banding atasSPKTNP;bahwa sesuai keputusan keberatan Nomor: KEP6960/KPU.01/2012 tanggal 13 Desember2012, berdasarkan penelitian terhadap dokumen impor serta penelitian terhadap kewajarannilai pabean atas barang impor Code: 12554.6 Optimals White Clarifying Toner 200ML,Code: 22469.1 Optimals Normalising Toner 200ML, Code: 22815.1 Royal Velvet FirmingEye Contour Cream 15MI, Code: 22911.4 Oriflame Beauty Studio Artist FoundationTanned Beige 30ML dan Code: 23051.1 Orif, Negara asal China, Polandia
    Juni2013 sebesar Rp2.033.346.000,00;bahwa hasil pemeriksaan atas dokumen impor dan buktibukti yang diserahkan PemohonBanding dalam persidangan adalah sebagai berikut:bahwa PIB Nomor: 360361 tanggal 07 September 2012, jenis barang Code: 12554.6Optimals White Clarifying Toner 200ML, Code: 22469.1 Optimals Normalising Toner200ML, Code: 22815.1 Royal Velvet Firming Eye Contour Cream 15MI1, Code: 22911.4Oriflame Beauty Studio Artist FoundationTanned Beige 30ML dan Code: 23051.1 Orif,Negara asal China, Polandia
    berdasarkan pertimbangan tersebut di atas, Majelis berpendapat bahwa barang imporPos 17, 47, 63, 64 dan 65 PIB, jenis barang impor berupa Code: 12554.6 Optimals WhiteClarifying Toner 200ML, Code: 22469.1 Optimals Normalising Toner 200ML, Code:22815.1 Royal Velvet Firming Eye Contour Cream I5MI, Code: 22911.4 Oriflame BeautyStudio Artist FoundationTanned Beige 30ML dan Code: 23051.1 Oriflame Beauty StudioArtist ConcealerMedium 10ML (95 jenis barang sesuai lembar lanjutan PIB), Negara asalChina, Polandia
    Penetapan atas Keberatan PT XXX Terhadap Penetapan yangDilakukan oleh Pejabat Bea dan Cukai dalam SPTNP Nomor: 017777/NOTUL/KPUTP/BD.02/2012 tanggal 13 September 2012, atas PT XXX, dan menetapkan Nilai Pabean atasbarang impor Code: 12554.6 Optimals White Clarifying Toner 200ML, Code: 22469. 1Optimals Normalising Toner 200ML, Code: 22815.1 Royal Velvet Firming Eye ContourCream 15MI, Code: 22911.4 Oriflame Beauty Studio Artist FoundationTanned Beige30ML dan Code: 23051.1 Orif, Negara asal China, Polandia
Register : 28-12-2012 — Putus : 18-03-2014 — Upload : 10-11-2014
Putusan PENGADILAN PAJAK Nomor Put.51418/PP/M.IXA/19/2014
Tanggal 18 Maret 2014 — Pemohon Banding dan Terbanding
15929
  • PAKI S/2ObtJeBisaPhfakukTadi2PajakPdkabinSenake tmenjadi pokok sengketa adalah pengajuan banding terhadap Penetapan Nilai Pabean,jenis barang berupa 47 jenis barang sesuai lembar lanjutan PIB, Negara asal Polandia, yangdiberitahukan oleh Pemohon Banding dalam PIB Nomor: 316718 tanggal 31 Juli 2012 denganNilai Pabean sebesar total CIF IDR 408.539.773,01, dan ditetapkan oleh Terbanding menjadisebesar total CIF IDR 432.040.747,52,;Mbahyvurt diexsbRiBingng telah dikenakan SPTNP juga termasuk dalam daftar
    dapatmembatalkan harga impor untuk diterima sebagai nilai transaksi;bahwa pembayaran terkait importasi barang oleh Pemohon Banding hanya berupa pembayaranatas pembelian barang impor tersebut sesuai dengan nilai di invoice tanpa adanya pembayaranpembayaran yang lain;Mbahwa Sdsyalikeputusan keberatan Nomor: KEP6159/KPU.01/2012 tanggal 08 November 2012,berdasarkan penelitian terhadap dokumen impor serta penelitian terhadap kewajaran nilai pabeanatas 47 jenis barang sesuai lembar lanjutan PIB, Negara asal Polandia
    Bukti Penerimaan Negara Dalam Rangka Impor Bank CIMBNiaga tanggal 20 Juni 2013 sebesar Rp2.033.346.000,00;bahwa hasil pemeriksaan atas dokumen impor dan buktibukti yang diserahkan PemohonBanding dalam persidangan adalah sebagai berikut:bahwa PIB Nomor: 316718 tanggal 31 Juli 2012, jenis barang 47 jenis barang sesuai lembarlanjutan PIB, Negara asal Polandia, dengan Nilai Pabean sebesar total CIF IDR1.404.114.236,63;bahwa PIB Nomor: 316718 tanggal 31 Juli 2012, jenis barang 47 jenis barang sesuai lembarlanjutan
    PIB, Negara asal Polandia, dengan Nilai Pabean sebesar total CIF IDR1.404.114.236,63;bahwa Invoice Nomor: T72295 tanggal 29 Mei 2012 dengan Nilai Pabean sebesar total CIFIDR1.404.114.236,63;bahwa HSBC Bank telah mendebet rekening Pemohon Banding tanggal 14 September 2012sebesar Rp7.054.528.822,00 untuk Oriflame CSA Fribrourg;bahwa Pemohon Banding dalam penjelasan tertulis menyatakan bahwa pembayaran sebesarRp7.054.528.822,00 adalah untuk pembayaran akumulasi dari beberapa invoice (sesuai paymentschedule
    September 2012) yang dilampirkan oleh Pemohon Banding;bahwa Pemohon Banding tidak melampirkan bukti pembayaran dan data invoiceinvoicedimaksud;bahwa berdasarkan uraian tersebut di atas, Majelis berpendapat bahwa Pemohon Banding tidakdapat membuktikan kebenaran nilai transaksi sebagai harga yang sebenarnya atau yangseharusnya dibayar;Mbahwhangrdasarkan pertimbangan tersebut di atas, Majelis berpendapat bahwa harga barang imporberupa 47 jenis barang sesuai lembar lanjutan PIB, Negara asal Polandia
Register : 21-01-2019 — Putus : 04-02-2019 — Upload : 14-03-2019
Putusan PN TANGERANG Nomor 47/Pdt.P/2019/PN Tng
Tanggal 4 Februari 2019 — Pemohon:
THEN NGIAT YING
259
  • Bahwa adalah Warga Negara Indonesia RI berdasarkan Kartu TandaPenduduk Nik. 3671047011740001 yang dikeluarkan oleh KecamatanBenda, Kota Tangerang, Provinsi Banten ; Bahwa Pemohon bernama THEN NGIAT YING, jenis kelamin perempuan,lahir di Pangkal Pinang, pada tanggal 30 November 1974, sesuai denganKutipan Akta Kelahiran Nomor:77/1974 yang dikeluarkan oleh Catatan SipilKecamatan Pangkal Pinang dan telah diperbaharui dengan nomor 157/2012Akta Kelahiran yang dikeluarkan oleh catatan sipil di GDYNIA, POLANDIA
    selain bukti Suratsurat tersebut, Pemohon telah pulamengajukan 2 (dua) orang saksi, masingmasing :Il,Saksi Then Ngiat Ping, dengan di bawah sumpah di persidangan padapokoknya menerangkan sebagai berikut : Bahwa saksi kenal dengan Pemohon karena saksi adalah Kakakkandung Pemohon; Bahwa Pemohon mempunyai 5 saudara dalam keluarga pemohon anakyang pertama, saksi anak kedua, saksi Then Guan Yung anak ketiga ; Bahwa benar Pemohon pada tanggal 25 Desember 1998 dengan RatelUrbanska yang berasal dari Negara Polandia
    Saksi Then Guan Yung., dengan di bawah sumpah di persidangan padapokoknya menerangkan sebagai berikut : Bahwa saksi kenal dengan Pemohon karena saksi adalah Adik kandungPemohon; Bahwa Pemohon mempunyai 5 saudara dalam keluarga pemohon anakyang pertama, saksi Then Ngiat Ping anak kedua, sedangkan saksiadalah anak ketiga ; Bahwa benar Pemohon pada tanggal 25 Desember 1998 dengan RatelUrbanska yang berasal dari Negara Polandia yang dilaksanakan pestaperkawinan di Ancol sedangkan pernikahannya dilaksanakan
    Bahwa berdasarkan bukti surat P1 berupa Salinan Kutipan Akta KelahiranPemohon Nomor : 77/1974 tertulis nama Pemohon THEN NGIAT YINGyang lahir di Pangkal Pinang pada tanggal 30 November 1974; Bahwa Pemohon bermaksud merubah dan menambah nama Pemohonyang tertulis dalam Kutipan Akta Kelahiran Pemohon atas THEN NGIATYING Nomor: 77/1974 yang dikeluarkan oleh Catatan Sipil KecamatanPangkal Pinang dan telah diperbaharui dengan nomor 157/2012 AktaKelahiran yang dikeluarkan oleh catatan sipil di GDYNIA, POLANDIA
Register : 14-06-2019 — Putus : 15-07-2019 — Upload : 15-07-2019
Putusan PT JAYAPURA Nomor 54/PID/2019/PT JAP
Tanggal 15 Juli 2019 — Pembanding/Terdakwa IV : SIMON MAGAL Alias SIMON CARLOS MAGAL
Terbanding/Penuntut Umum I : RICARDA ARSENIUS, SH.
Terbanding/Penuntut Umum II : FEBIANA WILMA SORBU, S.H
319171
  • Selain itu Terdakwa JAKUB FABIAN SKRZYPSKI pergi ke Wamena dan bertemu dengan beberapaorang di markas TPN OPM Puncak Jaya pimpinan GOLIATH TABUNI atasinisiatf RAFEL (warga negara Polandia) dan di Vanimo Terdakwa JAKUBFABIAN SKRZYPSKI bertemu dengan SEBI SAMBOM yang merupakananggota KNPB;e Bahwa dalam komunikasi Terdakwa Il.
    SIMON MAGAL alias SIMON CARLOSMAGAL bertanya kepada Terdakwa JAKUB FABIAN SKRZYPSKI dalambahasa Inggris yang diartikan ke dalam bahasa Indonesia sebagai berikut:apakah para pejuang west Papua bisa berkerjasama dengan polandia terkaitpengadaan persenjataan? dan Terdakwa JAKUB FABIAN SKRZYPSKImenjawab Saya mengetahuianya, Saya sedang mencoba menemui sesuatukemudian Terdakwa II.
Putus : 15-12-2015 — Upload : 22-01-2016
Putusan PN SURABAYA Nomor 1127/PDT.P/2015/PN.SBY
Tanggal 15 Desember 2015 — HARRY HARIANI SUBRATA
265
  • Agustus 1997, sesuaidengan Kutipan Akta Kelahiran Nomor : 2154/WNI/1997 yang dikeluarkanoleh Kantor Catatan Sipil Kota Surabaya tanggal 19 September 1997; Geofanny Nathalia, lahir di Surabaya, tanggal 8 Desember 1998, sesuaidengan Kutipan Akta Kelahiran Nomor : 2961/WNI/1999 yang dikeluarkanoleh Kantor Catatan Sipil Kota Surabaya tanggal 22 Desember 1999; Bahwa pada tanggal 30 Agustus 2012, Fonny Maria Oei Wong dahulubernama Oei (Wong) Siauw Jen telah meninggal dunia di Rumah sakitBanacha , Warsawa, Polandia
    istri bernama Fonny Maria OeiWong dahulu bernama Oei (Wong) Siauw Jen ; e Bahwa saksi tahu Pemohon menikah pada tanggal dan bulan lupa setahusaksi tahun 1992 ;e Bahwa Pemohon menikah dengan cara Agama Katholik di Surabaya ; e Bahwa selama pernikahan Pemohon dikaruniai 3 (Tiga) orang anak yangbernama : Maria Bella, Alessandro Wijaya dan Geovanny Nathalia ;e Bahwa istri dari Pemohon meninggal dunia pada tanggal dan bulan lupaseingat saksi pada tahun 2012 karena sakit di Rumah Sakit Banacha ,Warsawa, Polandia
    WNI/1992 yang dikeluarkan KantorCatatan Sipil Surabaya tanggal 11 Januari 1992 sebagaimana tertuang dalambukti P 3;2 Bahwa dalam pernikahan Pemohon dengan Fonny Maria Oei Wong dahulubernama Oei (Wong) Siauw Jen telah dikaruniai 3 (tiga) orang anaksebagaimana tertuang dalam akta kelahiran masing masing anak dariPemohon dalam bukti P 8 PP 10 dan P 11 ;3 Bahwa pada tanggal 30 Agustus 2012, Fonny Maria Oei Wong dahulubernama Oei (Wong) Siauw Jen telah meninggal dunia di Rumah sakitBanacha , Warsawa, Polandia
Putus : 16-04-2014 — Upload : 25-03-2015
Putusan MAHKAMAH AGUNG Nomor 23 PK/Ag/2013
Tanggal 16 April 2014 — NY. CAECILIA MARIA WAHYU KARTINI
7854 Berkekuatan Hukum Tetap
  • Bahwa selain meninggalkan seorang ahli waris, yaitu Pemohon,almarhum dan almarhumah meninggalkan sejumlah harta tak bergerakdan harta bergerak, sahamsaham pada beberapa perusahaan diIndonesia, di Negara Polandia, dan di negaranegara lainnya;5. Bahwa ayah dan ibu Pemohon adalah pemeluk agama Katolik Ortodok;6.
    Bahwa selama menetap di Indonesia, ayah Pemohon adalah seorangpengusaha dalam bidang jasa perumahan dan lainlain, dimana ayahPemohon memiliki banyak Bungalow/Villa di Desa Megamendung danDesa Cisarua yang disewakan kepada orang lain, di samping itu ayahPemohon juga memilik sahamsaham di beberapa perusahaan diIndonesia, di Belanda, Polandia dan negaranegara lain;7.
    Bahwa ayah Pemohon (Max Rudolf) adalah MichaelMaximiliam Lachinsky dan ibu Pemohon adalah JeaneMarie Paulus warga negara Polandia yang pernah menetapdi Indonesia;2. Bahwa dari hasil pernikahan ayah dan ibu Pemohontersebut, melahirkan seorang anak lakilaki tunggal, yaituPemohon sendiri (Max Rudof);3.
    Bahwa selain meninggalkan seorang ahli waris, yaituPemohon, almarhum dan = almarhumah meninggalkansejumlah harta tak bergerak, sahamsaham pada beberapaperusahaan di Indonesia, Polandia dan di negaranegaralainnya;5. Bahwa oleh karena dst ...Hal. 5 dari 24 hal. Putusan.
    Nomor 23 PK/Ag/2013adalah warga Negara Polandia, maka sesuai dengan bunyi Pasal 21UndangUndang Nomor 5 Tahun 1960 mengenai Peraturan Dasar PokokAgraria yang berlaku sejak 24 September 1960 mengenai bab ketiga (3)mengenai Hak Milik "Hanya Warga Negara Indonesia yang dapatmempunyai hak milik", yang mana syarat sebagai warga NegaraIndonesia tidak terpenuhi sehingga sejak berlakunya UndangUndangNomor 5 Tahun 1960 tanah tersebut menjadi tanah milik Negara, yangmana berarti bahwa Maximilian Lanchinzky
Register : 16-12-2019 — Putus : 12-03-2020 — Upload : 13-04-2020
Putusan PN AMLAPURA Nomor 95/Pid.Sus/2019/PN Amp
Tanggal 12 Maret 2020 — Penuntut Umum:
I PUTU BAYU PINARTA, SH
Terdakwa:
1.DAVID PRZEMYSLAW LACHOWSKI
2.GAWEL AMADEUSZ WOJCIK
428341
    • 1 (satu) buah Surat Ijin Mengemudi Internasional yang berbahasa Polandia atas nama DAWID PRZEMYSLAW LACHOWSKI;
    • 1 (satu) buah kuitansi nomor 00042 dari Wigunaz Motorbike Rental untuk sewa kendaraan sepeda motor Nmax DK 6812 FBD dari tanggal 16 September 2019 sampai dengan tanggal 18 September 2019;
    • 1 (satu) buah kartu Paspor BCA warna Emas dengan nomor 5307 9520 3229 1265.
    KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Negeri Amlapura yang mengadili perkara pidana denganacara pemeriksaan biasa dalam tingkat pertama menjatuhkan putusan sebagaiberikut dalam perkara Para Terdakwa:Terdakwa 1Nama lengkapTempat lahirUmur/ Tanggal lahirJenis kelaminKebangsaanTempat tinggalAgamaPekerjaanTerdakwa 2Nama lengkapTempat lahirUmur/Tanggal lahirJenis kelaminKebangsaanTempat tinggalAgamaPekerjaan: DAVID PRZEMYSLAW LACHOWSKI;: Konskie;: 22 Tahun/ 18 November 1997;: Lakilaki;: Polandia
    Gunung Soputan No.58, Denpasar.: Kristen;: Wiraswasta;: GAWEL AMADEUSZ WOJCIK;: Warszawa;: 35 Tahun/ 10 April 1984;: Lakilaki: Polandia;: Kost Puri Warisan Agung, JIn. Raya CangguNo.155, Br. Asesman Kawan, Kuta Utara, Badung.: Kristen;: WiraswastaPara Terdakwa ditahan dalam tahanan RUTAN oleh:1.Penyidik sejak tanggal 18 September 2019 sampai dengan tanggal 7 Oktober2019;.
    Papan yang berisi kamera tersembunyi / hidden cameraberwarna oranye.Dikembalikan kepada Saksi WAWAN SETIAWAN. 1 (satu) buah Surat Ijin Mengemudi Internasional yangberbahasa Polandia atas nama DAWID PRZEMYSLAWLACHOWSKI; 1 (satu) buah kuitansi nomor 00042 dari Wigunaz MotorbikeRental untuk sewa kendaraan sepeda motor Nmax DK 6812 FBD daritanggal 16 September 2019 sampai dengan tanggal 18 September2019; 1 (satu) buah kartu Paspor BCA warna Emas dengan nomor5307 9520 3229 1265.
    Bahwa Terdakwa berasal dari Polandia; Bahwa terdakwa datang ke Bali untuk liburan dan sampai saat initerdakwa sudah 6 (enam) kali yaitu :1. tanggal 4 Maret 2019 sampai dengan tanggal 3 April 2019.tanggal 4 April 2019 sampai dengan tanggal 2 Mei 2019.tanggal 3 Mei 2019 sampai dengan tanggal 1 Juni 2019.tanggal 2 Juni 2019 sampai dengan tanggal 31 Juli 2019.oo tanggal 1 Agustus 2019 sampai dengan tanggal 29 Agustus2019.6. tanggal 1 September 2019 sampai dengan sekarang.
    DAWID PRZEMYSLAWLACHOWSKI di Polandia beberapa tahun yang lalu dan kemudiantanggal 22 Agustus 2019 terdakwa tiba di Bali dan berkomunikasidengan yang bersangkutan ternyata ada di Bali juga.Bahwa Terdakwa pergi ke Karangasem dengan menggunakankendaraan motor NMAX dan terdakwa tidak pergi berdua denganSdr.
Putus : 29-04-2014 — Upload : 12-06-2014
Putusan PN DENPASAR Nomor 30/Pid.B/2014/PN Dps.
Tanggal 29 April 2014 — IDA BAGUS GEDE SWIMBAWA.
168
  • Ida Bagus Agung Putra Santika, SH.M.Kn,Nomor : 34 Tahun 2011 tanggal 19 April 2011 dan Surat Keputusanpengangkatan dari Direktur Pusat di Jakarta dan telah mendapatkan SuratIjin dari Disnaker Propinsi Bali Nomor Kep.587/2549/Il.2/DTKTK tanggal 24Mei 2011 dan menerima gaji sebesar Rp. 2.000.000, (dua juta rupiah)sampai Rp. 3.000.000, (tiga juta rupiah), serta menunjuk saksi Novi Andari ,dimana terdakwa melakukan perekrutan Calon Tenaga Kerja Indonesia diwilayah Bali untuk diberangkatkan ke Canada, Polandia
    RekaWahana Mulya Pusat, mulai melakukan perekrut Calon TKI pada bulan Maret2011 dengan mengiklankan di Media masa Bali Post dan media radio Elkoga10Bali bahwa ada lowongan kerja di Luar Negeri Negara tujuan Canada,Polandia, Amerika, Singapura, Middleeast, , sehingga membuat beberapaorang percaya dan merasa tertarik untuk mendaftar sebagai Calon TenagaKerja Indonesia melalui Kantor Cabang PT Reka Wahana Mulya Cabang Balidi Denpasar saksi BUDI ANTARA, saksi M.
    Reka WahanaMulya Cabang Bali di Denpasar untuk satu orang calon TKI ke Negara tujuanCanada dan America sebesar Rp. 60.000.000, (enam puluh juta) sampai denganRp 70.000.000 (tujuh puluh juta rupiah), Polandia sebesar Rp. 35.000.000, (tigapuluh lima juta rupiah), Singapura sebesar Rp. 25.000.000, (dua puluh lima jutarupiah), Negara Timur Tengah / Middleeast sebesar Rp. 6.000.000, (enam jutarupiah), dimana rencananya akan dipekerjakan di Pabrik, Supermarket, Hotel danReStOrant 5 nnnn nnn enn n naan
    Reka Wahana Mulya Cabang Bali diDenpasar mulai melakukan perekrut Calon TKI pada bulan Maret 2011 denganmengiklankan di Media masa Bali Post dan media radio Elkoga Bali bahwa adalowongan kerja di Luar Negeri Negara tujuan Canada, Polandia, Amerika,Singapura, Middleeast, , sehingga membuat beberapa orang percaya dan merasatertarik untuk mendaftar sebagai Calon Tenaga Kerja Indonesia melalui KantorLs16Cabang PT Reka Wahana Mulya Cabang Bali di Denpasar saksi BUDI ANTARA,saksi M.
    Reka WahanaMulya Cabang Bali di Denpasar untuk satu orang calon TKI ke Negara tujuanCanada dan America sebesar Rp. 60.000.000, (enam puluh juta) sampai denganRp 70.000.000 (tujuh puluh juta rupiah), Polandia sebesar Rp. 35.000.000, (tigapuluh lima juta rupiah), Singapura sebesar Rp. 25.000.000, (dua puluh lima jutarupiah), Negara Timur Tengah / Middleeast sebesar Rp. 6.000.000, (enam jutarupiah), dimana rencananya akan dipekerjakan di Pabrik, Supermarket, Hotel danFR@STOral 3 eseesse nee eeeseesse
Register : 31-10-2019 — Putus : 09-01-2020 — Upload : 12-05-2020
Putusan PN JAKARTA UTARA Nomor 878/Pdt.P/2019/PN Jkt.Utr
Tanggal 9 Januari 2020 — Pemohon:
PT Gita Mandiri Teknik
Termohon:
KAP HOLDING LIMITED LIABILITY COMPANY
681721
  • UtrMohon Yang Mulia Hakim Pemeriksa melihat bahwasebagaimana dinyatakan oleh Pemohon di dalam Permohonan aquo, Pemohon jelas tidak hanya bermaksud membubarkan danmelikuidasi Termohon tetapi Pemohon juga bermaksudmengajukan pembubaran dan likuidasi Termohon Il yangfaktanya merupakan badan hukum asing yang didirikan dantunduk pada hukum negara Republik Polandia.12.
    KPM sebagai join venture, jadi Rp 147 miliar bukan jumlahinvestasi dari Polandia/KAP Holdingnya Bahwa berdasarkan informasi yang diperoleh saksi, diketahui bahwaLKPM PT KPM tidak rutin, memang pernah ada laporan tetapi tidak rutin,Laporan KPM ini tidak rutin, berarti tidak sehat ;Menimbang, bahwa Termohon II telah mengajukan 2 (dua) orang saksiwarga Negara Polandia dalam memberikan keterangan dalam bahasa Inggris,keterangannya diterjemahkan dalam bahasa Indonesia dan pertanyaanpertanyaan yang diajukan
    Saksi: Arkadiuszt Michta, dibbawah sumpah pada pokoknyamemberikan keterangan se bagai berikut : Bahwa sekitar tahun 2010, Iwan Chandra menyampaikan akan adakerjasama dengan keluarga Pazgan di Polandia dan Iwan Chandra sudahtahu Konspol, hanya meminta saksi agar diperkenalkan lebihpribadi/dekat ; Bahwa Iwan Chandra ke Polandia, dan di Polandia disepakati akanbuka usaha di Indonesia, saat itu juga dibicarakan kemungkinan usaha diGuangzhou China ;Halaman 87 dari 105 Penetapan No.878/Pat.P/2019/PN.
    distop Saksi tahu bahwa Pak Iwan Chandra tidak punya cukup uang untukdisetor ke KPM Bahwa Iwan Chandra yang memberikan token dan PiNnya, tokentersebut hanya untuk konfirmasi dan Token ada 2, 1 pada saksi, 1 padapihak Polandia;Halaman 89 dari 105 Penetapan No.878/Pat.P/2019/PN.
    UtrNegara Polandia bukan berkedudukan di Jin. Danau Sunter Utara,Rukan Sunter Permai No. B1, Jakarta Utara,2. Pemohon tidak memiliki legal standing mengajukan Pembubaran danLikuidasi Terhadap Termohon II; Bahwa Pemohon dalam Permohonan poin 2 halaman 2,Pemohon bermaksud mengajukan Permohonan Pembubaran danLikuidasi Terhadap PT. Konspol Pazgan Mandiri ( Termohon 1!)
Register : 12-12-2018 — Putus : 02-05-2019 — Upload : 03-08-2020
Putusan PN WAMENA Nomor 120/Pid.B/2018/PN Wmn
Tanggal 2 Mei 2019 — Penuntut Umum:
1.RICARDA ARSENIUS, SH.
2.FEBIANA WILMA SORBU, S.H
Terdakwa:
3.JAKUB FABIAN SKRZYPSKI
4.SIMON MAGAL Alias SIMON CARLOS MAGAL
307179
  • SIMON MAGAL alias SIMON CARLOSMAGAL bertanya kepada Terdakwa JAKUB FABIAN SKRZYPSKI dalambahasa Inggris yang diartikan ke dalam bahasa Indonesia sebagai berikut:apakah para pejuang west Papua bisa berkerjasama dengan polandia terkaitpengadaan persenjataan? dan Terdakwa JAKUB FABIAN SKRZYPSKImenjawab Saya mengetahuianya, saya sedang mencoba menemui sesuatukemudian Terdakwa Il.
    SIMON MAGAL alias SIMONCARLOS MAGAL ada langkahlangkah pematangan permufakatan melakukanmakar, dan upaya membangun hubungan dengan luar negeri dalam hal iniyang disebutkan dalam percakapan adalah kerjasama dengan Polandia danuntuk membantu persenjataan dalam mewujudkan makar; Tanggal 6 Agustus 2018 Terdakwa JAKUB FABIAN SKRZYPSKI menayakanterkait STEVEN ITLAY (Ketua KNPB Wilayah Mimika) namun Terdakwa.
Register : 24-09-2020 — Putus : 08-10-2020 — Upload : 08-10-2020
Putusan PN TULUNGAGUNG Nomor 187/Pdt.P/2020/PN Tlg
Tanggal 8 Oktober 2020 — Pemohon:
DANANG FATCHUR ROHMAN
554
  • Arabia selama 2 (dua)tahun; Bahwa Saksi tahu Pemohon beserta isteri dan anaknya tersebuttinggal bersama di rumah mereka sendiri di Dusun Nguluh RT.003RW.001 Desa Sedayugunung, Kecamatan Besuki, KabupatenTulungagung; Bahwa Saksi tahu maksud dan tujuan Pemohon mengajukanperbaikan nama dan tahun lahir pada paspornya tersebut karenaPemohon hendak memperbaiki dan mengurus paspornya yang kelirudan tidak sesuai dengan identitasnya yang lain karena Pemohonhendak pergi bekerja di luar negeri yakni di Negara Polandia
    Saksi tahu Pemohon beserta isteri dan anaknya tersebuttinggal bersama di Dusun Nguluh RT.003 RW.001 Desa Sedayugunung,Kecamatan Besuki, Kabupaten Tulungagung; Bahwa Saksi tahu maksud dan tujuan Pemohon mengajukanperbaikan nama dan tahun lahir pada paspornya tersebut karenaPemohon hendak memperbaiki dan mengurus paspornya yang keliruHalaman 7 dari 13 Penetapan Nomor 187/Pdt.P/2020/PN Tlg.yang tidak sesuai dengan identitasnya yang lain karena Pemohonhendak pergi bekerja di luar negeri yakni di Negara Polandia
    tanggal lahir pada paspor Pemohon yang semula tertulis DANANGHalaman 10 dari 13 Penetapan Nomor 187/Pdt.P/2020/PN Tig.FATCHUR ROHMAN BN ROHMA diperbaiki menjadi DANANG FATCHURROHMAN dan juga tahun lahir Pemohon yang semula tertulis lahir pada tanggal26 Agustus 1984 diperbaiki menjadi 26 Agustus 1990 sebagaimana identitasPemohon yang lainnya yakni KTP, Kartu Keluarga, Akta Kelahiran, Akta Nikahdan ljazah Sekolah Pemohon dengan tujuan karena Pemohon hendak pergibekerja di luar negeri yakni di Negara Polandia
Register : 16-05-2018 — Putus : 28-08-2018 — Upload : 23-10-2019
Putusan PN BANDUNG Nomor 516/Pid.Sus/2018/PN Bdg
Tanggal 28 Agustus 2018 — Penuntut Umum:
Vera Kemit,SH
Terdakwa:
SUSANTI BINTI ALM EDIH SARIF PEMAN
7220
  • sdr ALFA MUHAMAD FAISAL AKBAR AL.ALFAmengabari saudaranya yang bernama sdri ISMI untuk mencarikanbeberapa model sesuai yang diminta, akhirnya sdr ALFA MUHAMADFAISAL AKBAR AL.ALFA mendapatkan model yaitu terdakwa yangbernama INTAN APRILIANA, selanjutnya proses pengerjaannya berjalan,namun tidak berhasil dengan baik hanya melakukan fotofoto saja.Bahwa sekira bulan Juni 2017 pada saat bulan puasa, sdr ALFAMUHAMAD FAISAL AKBAR AL.ALFA menerima pesan/mesage baru dariteman saksi dari Kanada dan juga Polandia
    Bdg(Perlindungan Anak)diminta, akhirnya sdr ALFA MUHAMAD FAISAL AKBAR AL.ALFAmendapatkan model yaitu sdri APRILIANA alias INTAN, selanjutnyaproses pengerjaannya berjalan, namun tidak berhasil dengan baikhanya melakukan fotofoto saja.Sekira bulan Juni 2017 pada saat bulan puasa, sdr ALFA MUHAMADFAISAL AKBAR AL.ALFA menerima pesan/message baru dari teman saksidari Kanada dan juga Polandia dan Rusia, mereka ingin saksi membuatfilm baru dengan script yang mereka mau dan mereka mengirim uangsebesar Rp
    NSV (NANCY),lalu sdr ALFA MUHAMAD FAISAL AKBAR AL.ALFA mengabari saudaranyayang bernama sdri ISMI untuk mencarikan beberapa model sesuai yangdiminta, akhirnya sdr ALFA MUHAMAD FAISAL AKBAR AL.ALFAmendapatkan model yaitu sdri INTAN APRILIANA, selanjutnya prosespengerjaannya berjalan, namun tidak berhasil dengan baik hanyamelakukan fotofoto saja.Bahwa sekira bulan Juni 2017 pada saat bulan puasa, sdr ALFAMUHAMAD FAISAL AKBAR AL.ALFA menerima pesan/message baru dariteman saksi dari Kanada dan juga Polandia
    NSV (NANCY),lalu sdr ALFA MUHAMAD FAISAL AKBAR AL.ALFA mengabari saudaranyayang bernama sdri ISMI untuk mencarikan beberapa model sesuaiyang diminta, akhirnya sdr ALFA MUHAMAD FAISAL AKBAR AL.ALFAmendapatkan model yaitu sdri INTAN APRILIANA, selanjutnya prosespengerjaannya berjalan, namun tidak berhasil dengan baik hanyamelakukan fotofoto saja.Bahwa sekira bulan Juni 2017 pada saat bulan puasa, sdr ALFAMUHAMAD FAISAL AKBAR AL.ALFA menerima pesan/message baru dariteman saksi dari Kanada dan juga Polandia
    Bdg(Perlindungan Anak)negara Polandia, ROB warga negara Rusia dan KEVIN warga NegaraSpanyol dan SCOT warga negara Belanda.Menimbang, bahwa dengan pertimbangan tersebut diatas, MajelisHakim berpendapat maka dengan demikian unsur Yang mengajak,membujuk, memanfaatkan, membiarkan, menyalahgunakan kekuasaanpada Anak dalam menggunakan produk atau jawa pornografi telahterpenuhii ;Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbanganpertimbangantersebut, ternyata perbuatan terdakwa telah memenuhi seluruh unsurunsur