Ditemukan 2 data

Urut Berdasarkan
 
Register : 04-03-2020 — Putus : 26-03-2020 — Upload : 28-07-2020
Putusan PA SORONG Nomor 38/Pdt.P/2020/PA.Srog
Tanggal 26 Maret 2020 — Pemohon melawan Termohon
218
  • Bahwa sebagai saksi nikah adalah dua orang lakilaki bernamaKamarudin Umsyafyat bin Ali Umsyafyat dan Arobi Soltif bin Rauraja Soltif;5. Bahwa atas perkawinan Pemohon dan Pemohon Il tersebut tidakpernah menerima kutipan akta nikah dari Kantor urusan Agama;6. Bahwa pada saat pernikahan tersebut Pemohon berstatus jejaka danPemohon II berstatus perawan dan antara Pemohon dan Pemohon Il;7.
    tersebut, makaHakim menemukan fakta hukum sebagai berikut :Bahwa Pemohon dan Pemohon II menikah pada 22 Maret 2010 namuntidak tercatat di Kantor Urusan Agama Distrik Misool Barat;monn Bahwa akad nikah menggunakan Bahasa Indonesia, wali nikahnya kakakkandung Pemohon II bernama Musin Rumau bin Hasan Rumau di karenakanayah kandung Pemohon II telah meninggal dunia dan maharnya berupauang sebesar Rp.50.000,, dua orang saksi perkawinan adalah KamarudinUmsyafyat bin Ali Umsyafyat dan Arobi Soltif bin Rauraja
Register : 07-02-2024 — Putus : 26-02-2024 — Upload : 26-02-2024
Putusan PA SORONG Nomor 26/Pdt.P/2024/PA.Srog
Tanggal 26 Februari 2024 — Pemohon melawan Termohon
1011
  • MENETAPKAN

    1. Mengabulkan permohonan Para Pemohon ;
    2. Menetapkan sah pernikahan Pemohon I (Ali Soltif bin Rauraja Soltif) dengan Pemohon II (Mariana Kilbaren binti Adramin Kilbaren) yang dilaksanakan pada tanggal 5 Juli 2005 yang dilaksanakan di Kampung Kayerepop, Distrik Misool Selatan, Kabupaten Raja Ampat, Provinsi Papua Barat Daya;
    3. Memerintahkan kepada Para Pemohon untuk mencatatkan pernikahan