Ditemukan 8 data

Urut Berdasarkan
 
Register : 17-09-2012 — Putus : 06-12-2012 — Upload : 20-05-2013
Putusan PN RUTENG Nomor 204/PID.B/2012/PN.RUT
Tanggal 6 Desember 2012 — EMILIANA HELNI Alias EMI
4420
  • Memerintahkan agar barang bukti berupa : - 1 (satu) lembar Surat Pernyataan yang isinya bahwa saudara ALOYSIUS RAJA akan bersedia mengembalikan uang sebesar Rp.8.000.000,- (delapan juta rupiah) pada tanggal 10 Desember 2011 ;- 1 (satu) lembar Kwitansi Asli, tanggal 12 Pebruari 2011sudah diterima dari saudarai MONIKA JEMIAN isinya titipan sementara uang Saham Koperasi SANGOSAY sebesar Rp.8.000.000,- (delapan juta rupiah) dan diterima oleh saudara ALOYSIUS RAJA ;- 1 (satu) lembar Kwitansi Asli,
    *.Selanjutnya terdakwa EMILIANA HELNI Alias EMI mengajak MONI ke rumah saudaraALOYSIUS RAJA Alias WIS sambil terdakwa EMILIANA HELNI Alias EMImenerangkan bahwa ALOYSIUS RAJA adalah Pengurus Koperasi SANGOSAY bagianpenerimaan saham (modal).
    Setelah itu terdakwa EMILIANA HELNI Alias EMImemperkenalkan MONI kepada ALOYSIUS RAJA dengan mengatakan, Ini tetanggarumah Saya yang akan menjadi anggota Koperasit SANGOSAY, dan selanjutnyaterdakwa EMI memperkenalkan ALOYSIUS RAJA kepada MONI, Inilah orangnyasebagai pengurus saham di Koperasi SANGOSAY agar buat sudah penyetoran uangnyasebagai uang titipan untuk Koperasi SANGOSAY. Setelah itu MONI bertanya kepadaterdakwa EMI, Setor ke siapa?
    Setelah menandatanganikwitansi tersebut MONI bertanya kepada ALOYSIUS RAJA dan terdakwa EMILIANAHELNI Alias EMI tentang kapan bisa mendapat kredit dari Koperasi SANGOSAY,ALOYSIUS RAJA dan terdakwa EMILIANA HELNI Alias EMI menjawab. Hanya 3(tiga) hari saja dan tidak lama. Tiga hari setelah menyerahkan uang tersebut, korbanMONIKA JEMIAN dan terdakwa EMILIANA HELNI Alias EMI datang ke rumahALOYSIUS RAJA untuk bertemu namun pada saat itu ALOYSIUS RAJA tidak berada dirumah.
    dansebelumnya terdakwa pernah menghubungi saksi untuk mau masukkanuang tersebut ke Koperasi Sangosay ;Bahwa setelah satu bulan kemudian terdakwa dan korban datangkerumah saksi dan pada saat itu persyaratan untuk mengajukan kreditbelum lengkap, dan persyaratan itu dilengkapi oleh terdakwa beberapaminggu kemudian ;12Bahwa terdakwa pernah mengatakan kepada Monika Jemian bahwa initeman saya yang biasa mengutus kredit di Koperasi Sangosay ;Bahwa saksi tahu tentang administrasi di Koperasi Sangosay, jika
    , dengan menjelaskan mengenaikeuntungan yang akan didapat setelah menjadi anggota Koperasi Sangosay, antara lainbisa mendapatkan pinjaman tiga kali lipat dari saham/modal yang dimasukkan,mempunyai asuransi yang mana jika peminjam meninggal maka pinjaman tersebutdianggap lunas, mempunyai SHU yang akan dibagi setiap akhir tahun ;Menimbang, bahwa setelah mendapat penjelasan tersebut, Monika Jemian dansuaminya Yosef Nabu merasa tertarik sehingga mereka berniat untuk masuk dalamkeanggotaan Koperasi Sangosay
Register : 06-12-2023 — Putus : 04-03-2024 — Upload : 29-04-2024
Putusan PN KUPANG Nomor 41/Pdt.G.S/2023/PN Kpg
Tanggal 4 Maret 2024 — Penggugat:
KOPERASI SIMPAN PINJAM KREDIT SANGOSAY Cabang Kupang
Tergugat:
1.Mathias Sterky Lopo
2.Imelda Taneo
95
  • Penggugat:
    KOPERASI SIMPAN PINJAM KREDIT SANGOSAY Cabang Kupang
    Tergugat:
    1.Mathias Sterky Lopo
    2.Imelda Taneo
Register : 01-10-2014 — Putus : 19-11-2014 — Upload : 03-12-2014
Putusan PN RUTENG Nomor 115/PID.B/2014/PN.RUT
Tanggal 19 Nopember 2014 — - APHOLONIUS BHATO ALIAS PAU
10572
  • terhadap saksi;e Bahwa kasus pemukulan tersebut terjadi pada hari Kamis tanggal 8 Mei 2014sekitar pukul 15.00 Wita, bertempat di rumah saudara DUS di Carep, KelurahanCarep, Kecamatan Langke Rembong, Kabupaten Manggarai;e Bahwa pada awalnya saksi hendak pergi ke Lembaga dan bukan bermaksud untukmenagih utang, namu secara kebetulan ketemu dengan Yohana Tariam Gatu isteridari Terdakwa, dan oleh karena ketemu dengan Yohana Tariam Gatu saksibertanya tentang uang, beras, BPKB dan buku simpanan Koperasi Sangosay
    hari Kamis tanggal 8 Mei 2014 sekitar pukul 15.00 Wita,saksi Theresia Beatrix Dhiana Alfa Leba hendak pergi ke LembagaPemasyarakatan yang berada di Labe, Keluarahan Carep, Kecamatan LangkeRembong, Kabupaten Manggarai;e Bahwa kemudian dalam perjalanan yang secara kebetulan saksi Theresia BeatrixDhiana Alfa Leba bertemu dengan isteri dari Terdakwa yang bernama YohanaTariam Gatu, lalu saksi Theresia Beatrix Dhiana Alfa Leba menanyakan tentanguang, beras, BPKB Sepeda Motor dan buku simpanan Koperasi Sangosay
Register : 16-03-2012 — Putus : 15-05-2012 — Upload : 22-04-2013
Putusan PN RUTENG Nomor 61/PID.B/2012/PN.RUT
Tanggal 15 Mei 2012 — ALOYSIUS RAJA alias WIS
4019
  • Setelah menandatangani kwitansi tersebutMONI bertanya kepada terdakwa dan EMI tentang kapan bisa mendapat kredit dariKoperasi SANGOSAY, terdakwa dan EMI menjawab, Hanya 3 (tiga) hari saja dan tidaklama. Tiga hari setelah menyerahkan uang tersebut, korban MONIKA JEMIAN dansaudara EMI datang ke rumah terdakwa untuk bertemu namun pada saat itu terdakwa tidakberada di rumah.
Register : 20-03-2023 — Putus : 13-12-2023 — Upload : 13-12-2023
Putusan PN KUPANG Nomor 92/Pdt.G/2023/PN Kpg
Tanggal 13 Desember 2023 — Penggugat:
KOPERASI SIMPAN PINJAM KREDIT SANGOSAY
Tergugat:
1.Paskalis Rikardo Baren Libak
2.Ernesta Ema Tokan
3.Yosep Eban Baro
Turut Tergugat:
1.Ireni Grace Nelcy Dong
2.Farnsiskus X Kopong Sili
3.Petrus Samon Bura
4.Yohanes Punan Tokan
7140
  • Penggugat:
    KOPERASI SIMPAN PINJAM KREDIT SANGOSAY
    Tergugat:
    1.Paskalis Rikardo Baren Libak
    2.Ernesta Ema Tokan
    3.Yosep Eban Baro
    Turut Tergugat:
    1.Ireni Grace Nelcy Dong
    2.Farnsiskus X Kopong Sili
    3.Petrus Samon Bura
    4.Yohanes Punan Tokan
Register : 17-06-2021 — Putus : 10-08-2021 — Upload : 10-08-2021
Putusan PN Labuan Bajo Nomor 36/Pid.Sus/2021/PN Lbj
Tanggal 10 Agustus 2021 — Penuntut Umum:
1.Syafruddin, S.H.
2.Yohanes Paulus Atarona Kadus, S.H.
Terdakwa:
BARTOLOMEUS YANUARI WAHUR alias ARI
6121
  • KecamatanKomodo, Kabupaten Manggarai Barat; Bahwa awalnya hari Minggu, tanggal 22 November 2021, pukul 02.00WITA, Saksi di Suruh kakak kos yang bernama Andre untuk pergi bell rokokdengan menggunakan sepeda motor Yupiter Z miliknya, oleh karena AnakKorban tidak bisa mengendarai sepeda motor, lalu Anak Korban mengajakSaksi Demetrius Danggang untuk memboncengi Anak Korban pergi beliHalaman 6 dari 22 Putusan Nomor 36/Pid.Sus/2021/PN Lbjrokok, saat kembali dari beli rokok, tepat di depan Kantor Kopdit Sangosay
Register : 24-01-2018 — Putus : 20-03-2018 — Upload : 02-04-2018
Putusan PN RUTENG Nomor 15/PID.B/LH/2018/PN RTG
Tanggal 20 Maret 2018 — - KANISIUS DAMAT alias KANI
38426
  • Dirampas untuk dimusnahkan; 1 (satu) unit Truck Dump merk Mitsubhisi warna kuning dengan nomor Polisi EB 9579 E ; 1 (satu) lembar Surat Tanda Nomor Kendaraan nomor 0092130 atas nama YOSEP NONG BURA; 1 (satu) buah kunci mobil nomor Polisi EB 9579 E ; 1 (satu) lembar kertas asli Surat Keterangan dari Koperasi Kredit Sangosay tanggal 07 Nopember 2017; 1 (satu) lembar kertas foto copy surat identitas kendaraan nomor : R/1112/I
    dipergunakan untuk melakukan kejahatan dan dikhawatirkanakan dipergunakan untuk mengulangi kejahatan, maka perlu ditetapbkan agarbarang bukti tersebut Dirampas untuk dimusnahkan;Menimbang, bahwa terhadap barang bukti berupa 1 (satu) unit TruckDump merk Mitsubhisi warna kuning dengan nomor Polisi EB 9579 E ; 1 (satu)lembar Surat Tanda Nomor Kendaraan nomor 0092130 atas nama YOSEPNONG BURA; 1 (satu) buah kunci mobil nomor Polisi EB 9579 E ; 1 (satu)lembar kertas asli Surat Keterangan dari Koperasi Kredit Sangosay
Register : 14-03-2024 — Putus : 02-05-2024 — Upload : 02-05-2024
Putusan PT KUPANG Nomor 43/PDT/2024/PT KPG
Tanggal 2 Mei 2024 — Pembanding/Turut Tergugat II : Farnsiskus X Kopong Sili Diwakili Oleh : E Nita Juwita, SH.MH
Terbanding/Penggugat : KOPERASI SIMPAN PINJAM KREDIT SANGOSAY
Terbanding/Tergugat I : Paskalis Rikardo Baren Libak
Terbanding/Tergugat II : Ernesta Ema Tokan
Terbanding/Tergugat III : Yosep Eban Baro
Turut Terbanding/Turut Tergugat I : Ireni Grace Nelcy Dong
Turut Terbanding/Turut Tergugat III : Petrus Samon Bura
Turut Terbanding/Turut Tergugat IV : Yohanes Punan Tokan
2914
  • Pembanding/Turut Tergugat II : Farnsiskus X Kopong Sili Diwakili Oleh : E Nita Juwita, SH.MH
    Terbanding/Penggugat : KOPERASI SIMPAN PINJAM KREDIT SANGOSAY
    Terbanding/Tergugat I : Paskalis Rikardo Baren Libak
    Terbanding/Tergugat II : Ernesta Ema Tokan
    Terbanding/Tergugat III : Yosep Eban Baro
    Turut Terbanding/Turut Tergugat I : Ireni Grace Nelcy Dong
    Turut Terbanding/Turut Tergugat III : Petrus Samon Bura
    Turut Terbanding/Turut Tergugat IV : Yohanes Punan Tokan