Ditemukan 1 data

Urut Berdasarkan
 
Register : 08-12-2015 — Putus : 11-03-2016 — Upload : 15-06-2016
Putusan PN BENGKALIS Nomor 612/Pid.Sus/2015/PN.Bls
Tanggal 11 Maret 2016 — SAMSURIZAL Als ICAM Bin ROSLI
207
  • Menjatuhkan pidana kepada terdakwa SAMSURIZAL Als ICAM Bin ROSLI oleh karena itu dengan pidana penjara selama 9 ( Sembilan) dan denda sebesar Rp. 1000.000.000,- (satu milyar rupiah) dengan ketentuan apabila denda tersebut tidak dibayar diganti dengan pidana penjara selama 6 ( enam ) bulan
    SAMSURIZAL Als ICAM Bin ROSLI
    Menyatakan terdakwa SAMSURIZAL als ICAM bin ROSLI telah terbuktisecara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Tanpa hakatau melawan hukum memiliki, menyimpan, menguasai, atau menyediakanNarkotika Golongan bukan tanaman yang beratnya melebihi 5 (lima)gram, sebagaimana yang diatur dan diancam pidana dalam Pasal 112 ayat(2) Undang Undang RI Nomor 35 Tahun 2009 tentang Narkotika dalamdakwaan kedua Penuntut Umum .2.
    golongan bukan tanaman yang beratnya melebihi 5 (lima) gram;Menimbang, bahwa terhadap unsurunsur tersebut Majelis Hakimmempertimbangkan sebagai berikut:Ad,,1 Unsur Setiap orangMenimbang, bahwa kata setiap orang tentu menunjuk kepada manusia,siapa saja yang merupakan subjek hukum yang didakwa telah melakukan tindakpidana atau perbuatan sebagaimana diatur dan ditentukan dalam UndangUndang yang berlaku;Menimbang, bahwa orang atau manusia yang didakwa tersebut telahmelakukan tidak pidana itu adalah SAMSURIZAL
    Als ICAM Bin ROSLI yangdiajukan sebagai terdakwa dalam persidangan, diperiksa dan diadili dalamperkara ini sesuai dengan identitasnya selaku terdakwa;Halaman 13 dari 18 Putusan Nomor 612/Pid.Sus/2015.
    Menyatakan Terdakwa SAMSURIZAL Als ICAM Bin ROSLI tersebut diatas,terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidanaTanpa hak atau melawan hukum memiliki dan menguasai nakotika golongan dalam bentuk bukan tanaman yang beratnya melebihi 5 (lima) gram;2.