Ditemukan 779 data

Urut Berdasarkan
 
Register : 04-12-2014 — Putus : 04-03-2015 — Upload : 01-07-2019
Putusan PT SAMARINDA Nomor 121/PDT/2014/PTSMDA
Tanggal 4 Maret 2015 — Pembanding/Penggugat : M.RAMLI Diwakili Oleh : MARIEL SIMANJORANG, SH.
Terbanding/Tergugat : PT.JEMBAYAN MUARABARA (PT.JMB) Diwakili Oleh : Arjunawan, SH.
3917
  • (satu hektar);Halaman 2 dari 33 halaman perkara, No. 121/PDT/2014/PT.SMRBahwa akan tetapi setelah Tergugat membuat jalan hauling yangberbatasan langsung dengan tanah/kebun milik Penggugat tersebut,maka tanah dan/atau kebun menjadi tergenang air yang mengakibatkanrusak dan matinya seluruh tanaman yang ada pada areal seluas 1,5 Ha.(satu koma lima hektar).
    (satu koma lima hekta) menjadi tergenang danterendam air yang mengakibatkan seluruh tanaman kayu sengon seluas1,5 Ha. menjadi rusak dan mati, sehingga Penggugat telah mengalami 2(dua) kali gagal panen dengan perincian, yaitu: luas lahan yang terkenadampak/rusak adalah 1,5 Ha, dengan hasil panen 600 M3/Ha. denganharga kayu sengon sekarang ini Rp.750.000,/M3 = 1,5 Ha. x 600 M3 xRp.750.000, x 2 = Rp.1.350.000.000, (satu milyar tiga ratus lima puluhjuta rupiah);Bahwa dalil dasar gugatan Penggugat point
    oleh Penggugatdalam gugatannya dengan jalan hauling yang telah dibangun dandipergunakan oleh Tergugat tidak adalah tidak ada perubahan dantetap seperti semula sebelum adanya pembuatan jalan hauling,artinya memang sejak semula sebelum adanya jalan haulinghingga sampai dengan setelah adanya jalan hauling posisi tanahperwatasan memang sudah lebih rendah dari jalan hauling;Karena tanah perwatasan seluas 1,5 Ha. sebagaimana dimaksuddalam gugatan Penggugat point 03 adalah pada kenyataannyatidak pernah tergenang
    JembayanMuarabara, jika ada hujan yang deras dan lebat baru di tanahperwatasan seluas 1,5 Ha. tersebut tergenang air, jika tidak adahujan yang deras dan lebat maka di tanah perwatasan seluas 1,5Ha. tersebut tidak tergenang air;Karena seluruh tanaman yang mana yang dinyatakan mati olehPenggugat, karena pada kenyataannya Penggugat tidak pernahterbukti menanam tanaman kayu sengon di tanah perwatasanseluas 1,5 Ha. dimaksud dan dalam kenyataannya tidak pernah adatanaman kayu sengon yang mati.
    Yangdimaksudkan Penggugat tidaklah rusak atau tidak tergenang air,kondisi tanah perwatasan seluas 1,5 Ha. dimaksud adalah samatidak ada perubahan baik sebelum maupun sesudah adanya jalanhauling.
Putus : 18-08-2011 — Upload : 18-11-2014
Putusan PN KOLAKA Nomor 04/PDT.G/2011/PN.KLK
Tanggal 18 Agustus 2011 — - ADAM T - RUKMINI alias RIKO MELAWAN - MARLINA - NAISA Als Hj. NEHRU - HAJERAH
5846
  • saksi mengetahui karena diberitahu oleh bapak saksi ;e Bahwa pada tahun 1965 sampai dengan 1976 yang menjadi Kepala Desa yaitu PakHAKO kemudian digantikan AMIRUDDIN pada tahun 1976 ;11e Bahwa pada tahun 1964 saksi masih duduk dibangku kelas IV Sekolah Dasar dan saksibiasa memancing di Rawa samping sawahnya Penggugat ;e Bahwa saksi mengetahui jika tanah sengketa adalah milik Penggugat karena dia yangmengolah ;e Bahwa tanah sengketa tersebut dari tahun 1964 merupakan tanah kering dan tanahsengketa tergenang
    orang tua saksi dibagian barat ;e Bahwa saksi tahu karena tanah sengketa disebelah barat berbatasan dengan tanah orangtua saksi seluas 2 Ha (satu setengah hektar) ;e Bahwa yang saksi lihat pada tahun 1964 Penggugat menanam padi bersama orangtuanya yang bernama Saura dan Duke dan pada tahun 1972 saksi meninggalkan sawahtersebut ;e Bahwa orang tua saksi mendapatkan tanah hasil dari mengolah saja ;e Bahwa pada tahun 1971 keadaan tanah berbentuk sawah dan hanya sebagian terdapatpohon sagu tetapi karena tergenang
    sejak tanah saksi dijual, saksi tidak pernah datang kembali ketanah saksi yangtelah dijual dan tempat tinggal saksi jaraknya + 2 Km ;e Bahwa pada saat tanah saksi dijual tidak ada suratsuratnya atau surat pengolahan dariLurah/Desa tetapi hanya kwitansi saja dan hanya berdasarkan kepercayaan saja ; *e Bahwa pada tahun 1996 tanah sengketa bentuknya masih berupa sawah dan saksi tidakmengetahui siapa yang menanam padi ditempat tersebut ;e Bahwa pada tahun 1980 banjir di sekitar tanah sengketa yang tergenang
    B, yaitu : Bahwa yang saksi lihat pada tahun 1964 Penggugat menanam padi bersama orangtuanya yang bernama Saura dan Duke dan pada tahun 1972 saksi meninggalkan sawahtersebut ;e Bahwa pada tahun 1971 keadaan tanah berbentuk sawah dan hanya sebagian terdapatpohon sagu tetapi karena tergenang air akhirnya ditinggalkan sementara ;e Bahwa pada tahun 1980 banjir di sekitar tanah sengketa yang tergenang air sudah mulaisurut;Menimbang, bahwa oleh karena keterangan saksi satu dengan yang lainnya salingbersesuaian
    kondisi terlantar maka hubungan hukum atau hak persekutuannya akan kembali sepertisediakala dan hak perseorangan menjadi hapus ;Menimbang, bahwa berdasarkan teori diatas apabila dikaitkan dengan fakta makaPenggugat telah membuka tanah dari tahun 1964 sampai dengan tahun 1977, sehingga antaraPenggugat dengan objek sengketa dalam kurun waktu tersebut terdapat hubungan hukum ;Menimbang, bahwa setelah tahun 1977 Penggugat meninggalkan objek sengketa karenaobjek sengketa yang dahulu persawahan telah tergenang
Putus : 14-03-2011 — Upload : 17-11-2011
Putusan PN MUARO Nomor 16/Pid.B/2011/PN.MR
Tanggal 14 Maret 2011 — SUGINO Pgl DEGEL SUPRIADI Pgl PLEKEK
598430
  • Kemudian airyang bercampur tanah dan pasir yang tergenang didalam lubangtersebut disedot dengan menggunakan mesin sedot merek ITIAN,lalu) air bercampur pasir dan tanah dinaik ke atas Asbuk yangtelah dipersiapkan, lalu disaring dengan menggunakan karpet.sehingga tinggal sisa sisa tanah yang berwarna hitam keemasanyang melekat' dikarpet, itulah yang dinamakan bunci = emas,terdakwa .
    DharmasrayaBahwa cara terdakwa dan teman temannya melakukanperbuatannya dengan cara pertamatama mereka terdakwamembuka lIubang dengan cara menembakkan air melalui slangtembak panjangnya + 4 (empat) meter sehingga lubangtersebut bisa mencapai diameter + 3 (tiga) meterKemudian air yang ditembakkan tadi menjadi bercampur tanahdan pasir yang tergenang didalam lubang tersebut, laludisedot dengan menggunakan mesin sedot merek ITIAN, laluair bercampur pasir dan tanah tadi dinaik ke atas asbukyang telah
    DharmasrayaBahwa cara terdakwa dan teman temannya melakukanperbuatannya dengan cara pertamatama mereka terdakwamembuka Iubang dengan cara menembakkan air melalui slangtembak panjangnya + 4 (empat) meter sehingga lubangtersebut bisa mencapai diameter + 3 (tiga) meterKemudian air yang ditembakkan tadi menjadi bercampur tanahdan pasir yang tergenang didalam lubang tersebut, laludisedot dengan menggunakan mesin sedot merek ITIAN, laluair bercampur pasir dan tanah tadi dinaik ke atas asbukyang telah dipersiapkan
    Kemudian air yangbercampur tanah dan pasir yang tergenang didalam lubangtersebut disedot dengan menggunakan mesin sedot merekITIAN, lalu air bercampur pasir dan tanah dinaik ke atasAsbuk yang telah dipersiapkan, lalu disaring denganmenggunakan karpet. sehingga tinggal sisa sisa tanah yangberwarna hitam keemasan yang melekat dikarpet, itulah yangdinamakan bunci emas, terdakwa .
Register : 18-01-2017 — Putus : 03-01-2018 — Upload : 05-10-2018
Putusan PN MUARA ENIM Nomor 3/Pdt.G/2017/PN Mre
Tanggal 3 Januari 2018 — Penggugat melawan Tergugat
8918
  • Hal tersebut dikarenakan dalam dalil gugatan Penggugatdalam legal standing bahwa antara Penggugat dengan Tergugat tidakmembahas masalah kepemilikan lahan tetapi tergugat dalam hal ini selalumenyebutkan alas hak kepemilikan tanah milik Tergugat pada poin 2 dan poin12 sedangkan permasalahan pokoknya ada mengenai tergenang air tanahmilik Penggugat yang diklaim akibat perbuatan dari Tergugat sertamenggugat pihak yang mengeluarkan Izin Usaha Produksi Tergugat.Sehingga pengakuan dan dalil gugatan dari
    GH EMMI ada tanah warga terkena banjirsecara alami akan tetapi tidak tergenang dan terendam;Bahwa semenjak ada bendungan tersebut banjir pernah masuk ke Dusun/kampung dan merendam rumah warga;Bahwa umur pohon karet yang sudah bisa disadap / dipanen adalah 5(lima) tahun;Bahwa harga getah karet sekarang ini Rp.10.400, per kilogramnya;Bahwa pohon karet milik Penggugat yang terendam air tersebut sudahmati;Bahwa tidak ada perusahaan lain disana selain PT. GH EMMI tersebut;Bahwa PT.
    GH EMMI;Bahwa sejak tahun 2016 tanah tersebut mulai tergenang air;Bahwa PT. GH EMMI mulai berdiri tahun 2009 dan mulai beroperasi padatahun 2011;Halaman 18 dari 34 Putusan Perdata Gugatan Nomor 3/Pdt.G/2017/PN MreBahwa banjir sudah sejak tahun 2016 dan ada ganti rugi oleh PT. GHEMMI terhadap warga yang terkena banjir dan tergenang oleh air;Bahwa Penggugat belum mendapatkan ganti rugi dari PT. GH EMMI;Bahwa yang diganti rugi oleh PT.
    LCL (Lematang Coal Lestari); Bahwa waktu jual beli antara Penggugat dengan KATIMAN tanah yangberdekatan dengan tanah Penggugat belum tergenang air; Bahwa saksi tidak tahu apa alasannya mengapa tanah milik Penggugattidak diganti rugi oleh PT.
    dalam perkara ini adalah apakah benar Tergugat telah sengajamembendung aliran sungai Penimur yang mengakibatkan air sungai meluapsehingga masuk ke dalam kebun / tanah milik Penggugat yang menyebabkansebagian tanah milik Penggugat terendam yang kemudian mengakibatkantanaman karet dan pohonpohon keras lainnya yang telah ditanam oleh Pemiliksebelumnya seperti jengkol, seru dan Plawi yang ada tanah milik Penggugattersebut serta beberapa tanaman karet yang ditambahkan oleh Penggugatterendam air dan tergenang
Register : 10-05-2017 — Putus : 31-05-2017 — Upload : 08-08-2017
Putusan PN SUMEDANG Nomor 118/Pdt.G.S/2017/PN Smd
Tanggal 31 Mei 2017 — Penggugat: IMI Tergugat: PEMERINTAH REPUBLIK CQ SATUAN KERJA NON VERTIKAL JATIGEDE
7815
  • Pepres RI Nomor 1 Tahun 2015 ditetapkan oleh MenteriKeuangan RI, berdasarkan Menteri Pekerjaan Umum dan PerumahanRakyat RI sebesar Rp.29.360.192, (dua puluh sembilan juta tiga ratusenam puluh ribu seratus sembilan puluh dua rupiah) ;Bahwa Perbuatan Tergugat dengan tidak mendata/terlewat pendataanterhadap Penggugat mengakibatkan Penggugat tidak terdaftar yang berhakmenerima uang santunan, sehingga tidak dapat memindahkan bekas bahanbangunan rumah tinggal dan perabotan rumah tangga yang telahterendam/tergenang
    Bojongsalam RT.04 RW.03 Desa Padajaya Kecamatan WadoKabupaten Sumedang, namun berbeda RT dan RW ;Bahwa dulunya semasa hidup suami Penggugat, saksi sering berkunjungke rumah Penggugat ;Bahwa semenjak suami Penggugat meninggal dunia, Penggugat tinggalbersama dengan anakanaknya, yang kemudian setelah anakanakPenggugat tersebut sudah beranjak dewasa, lalu berpisah denganPenggugat, hingga Penggugat hanya hidup / tinggal berdua denganCucunya yang bernama lyan Sopian ;Bahwa setelah rumah tinggal Penggugat tergenang
    RW.03 Desa Padajaya Kecamatan Wado Kabupaten Sumedang ;Bahwa rumah tinggal Penggugat adalah bangunan panggung yangdulunya dibangun sendiri oleh Penggugat ;Bahwa Penggugat sudah sejak lama tinggal di Dusun Bojongsalam RT.04RW.03 Desa Padajaya Kecamatan Wado Kabupaten Sumedang, yaknisejak saksi masih kecil, namun sekarang sudah tidak lagi tinggal /berdomisili di situ, karena rumah tinggal Penggugat yang beralamat diDusun Bojongsalam RT.04 RW.03 Desa Padajaya Kecamatan WadoKabupaten Sumedang sudah tergenang
    25 Putusan Perdata Gugatan Nomor 118/Pat.G.S/2017/PN.SmdBahwa rumah tinggal Penggugat adalah bangunan panggung yangdulunya dibangun sendiri oleh Penggugat ;Bahwa Penggugat sudah sejak lama tinggal di Dusun Bojongsalam RT.04RW.03 Desa Padajaya Kecamatan Wado Kabupaten Sumedang, yaknisejak saksi masih kecil, namun sekarang sudah tidak lagi tinggal /berdomisili di situ, karena rumah tinggal Penggugat yang beralamat diDusun Bojongsalam RT.04 RW.03 Desa Padajaya Kecamatan WadoKabupaten Sumedang sudah tergenang
Register : 18-04-2017 — Putus : 08-05-2017 — Upload : 21-07-2017
Putusan PN SUMEDANG Nomor 73/Pdt.G.S/2017/PN Smd
Tanggal 8 Mei 2017 — Penggugat: YUYU WAHYUDIN bin KASTRA Tergugat: SATUAN KERJA NON VERTIKALPEMBANGUNAN WADUK JATI GEDE
5710
  • RI 1 Tahun 2015ditetapnkan oleh menteri Keuangan RI, berdasarkan KeputusanMenteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Rl.sebesar Ap.29.360.192, (dua puluh sembilan juta tiga ratus enam puluh ribuseratus sembilan puluh dua rupiah);Bahwa perbuatan tergugat dengan tidak didata/terlewat pendataanterhadap penggugat mengakibatkan penggugat tidak terdaftar yangberhak menerima uang santunan, sehingga tidak dapatmemindahkan bekas bahan bangunan rumah tinggal dan perabotanrumah tangga yang telah terendam/tergenang
    Sumedang ;Bahwa Dusun Cibogo itu termasuk dalam daerah Proyek BendunganJatigede dan sekarang sudah tergenang ;Bahwa saksi kenal dengan Penggugat sudah lama, karena saksi tinggaldi seberang jalan sekitar 50 meter dari rumah penggugat ;Bahwa saksi sudah mendapatkan uang santunan Rp. 29 juta namunPenggugat belum mendapatkannya ;Bahwa Penggugat tinggal di Dusun Cibogo sejak lahir ;Bahwa saksi tidak tahu mengapa Penggugat tidak terdaftar untukmendapatkan uang santunan sebesar Rp. 29 juta tersebut ;Bahwa
    Sumedang ;Bahwa Dusun Cibogo itu termasuk dalam daerah Proyek BendunganJatigede dan sekarang sudah tergenang ;Bahwa saksi kenal dengan Penggugat sudah lama, karena saksi tinggaldi seberang jalan sekitar 100 meter dari rumah penggugat;Halaman 7 dari 17 Putusan Perdata Gugatan Sederhana Nomor 73/Pdt.G.S/2017/PN.Smd Bahwa saksi sudah mendapatkan uang santunan Rp. 29 juta namunPenggugat belum mendapatkannya ; Bahwa Penggugat tinggal di Dusun Cibogo sejak lahir ; Bahwa saksi tidak tahu mengapa Penggugat
    Sumedang, dimanaDusun Cibogo tersebut termasuk dalam daerah Proyek Bendungan Jatigededan sekarang sudah tergenang ;Menimbang bahwa selanjutnya akan dipertimbangkan apakah Penggugatberhak untuk mendapatkan uang Uang santunan sebesar Rp.29.360.192, (duapuluh sembilan juta tiga ratus enam puluh ribu seratus sembilan puluh duarupiah) ;Menimbang, bahwa dalam Peraturan Presiden RI Nomor 1 Tahun 2015tentang Penanganan Dampak Sosial Kemasyarakatan Pembangunan WadukitJatigede dalam Pasal 4 ayat (1) mengatur
Putus : 01-05-2013 — Upload : 26-08-2013
Putusan PN SIDIKALANG Nomor 32/Pid.B/2013/PN.SDK
Tanggal 1 Mei 2013 — TUMPAK PURBA
1785
  • Dairi atau setidaktidaknya pada suatu tempat lain yang masih termasuk daerahHukum Pengadilan Negeri Sidikalang, " dengan sengaja melakukan penganiayaan"terhadap saksi korban Halomoan Girsang yang dilakukan terdakwa Tumpak Purbadengan cara sebagai berikut :Bermula pada hari Senin tanggal 24 Desember 2012 sekira pukul 17.30 Wib saksikorban Halomoan Girsang pulang dari ladang berjalan kaki, setibanya di depan rumahterdakwa Tumpak Purba, saksi korban melihat jalan aspal tergenang air, lalu saksikorban
    Dairi ;Bahwa bermula saksi pulang berjalan kaki dari ladang, setibanya didepan rumah terdakwa Tumpak Purba pada saat itu saksi melihat jalanaspal tergenang air lalu saksi korban berjalan dari sebelah kanan jalanlalu saksi melihat ada kayu kopi yang menghalangi jalan, lalu saksimencabut kayu tersebut dan saksi Rosmauli br Sinaga berkata "kenapakau cabut kayu itu" lalu saksi menjawab ini jalan, tidak hanya hakmu ini,dan orang lewat terhalang garagara kayu kopi ini" saat itu saksi RogandaPurba mendekati
    orang tua terdakwa pulangkerumahnya;Bahwa terdakwa menendang saksi korban pada bagian perut sebelah kirisebanyak (satu) kali dan 2 (dua) kali memukul dada saksi korban;Bahwa terdakwa memukul dan menendang saksi korban karena emosiBahwa pada saat terdakwa menendang saksi korban dengan tenaga penuhsehingga saksi korban langsung terjatuh keaspal;Bahwaq yang membuat patok dengan menggunakan kayu kopi adalahterdakwa kirakira sudah 2 (dua) minggu yang lalu dengan tujuan agarjalan tidak hancur karena tergenang
    Dairi, bermula saksikorban melihat jalan aspal tergenang air lalu saksi korban berjalan dari sebelah kananjalan lalu saksi korban melihat ada kayu kopi yang menghalangi jalan, lalu saksi korbanmencabut kayu tersebut dan saksi Rosmauli br Sinaga berkata "kenapa kau cabut kayuitu" lalu saksi menjawab ini jalan, tidak hanya hakmu ini, dan orang lewat terhalanggaragara kayu kopi ini" saat itu saksi Roganda Purba mendekati saksi korban dan tiba tiba terdakwa Tumpak Purba keluar dari rumah dan memukul
    ;Menimbang, bahwa bermula saksi korban melihat jalan aspal tergenang air lalusaksi korban berjalan dari sebelah kanan jalan lalu saksi korban melihat ada kayu kopiyang menghalangi jalan, lalu saksi korban mencabut kayu tersebut dan saksi Rosmauli brSinaga berkata "kenapa kau cabut kayu itu" lalu saksi menjawab ini jalan, tidak hanyahakmu ini, dan orang lewat terhalang garagara kayu kopi ini" saat itu saksi RogandaPurba mendekati saksi dan tiba tiba terdakwa Tumpak Purba keluar dari rumah danlangsung
Register : 23-05-2019 — Putus : 17-07-2019 — Upload : 29-10-2019
Putusan PN MOJOKERTO Nomor 279/Pid.B/2019/PN Mjk
Tanggal 17 Juli 2019 — Penuntut Umum:
SUPIHAN, SH
Terdakwa:
SAKRI Bin GEMO
5813
  • Sumberagung KecamatanJatirejo Kabupaten Mojokerto, Terdakwatelaha melakukanPenganiayaan kepada saksi ;Bahwa peganiayaan yang dilakukan Terdakwa tersebut dengan caramenggeprok/memukul/menyodok saksi dengan menggunakan cangkuldan mengenai kepala bagian samping sebanyak 1 (Satu) kali ;Bahwa kejadian tersebut ketika saksi sedang mengeruk saluran airyang ada dalam pekarangan dan tibatiba Terdakwa dating sambilmarah marah dengan alasan kalau saluran air ditutup nanti tanamanpisangnya bisa mati karena tergenang
    tanggal 27 Maret 2019sekitar pukul 08.30 Wib bertempat di area kebun Dusun Jetis DesaSumberagung Kecamatan Jatirejo Kabupaten Mojokerto, karena telahmelakukan Penganiayaan kepada saksi SUWENDAH ;Bahwa pada saat Terdakwa sedang menanam lompong dikebun,kemudian Terdakwa melihat saksi SUWENDAH mengguruk/membendung saluran air di got yang berada disamping kebun pisangmilik Terdakwa, kemudian Terdakwa menghampiri dan menegur saksiSUWENDAH agar jangan dibendung nanti tanaman pisang Terdakwabisa mati karena tergenang
    27 Maret 2019sekitar pukul 08.30 Wib bertempat di area kebun Dusun Jetis DesaSumberagung Kecamatan Jatirejo Kabupaten Mojokerto, karena telahmelakukan Penganiayaan kepada saksi SUWENDAH ; Bahwa pada saat Terdakwa sedang menanam lompong dikebun,kemudian Terdakwa melihat saksi SUWENDAH mengguruk/membendung saluran air di got yang berada disamping kebun pisangmilik Terdakwa, kemudian Terdakwa menghampiri dan menegur saksiSUWENDAH agar jangan dibendung nanti tanaman pisang Terdakwabisa mati karena tergenang
Putus : 15-07-2014 — Upload : 11-05-2015
Putusan MAHKAMAH AGUNG Nomor 429 K/Pid/2014
Tanggal 15 Juli 2014 — SARA’I bin NIKA
5667 Berkekuatan Hukum Tetap
  • ERI melompat kedalam rawa yang tergenang karena badannya besar dan rawatersebutberlumpur sehingga korban HENDRI pgl. ERI tidak bisa lari, lalu SUPRIADI pgl.FREDI bin SARA! datang dari belakang melompat ke dalam rawa tersebut dandari arah belakang pisau yang dipegang oleh SUPRIADI pgl. FREDI bin SARA!Hal. 3 dari 26 hal. Put. No. 429 K/Pid/2014ditikamkan pada punggung korban HENDRI pgl. ERI sebanyak satu kalisehingga HENDRI pgl. ERI tidak berdaya lalu SUPRIADI pgl. FREDI bin SARA!
    ERI melompat kedalam rawa yang tergenang karena badannya besar dan rawatersebutberlumpur sehingga korban HENDRI pgl. ERI tidak bisa lari, lalu SUPRIADI pgl.FREDI bin SARA! datang dari belakang melompat ke dalam rawa tersebut dandari arah belakang pisau yang dipegang oleh SUPRIADI pgl. FREDI bin SARA!ditikamkan pada punggung korban HENDRI pgl. ERI sebanyak satu kalisehingga HENDRI pgl. ERI tidak berdaya lalu SUPRIADI pgl. FREDI bin SARA!langsung menusuk korban HENDRI pgl.
    ERI melompat ke dalam rawayang tergenang karena badannya besar dan rawa tersebut berlumpur sehinggaHENDRI pgl. ERI tidak bisa lari, lalu SUPRIADI pgl. FREDI bin SARA! datangHal. 15 dari 26 hal. Put. No. 429 K/Pid/2014dari belakang melompat ke dalam rawa tersebut dan dari arah belakang pisauyang dipegang oleh SUPRIADI pgl. FREDI bin SARA! ditikamkan padapunggung HENDRI pgl. ERI sebanyak satu kali sehingga HENDRI pgl. ERI tidakberdaya lalu SUPRIADI pgl. FREDI bin SARA!
Register : 09-01-2017 — Putus : 17-07-2017 — Upload : 27-07-2017
Putusan PN SUMEDANG Nomor 139/Pdt.G.S/2017/PN Smd
Tanggal 17 Juli 2017 — Penggugat: PANJI ARISTA NUGRAHA bin ENCE TAHYA Tergugat: SATUAN KERJA NON VERTIKALPEMBANGUNAN WADUK JATI GEDE
446
  • .; Bahwa perbuatan Tergugat dengan tidak didata/terlewat pendataanterhadap santunan sehingga tidak dapat memindahkan berkas bahanbagunan rumah tinggal dan perabotan rumah tangga yang telahterendam/tergenang oleh genangan Waduk Jatigede maka dengandemikian Tergugat dikwalifikasikan sebagai perbuatan melawan hukum.; Bahwa menurut tergugat Penyelesaian dari permasalahan menurut poinpoin diatas dapat diselesaikan melalui Pengadilan dan akan dibayarapabila telah ada Putusan dari Pengadilan.; Berdasarkan
    ;Bahwa sekarang Dusun Cibungur Desa Jatibungur KecamatanDarmaraja Kabupaten Sumedang sudah tergenang.;Menimbang, bahwa terhadap keterangan saksi tersebut, Para Pihak tidakkeberatan dan membenarkannya;Halaman 7 dari 13 Putusan Nomor 139/Pdt.G.S/2017/PN Smd.. Saksi IDIBahwa saksi kenal dengan Penggugat karena dahulu tinggal 1 desadengan Penggugat yaitu di Desa Jatibungur Dusun Cibungur denganjarak rumah kurang lebih 100 meter.
    ;Bahwa sekarang Dusun Cibungur Desa Jatibungur KecamatanDarmaraja Kabupaten Sumedang sudah tergenang.
Register : 29-12-2016 — Putus : 31-01-2017 — Upload : 08-02-2017
Putusan PN SUMEDANG Nomor 20/Pdt.G.S/2016/PN.Smd
Tanggal 31 Januari 2017 — EMEN sebagai Penggugat dan PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA, MENTERI PEKERJAAN UMUM DAN PERUMAHAN RAKYAT Cq. Direktorat Jendral Sumber Daya Air Balai Besar Wilayah Sungai Cimanuk Cisadarung, Cq. SATUAN KERJA NON VERTIKAL TERTENTU PEMBANGUNAN WADUK JATIGEDE Cq. VERIVIKASI DAN VALIDASI LAPANGAN sebagai Tergugat
405
  • ;Bahwa perbuatan Tergugat dengan menolak pengajuan uang santunan yangmenjadi hak penggugat mengakibatkan penggugat tidak dapat memindahkanbekas bahan bangunan rumah tinggal, perabotan rumah tangga dan makamkedua orang tua Penggugat yang telah terendam/tergenang oleh genanganwaduk JatiGede maka dengan demikian Tergugat dikualifikasikan sebagaiperbuatan melawan hukum;Berdasarkan halhal tersebut diatas Penggugat Mohon kepada Bapak KetuaPengadilan Negeri Sumedang / Majelis Hakim yang memeriksa untukmengabulkan
    ;Bahwa sejak tahun 2015 Penggugat sudah pindah dari Dusun Bojongsalamkarena daerah tersebut sudah tergenang air.;Bahwa pada tahun 1982 terjadi pendataan pembangunan waduk Jatigede.;Bahwa ada 3 (tiga) orang bernama Emen di Desa Padajaya tetapi berbedaDusun dan rumahnya jauhjauh diantaranya Emen yang pertama sudahmeninggal dunia, Emen yang kedua sudah pindah dan Emen yang ketiga yangsekarang menggugat.;Bahwa saksi lupa nama lengkap dari 2 (dua) orang Emen yang lain.
    Halaman 11 dari 17tinggal di Dusun Bojongsalam Rt.004 Rw.003 Desa Padajaya Kecamatan WadoKabupaten Sumedang bersama istri dan anakanaknya dirumah mertuanya sejakPenggugat menikah sampai tahun 2015 sebelum rumah tersebut tergenang air, danberdasarkan keterangan para saksi tersebut bahwa rumah dengan bentuk permanentersebut telah mendapatkan uang pengganti rumah tinggal / uang santunan sebesarRp.
Register : 12-08-2014 — Putus : 18-06-2014 — Upload : 12-08-2014
Putusan PN BARABAI Nomor 95/Pid.B/2014/PN Brb
Tanggal 18 Juni 2014 — - KHAIRIN NAJERIN Alias AJIN Bin ABDUL AZIZ
3522
  • dan saksi KHAIRIN NAJERIN Alias AJIN Bin ABDUL AZIZmenyetujui mengambil itik milik MAHRAWI Alias RAWI Bin SARWANI;Setelah ada pembicaraan tersebut sekitar jam 20.00 wita terdakwa dan saksi KHAIRILANWAR Alias IRIL Bin MASTUR berkumpul di rumah GAPUL dan setelah itu sekitarjam 22.00 wita, terdakwa bersama saksi KHAIRIL ANWAR Alias IRIL Bin MASTURdan Gapul berangkat menuju kandang itik milik MAHRAWI Alias RAWI BinSARWANI dengan menyusuri jalan persawahan yang tidak dapat dilalui sepeda motorkarena tergenang
    GAPUL sedangkan terdakwaHalaman 7 dari 16Khairil Anwar Als Iril belum datang dan setelah menunggu beberapa saatkemudian akhirnya terdakwa Khairil Anwar Als Iril datang dan kemudiandengan berjalan kaki kami pergi menyusuri jalan persawahan yang tidak dapatdilalui sepeda motor karena tergenang air menuju kandang Itik milik Korban dansetelah tiba dikandang itik tersebut kami langsung mengambil ternak itik milikKorban yang dimasukkan kedalam 2 (Dua) buah karung sebanyak 13 (tiga belas)buah dan secara
    GAPULsedangkan terdakwa Khairil Anwar Als Iril belum datang dan setelah menunggubeberapa saat kemudian akhirnya terdakwa Khairil Anwar Als Iril datang dankemudian dengan berjalan kaki kami pergi menyusuri jalan persawahan yang tidakdapat dilalui sepeda motor karena tergenang air menuju kandang Itik milik Korbandan setelah tiba dikandang itik tersebut kami langsung mengambil ternak itik milikKorban yang dimasukkan kedalam 2 (Dua) buah karung sebanyak 13 (tiga belas)buah dan secara bergantian kami
    GAPUL dan sekitar jam 20.00 Wita terdakwa tiba dan menemui Sdr.GAPUL sedangkan terdakwa Khairil Anwar Als Iril belum datang dan setelahmenunggu beberapa saat kemudian akhirnya terdakwa Khairil Anwar Als Iril datangdan kemudian dengan berjalan kaki kami pergi menyusuri jalan persawahan yangtidak dapat dilalui sepeda motor karena tergenang air menuju kandang Itik milikKorban dan setelah tiba dikandang itik tersebut kami langsung mengambil ternak itikmilik Korban yang dimasukkan kedalam 2 (Dua) buah
Register : 25-11-2013 — Putus : 21-01-2014 — Upload : 12-03-2014
Putusan PN BUKITTINGGI Nomor 120_PID_B_2013_PNBT_Hukum_21012014_MerusakBarang
Tanggal 21 Januari 2014 — Jaksa Pada Kejari Bkt ; Terdakwa FERI SAPUTRA
9112
  • Sarmiati Mufti mengupahorang menutup bandar dengan coran semen yang lebarnya lebih kurang 25 cmdan tingginya lebih kurang 100 cm;Bahwa karena aliran pembuangan air mandi dan pembuangan kotorantinja dari rumah terdakwa tidak bisa mengalir ke bandar irigasi dan tergenang dikamar mandi dan dapur rumah terdakwa kemudian tanpa seizin dansepengetahuan saksi korban Hj.
    adalah pahat besi dan martil;Bahwa, coran semen tersebut lebarnya lebih kurang 25 cm dan tingginyalebih kurang meter;Bahwa, cara terdakwa membuka coran semen tersebut denganmenggunakan pahat kemudian dipukul dengan martil sampai coran sementersebut hancur sehingga air dari kamar mandi terdakwa dapat mengalirmenuju Bandar irigasi;Bahwa, coran semen tersebut menghalangi air mandi dan kotoran darikamar mandi terdakwa sehingga tidak bisa mengalir ke bandar kecilmenuju saluran irigasi akibatnya air mandi tergenang
    Sarmiati dengan cara mengupah orang untukmembuat coran semen dengan ukuran lebar 25 cm dan tinggi lebih kurang 1meter untuk menghalangi air mandi dan kotoran dari kamar mandi rumah orang11tua terdakwa tidak bisa mengalir ke bandar kecil menuju saluran irigasi sehinggaair mandi tergenang dirumah orang tua terdakwa;Menimbang, bahwa dari uraian diatas tampak perbuatan terdakwa tersebutdilakukan dengan sengaja dalam bentuk sengaja sebagai maksud (opzet alsoogmerk), dimana terdakwa menghendaki akibat
Register : 25-01-2016 — Putus : 15-02-2016 — Upload : 15-05-2016
Putusan PN MAMUJU Nomor - 11/Pid.B/2016/PN.Mam
Tanggal 15 Februari 2016 — - HODI Als BAPAK NOVA bin MENGNGA
7442
  • HAMMA binKASENG yang dilakukan terdakwa dengan cara atau rangkaian perbuatan sebagaiberikut:Berawal pada hari Jum/at, tanggal 20 November 2015 sekitar pukul 08.00wita saksi korban berada dalam lokasi kebun jagung saksi korban untuk membukasaluran air agar air tersebut tidak tergenang di dalam lokasi saksi korban tersebut,pada saat setelah terdakwa memangkas pohon coklatnya dan hendak pulang kerumah dan melihat ada air yang masuk kebun terdakwa sehingga terdakwalangsung mendatangi saksi korban yang
    HAMMA;e Bahwa terdakwa melakukan pemukulan tersebut oleh karena saksi H.HAMMA membuka saluran air yang mengakibatkan kebun terdakwamenjadi tergenang;Menimbang, bahwa di persidangan Penuntut Umum tidak mengajukan barangMenimbang, bahwa selanjutnya dipersidangan Majelis Hakim telahmembacakan Visum Et Revertum Nomor : 047/001/I/2016/PKMTPR tanggal 10 8Januari 2016 yang ditanda tangani oleh dr. Meirina Erni Wuleang dokter padaPuskesmas Topore Kec. Papalang Kab.
    HAMMA yang telah membuka saluran air sehinggamenyebabkan kebun terdakwa menjadi tergenang. Bahwa akibat perbuatan terdakwatersebut saksi H. HAMMA bin KASENG mengalami bengkak kemerahan di tulang pipidengan diameter + 1,5 cm. Hal ini sesuai dengan Hasil Visum Et Revertum Nomor :047/001/I/2016/PKMTPR tanggal 10 8 Januari 2016 yang ditanda tangani oleh dr.Meirina Erni Wuleang dokter pada Puskesmas Topore Kec. Papalang Kab.
Putus : 31-08-2015 — Upload : 08-12-2015
Putusan PN LUBUK PAKAM Nomor 390/Pid.B/2015/PN-Lbp
Tanggal 31 Agustus 2015 — Nama lengkap : SUWANDY Alias AYANG. Tempat lahir : Medan. Umur / Tgl. lahir : 35 Tahun / 11 Pebruari 1979. Jenis kelamin : Laki-laki. Kebangsaan : Indonesia. Tempat tinggal : Jalan Katalia Blok K No. 92 Griya Riatur Indah Kel. Sei Agul, Kec. Medan Barat, Kota Medan / Jalan Sabaruddin No. 91 Medan Area, Kota Medan. Agama : Kristen. Pekerjaan : Wiraswasta.
184
  • lalu Terdakwa menumbuki badan saksidengan kedua tangannya serta menendang tubuh saksi ;Bahwa masalahnya dikarenakan saksi adalah pemborong penyelesaiansebuah rumah yang terletak di Komplek Mutiara Residence, yangletaknya bersebelahan dengan rumah Terdakwa, dimana kebetulananggota saksi sedang melakukan perbaikan dibagian pipapembuangan, dan karena pipa tersebut tidak dipakai, maka ditutup olehanggota saksi, namun akibatnya kemungkinan pembuangan air dirumahTerdakwa menjadi terganggu, sehingga air tergenang
    DeliSerdang, dimana anggota saksi korban yakni saksi LEGIMIN sedangmelakukan perbaikan dibagian pipa pembuangan, dan karena pipatersebut tidak dipakai, maka ditutup oleh saksi LEGIMIN, yangmengakibatkan pembuangan air dirumah Terdakwa menjadi terganggu,sehingga air tergenang di lantai 2 (dua) rumah Terdakwa ;Bahwa selanjutnya sekira pukul 16.00 WIB, ketika Terdakwa datang kePerumahan Mutiara Residence yang terletak di Jalan William IskandarPercut Sei Tuan, Kab.
    Deli Serdang,dimana anggota saksi korban yakni saksi LEGIMIN sedang melakukanperbaikan dibagian pipa pembuangan, dan karena pipa tersebut tidak dipakai,maka ditutup oleh saksi LEGIMIN, yang mengakibatkan pembuangan airdirumah Terdakwa menjadi terganggu, sehingga air tergenang di lantai 2 (dua)rumah Terdakwa ;Menimbang, bahwa selanjutnya sekira pukul 16.00 WIB, ketikaTerdakwa datang ke Perumahan Mutiara Residence yang terletak di JalanWilliam Iskandar Percut Sei Tuan, Kab.
Register : 16-01-2020 — Putus : 13-02-2020 — Upload : 10-03-2020
Putusan PN Oelamasi Nomor 8/Pid.B/2020/PN Olm
Tanggal 13 Februari 2020 — Penuntut Umum:
Nelson Aprianus Tahik, S.H.
Terdakwa:
MARCELUS BABIS alias MARSEL
3012
  • 2019 sekitarPukul 05.00 Wita, dirumah orang tua korban yang beralamat di RT.06,RW.03, Dusun II, Desa Netemnanu Utara, Kecamatan Amfoang Timur,Kebupaten Kupang Terdakwa menganiaya saksi korban denganmenggunakan parang; Bahwa berawal Terdakwa bangun tidur lalu membangunkanisteri Terdakwa yang bernama Winda Laroza kemudian menyuruhnyauntuk menyiram tanaman lombok satelah itu Terdakwa keluar darikamar dan saat melewati pintu belakang Terdakwa melihat lantai yangmasih berlantai tanah sudah basah dan tergenang
    2019sekitar pukul 05.00 Wita, dirumah orang tua korban yang beralamat diRT.06, RW.03, Dusun Il, Desa Netemnanu Utara, Kecamatan AmfoangTimur, Kebupaten Kupang Terdakwa menganiaya saksi korban denganmenggunakan parang; Bahwa benar berawal Terdakwa bangun tidur lalumembangunkan isteri Terdakwa yang bernama Winda Laroza kemudianmenyuruhnya untuk menyiram tanaman lombok satelah itu Terdakwakeluar dari kamar dan saat melewati pintu belakang Terdakwa melihatlantai yang masih berlantai tanah sudah basah dan tergenang
    KupangTerdakwa menganiaya saksi korban dengan menggunakan parang;Menimbang, bahwa berawal Terdakwa bangun tidur lalumembangunkan isteri Terdakwa yang bernama Winda Laroza kemudianmenyuruhnya untuk menyiram tanaman lombok satelah itu Terdakwa keluardari kamar dan saat melewati pintu belakang Terdakwa melihat lantai yangmasih berlantai tanah sudah basah dan tergenang air lalu Terdakwa keluardari rumah melewati pintu samping bagian timur dan saat itu Terdakwamelihat saksi korban sementara menyiram serambi
Register : 27-02-2017 — Putus : 23-03-2017 — Upload : 19-07-2017
Putusan PN SUMEDANG Nomor 23/Pdt.G.S/2017/PN Smd
Tanggal 23 Maret 2017 — Penggugat: ASEP BAHRUDIN Tergugat: SATUAN KERJA NON VERTIKALPEMBANGUNAN WADUK JATI GEDE
6617
  • berdasarkan Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Rlsebesar Rp. 29.360.192, (dua puluh sembilan juta tiga ratus enam puluhribu seratus sembilan puluh dua rupiah) ;Bahwa sekarang rumah tinggal Penggugat sudah terendam dengangenangan waduk Jatigede ;Bahwa perbuatan Tergugat dengan tida didata/terlewat terhadap Penggugatmengakibatkan Penggugat tidak terdaftar yang berhak menerima uangsantunan, sehingga tidak dapat memindahkan bekas bahan bangunanrumah tinggal dan perabotan rumah tangga yang telah terendam /tergenang
    dan P 2 adalah bukti yang menunjukan domisili Penggugat dan istrinyaRatimah di Desa Tarunajaya Kecamatan Darmaraja Kabupaten Sumedang ;Halaman 10 dari 19 Putusan Perdata Gugatan Sederhana Nomor 23/Pdt.G.S/2017/PN.SmdMenimbang, bahwa selanjutnya Hakim akan mempertimbangkan pokokpermasalahan sebagaimana tersebut di atas ;Menimbang, bahwa berdasarkan bukti surat P 1 sampai dengan P 6dan berdasarkan keterangan saksi LILI MALONE dan keterangan saksi ACESURYADIPRAJA terungkap fakta bahwa benar sebelum tergenang
    yangterkena dampak pembangunan Waduk Jatigede yang berhak mendapat uangsantunan adalah sebagaimana ditentukan dalam KEPMEN PUPR;Menimbang, bahwa pada KEPMEN PUPR, pada bagian Ketiga huruf Adisebutkan Pembayaran uang tunai untuk rumah pengganti atau uangsantunan sebagaimana dimaksud dalam Diktum Kedua, diberikan kepadamasingmasing Kepala Keluarga penerima uang tunai untuk rumah penggantiatau uang santunan;Menimbang, bahwa saksi LILI MALONE dan saksi ACE SURYADIPRAJAmenjelaskan bahwa benar sebelum tergenang
    ;Menimbang, bahwa dalam perkara a quo, Penggugat telah menunjukkanupayaupaya yang ditempuh sebagaimana keterangan saksi saksi saksi LILIMALONE dan saksi ACE SURYADIPRAJA yang menerangkan bahwaPenggugat komplain kepada Petugas Desa, tetapi tidak diproses sampaiakhirnya rumah tergenang air.
Register : 28-10-2016 — Putus : 10-01-2017 — Upload : 06-04-2017
Putusan PN SAROLANGUN Nomor 165/Pid.Sus/2016/PN Srl
Tanggal 10 Januari 2017 — RIZA NOVRIANTI Binti RONSAM
4930
  • KabupatenSarolangun atau setidaktidaknya pada suatu tempat lain yang masih termasukdalam daerah hukum Pengadilan Negeri Sarolangun yang berwenang memeriksadan mengadili tindak pidana yang dilakukan dalam daerah hukumnya, dilarangmenempatkan, membiarkan, melakukan, menyuruh melakukan atau turutserta melakukan kekerasan terhadap anak, perbuatan mana dilakukan olehTerdakwa dengan cara sebagai berikut: Bahwa pada wakiu dan tempat sebagaimana diuraikan diatas, mertua Terdakwamenanyakan masalah air yang ada tergenang
    Bahwa tindak pidana penganiayaan yang dilakukan oleh Terdakwa tersebutterjadi pada hari Jumat, tanggal 27 Mei 2016 sekira pukul 17.00 Wib ditokomilik orang tua Saksi (Toko Oscar) yang beralamat di Sukasari, KecamatanSarolangun, Kabupaten Sarolangun ;Bahwa cara Terdakwa melakukan tindak pidana penganiayaan tersebutadalah dengan cara menarik dan memelintir tangan sebelah kiri Saksisehingga tangan Saksi menjadi sakit dan tulangnya menorjol ;Bahwa penganiayaan tersebut terjadi karena masalah air yang tergenang
    UCI ; Bahwa awalnya pada hari Jumat, tanggal 27 Mei 2016 sekira pukul 17.00Wib pada saat itu Saksi sedang berada didepan toko Oscar danmendengarkan suara ributribut dari dalam toko ; Bahwa mendengar suara ributribut dari dalam toko, kemudian Saksimelihat kedalam toko dan pada saat itu Saksi melihat Terdakwa marahmarah sambil menariknarik tangan Saksi UCI ; Bahwa pada saat itu sepengetahuan Saksi Terdakwa menariknarik tanganSaksi UCI dengan tujuan mengajak Saksi UCI keluar untuk menunjukan airyang tergenang
    ke toko Oscar dengan maksud menanyakansecara langsung masalah genangan air tersebut ; Bahwa sesampainya ditoko Oscar, Terdakwa melihat Saksi MARYANIS sedangmembuang air dari lantai kamar mandi kedalam lubang WC dan Saksi UCIsedang mengepel lantai; Bahwa pada saat itu Terdakwa menanyakan apakah di toko Oscar terjadibanjir, yang dijawab oleh Saksi UCI tidak ada banjir, tetapi ada yang buang airbesar, dan disiram; Bahwa pada saat itu Terdakwa tidak percaya tidak ada banjir, karena di tokoTerdakwa tergenang
Register : 19-02-2021 — Putus : 16-03-2021 — Upload : 06-08-2021
Putusan PN TANJUNG PANDAN Nomor 26/Pid.Sus/2021/PN Tdn
Tanggal 16 Maret 2021 — Penuntut Umum:
AHMAD MUZAYYIN, SH
Terdakwa:
IRVANI Als IPAN Bin Alm IRWAN
6717
  • Kemudian pada hari Kamis tanggal 14 Januari 2021 sekira pukul10.00 WIB Terdakwa bersama Saksi Alfin Sudarta alias Ipin melakukanpengeringan lobang tambang yang sudah tergenang air dengan caramenghidupkan mesin pompa tanah dan mesin pompa air, setelah keringkemudian Terdakwa bersama Saksi Alfin Sudarta alias Ipin melacak/ mengecekapakah ada pasir timah yang terkandung di dalam lobang tersebut dengan caramenyemprotnya dengan menggunakan selang semprot dimana pembagiankerjanya yaitu antara Terdakwa
    KemudianTerdakwa mengambil pasir timah dengan cara melakukan pengeringanlobang tambang yang sudah tergenang air dengan cara menghidupkanmesin pompa tanah dan mesin pompa air, setelah kering kemudianTerdakwa bersama Saksi melacak/mengecek apakah ada pasir timahyang terkandung di dalam lobang tersebut dengan cara menyemprotnyadengan menggunakan selang semprot dimana pembagian kerjanya yaituantara Terdakwa dan Saksi saling berbagi tugas untuk menjagakestabilan mesin penghisap tanah, mencangkul maupun
    Kemudian Terdakwa melakukan pengeringan lobang tambang yangsudah tergenang air dengan cara menghidupkan mesin pompa tanah danmesin pompa air, setelah kering kemudian dicek apakah ada pasir timah yangterkandung di dalam lubang tersebut dengan cara menyemprotnya denganmenggunakan selang semprot dimana pembagian kerjanya yaitu antaraTerdakwa dan Saksi Alfin Sudarta alias Ipin saling berbagi tugas untuk menjagakestabilan mesin penghisap tanah, mencangkul maupun menyemprot setelahitu tanah yang telah
Register : 13-09-2021 — Putus : 08-12-2021 — Upload : 23-01-2022
Putusan PN KENDARI Nomor 555/Pid.B/2021/PN Kdi
Tanggal 8 Desember 2021 — Penuntut Umum:
BUSTANIL ARIFIN, SH
Terdakwa:
JUMARDIN Alias BAPAKNYA ARIL
4615
  • Saat itu sekitar pukul 15.30 wita rumahterdakwa tergenang air akibat hujan sehingga terdakwa gotong royongmenggali air dipinggir jalan agar air dapat mengalir dan saat itu terdakwamembawa 2 (dua) batang pipa ukuran 4Inci didepan rumah saksi korbanRAMLAN untuk membuat saluran air dengan menanam pipa tersebut dariarah depan rumah saksi korban RAMLAN ke got yang berada deseberang jalan, saat selesai menanam pipa tersebut saksi korbanRAMLAN datang dengan mengendarai motor menuju kerumahnya dansaat itu
    penganiayaan kepada saksi Ramlan;Bahwa terdakwa melakukan penganiayaan terhadap diri saksi Ramlansebanyak 6 (enam) kali dan mengenai lengan kiri sebanyak 1 (Satu) kali,lengan kanan sebanyak 1 (satu) kali dan punggung belakang sebanyak 4(empat) kali dengan memukul menggunakan 1 (Satu) buah gagang skop yangsudah tidak memiliki besi Skop;Bahwa terdakwa melakukan penganiayaan terhadap saksi Ramlan denganmenggunakan 1 (satu) buah gagang skop yang sudah tidak memiliki besiskop;Bahwa berawal rumah terdakwa tergenang
    penganiayaan kepada saksi Ramlan;Bahwa terdakwa melakukan penganiayaan terhadap diri saksi Ramlansebanyak 6 (enam) kali dan mengenai lengan kiri sebanyak 1 (Satu) kali,lengan kanan sebanyak 1 (satu) kali, dan punggung belakang sebanyak 4(empat) kali dengan memukul menggunakan 1 (Satu) buah gagang skop yangsudah tidak memiliki besi skop;Bahwa terdakwa melakukan penganiayaan terhadap saksi Ramlan denganmenggunakan 1 (satu) buah gagang skop yang sudah tidak memiliki besiskop;Bahwa berawal rumah terdakwa tergenang
    Nomor 555/Pid.B/2021/PN kKdiBahwa terdakwa melakukan penganiayaan terhadap diri saksi Ramlansebanyak 6 (enam) kali dan mengenai lengan kiri sebanyak 1 (Satu) kali,lengan kanan sebanyak 1 (satu) kali, dan punggung belakang sebanyak4 (empat) kali dengan memukul menggunakan 1 (satu) buah gagangskop yang sudah tidak memiliki besi skop;Bahwa terdakwa melakukan penganiayaan terhadap saksi Ramlandengan menggunakan 1 (satu) buah gagang skop yang sudah tidakmemiliki besi skop;Bahwa berawal rumah terdakwa tergenang