Ditemukan 76144 data

Urut Berdasarkan
 
Putus : 23-07-2014 — Upload : 23-09-2014
Putusan PN SANGGAU Nomor 88 /PID.B/2014/PN SAG
Tanggal 23 Juli 2014 — RUDI Alias ADI Anak dari BLAKEK
447
  • Menyatakan terdakwa RUDI Alias ADI Anak dari BLAKEK, telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana "TURUT SERTA MENGAKIBATKAN BAHAYA UMUM BAGI BARANG";2. Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa RUDI Alias ADI Anak dari BLAKEK dengan pidana penjara selama 3 (tiga) bulan;3. Menetapkan lamanya masa penahanan yang telah dijalani oleh terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;4. Memerintahkan agar terdakwa tetap berada dalam tahanan;5.
    dipersidangan;Telah melihat dan memperhatikan barang bukti yang diajukan di persidangan;Telah mendengar pembacaan tuntutan Pidana oleh Penuntut Umum tanggal 8 Juli 2014,yang pada pokoknya supaya Majelis Hakim Pengadilan Negeri Sanggau yang memeriksa danmengadili perkara ini, memutuskan :1 Menyatakan terdakwa RUDI Alias ADI Anak dari BLAKEK telah terbuktisecara sah dan meyakinkan melakukan tindak pidana dengan sengaja turutserta melakukan perbuatan yang menimbulkan kebakaran karena perbuatantersebut timbul bahaya
    Sagi, DesaSungai Mayam, Kecamatan Meliau, Kabupaten Sanggau atau setidaktidaknya pada suatu tempatlain yang masih termasuk dalam Daerah Hukum Pengadilan Negeri Sanggau, yang melakukan,yang turut serta melakukan perbuatan yang menimbulkan kebakaran yaitu membakar kebunkelapa sawit milik saksi GANDI Alias ATIT sehingga timbul bahaya umum bagi barang, yangmana perbuatan terdakwa tersebut dilakukan dengan caracara sebagai berikut :Bahwa pada waktu dan tempat sebagaimana tersebut diatas, berawal pada
    umum bagibarangMenimbang, bahwa yang dimaksud dengan sengaja, bahwa undangundang tidakmemberikan defenisi/pengertian apa yang diartikan dengan sengaja, petunjuk untuk dapatmengetahui arti kesengajaan dapat diambil dari M.V.T (Memorie Van Toelieting) yang diartikankesengajaan (opzet) sebagai menghendaki dan mengetahui (Willen en Wetens), jadi dapatdikatakan bahwa sengaja berarti menghendaki atau mengetahui apa yang dilakukan;Menimbang, bahwa bahaya umum adalah bahaya yang mengancam pelbagai barangyang
    berada disekitar itu, sedangkan terhadap bahaya umum bagi barangbarang, apabilakebakaran menimbulkan bahaya terhadap sejumlah barang dalam lingkungan yang cukup luas;Menimbang, bahwa kejahatan ini ada jika kebakaran dilakukan dengan sengaja danadanya bahaya terhadap barangbarang diketahui benar oleh pelaku.
    Kesengajaan tidak perluditujukan pada timbulnya bahaya bagi umum;Menimbang, bahwa berdasarkan keterangan dari Saksi GANDI Als ATIT, saksiMARJUANDI Als SEHI, saksi JOKI Als ATET Anak Dari SINFA, saksi HOGER Als ACOAnak Dari FAKU (Alm), saksi HERI SUGIANTO Als UNDUT Anak Dari HARTYANTO yangsaling berkaitan antara keterangan yang satu dengan yang lainnya dan Keterangan Terdakwaserta barang bukti yang diperlihatkan didalam persidangan, bahwa pada hari Senin tanggal 24Pebruari 2014 sekira jam 14.30 Wib
Register : 21-01-2016 — Putus : 08-03-2016 — Upload : 15-05-2016
Putusan PN KLATEN Nomor 25/Pid.B/2016/PN Kln
Tanggal 8 Maret 2016 — JOHAN OKIYANTO Alias OKI
10123
  • Menyatakan Terdakwa Johan Okiyanto Alias Oki tersebut terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana TURUT SERTA MENIMBULKAN KEBAKARAN YANG MENDATANGKAN BAHAYA UMUM BAGI BARANG; 2. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 1 (satu) tahun dan 6 (enam) bulan ; 3. Menetapkan masa penangkapan dan masa penahanan yang telah dijalani oleh Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan ; 4.
    sidang;3 Berkas perkara dan suratsurat lain yang bersangkutan;Setelah mendengar keterangan saksisaksi dan Terdakwa serta memperhatikanbukti surat dan barang bukti yang diajukan di persidangan ;Setelah mendengar pembacaan tuntutan pidana yang diajukan oleh PenuntutUmum yang pada pokoknya sebagai berikut :1 Menyatakan terdakwa JOHAN OKIYANTO Alias OKI terbukti secarasah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana turut sertamelakukan perbuatan, dengan sengaja menimbulkan kebakaran, yangmenimbulkan bahaya
    Klaten Selatan, Kabupaten Klaten atau setidaktidaknya padasuatu tempat yang masih termasuk dalam daerah hukum Pengadilan Negeri Klaten yangberwenang memeriksa dan mengadili perkara ini, yang melakukan, yang menyuruhmelakukan dan yang turut serta melakukan perbuatan, dengan sengaja menimbulkankebakaran, ledakan atau banjir, yang menimbulkan bahaya umum bagi barang.Perbuatan terdakwa dilakukan dengan cara sebagai berikut:e Bahwa pada waktu dan tempat tersebut diatas berawal saat MADAINDRAYANA alias
    Unsur Jika Karena Perbuatan Tersebut Di Atas Timbul Bahaya Umum30Bagi Barang;Menimbang, bahwa yang dimaksud bahaya umum bagi barang adalahbahaya bagi barangbarang milik orang banyak (lebih dari seorang) atau barangbarang dalam jumlah yang banyak milik seorang.Ad.5.Menimbang, bahwa berdasarkan pengertian unsur dan faktafakta hukumyang terungkap. Perbuatan Terdakwa dan saksi Mada Indrayana menimbulkanbahaya umum bagi barang.
    Dengan demikian perbuatan tersebut menimbulkan bahaya bagi barangbarang milik orang banyak, dengan demikian unsur ini terpenuhi;Unsur Yang Melakukan, Menyuruh Melakukan dan Turut SertaMelakukan Perbuatan;Menimbang, bahwa unsur ini bersifat alternatif sehingga apabila salahsatu elemen terpenuhi maka unsur menjadi terpenuhi;Menimbang, bahwa unsur Yang Melakukan, Yang MenyuruhMelakukan Atau Yang Turut Melakukan Perbuatan Itu bersifat alternatif danterdiri dari lebih dari satu elemen maka apabila salah
    Dengan demikian terjadi kerja sama antara Terdakwa dan saksi MadaIndrayana yang samasama mewujudkan perbuatan membakar los GT 42.Dengan demikian unsur ini terpenuhi;Halaman 31 dari 32 Putusan Nomor 25/Pid.B/2016/PN Kin.32Menimbang, bahwa berdasarkan uraian diatas, Majelis Hakim berpendapatbahwa perbuatan yang didakwakan kepada Terdakwa telah terbukti secara sah danmeyakinkan bahwa Terdakwa bersalah melakukan tindak pidana : TURUT SERTAMENIMBULKAN KEBAKARAN YANG MENDATANGKAN BAHAYA UMUM BAGI BARANG
Register : 03-10-2014 — Putus : 20-11-2014 — Upload : 22-11-2014
Putusan PN TEMANGGUNG Nomor 96/Pid.B/2014/PN Tmg
Tanggal 20 Nopember 2014 — ERWIN WAHYU ARDIANTO bin JENDROYONO
5812
  • Menyatakan Terdakwa ERWIN WAHYU ARDIANTO bin JENDROYONO telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Mengancam dengan kekerasan terhadap orang secara terang-terangan yang menimbulkan bahaya umum bagi keamanan orang ;2. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa tersebut oleh karena itu dengan pidana penjara selama .6(enam)bulan;3.
    Menyatakan Terdakwa ERWIN WAHYU ARDIANTO binJENDROYONO telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalahmelakukan tindak pidana Mengancam dengan kekerasan terhadaporang secara terangterangan yang menimbulkan bahaya umum bagikeamanan orang ;2. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa tersebut oleh karena itu denganpidana penjara selama .6(enam)bulan;3.
Putus : 01-11-2017 — Upload : 16-11-2017
Putusan PN TEBO Nomor 145/Pid.B/2017/PN Mrt
Tanggal 1 Nopember 2017 — Suprapto Samosir Bin Ostor Samosir
13436
  • Menyatakan Terdakwa SUPRAPTO SAMOSIR BIN OSTOR SAMOSIR tersebut di atas, terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana MENGAKIBATKAN BAHAYA UMUM BAGI BARANG;2. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 9 (sembilan) bulan;3. Menetapkan bahwa masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;4. Menetapkan Terdakwa tetap ditahan;5.
    Menyatakan terdakwa SUPRAPTO SAMOSIR bin OSTOR SAMOSIR,bersalanh melakukan tindak pidana menimbulkan kebakaran, yang dapatmendatangkan bahaya umum bagi barang sebagaimana diatur dan diancampidana dalam Pasal 187 ayat (1) KUHPldana;2. Menjatuhkan pidana penjara selama selama 1 (satu) tahun terhadap terdakwadikurangi selama terdakwa berada dalam tahanan dengan perintah agarterdakwa tetap ditahan.3.
    Bagaimana cara membakar, apakah dengan menyulutkan api,dengan kimiawi yang dapat menyala kemudian, dengan elektronik dan lainnya,tidak dipersoalkan, yang dimaksud dengan kebakaran ialah bahwa kobaran apiapiitu tidak ditempat semestinya.....dikatakan dikhawatirkan terjadinya bahaya umum,apabila dalam keadaan yang biasanya, tanpa dipengaruhi oleh halhal yang luarbiasa, maka kemungkinan terjadinya bahaya umum itu hampir dapat dipastikan,dikatakan bahaya umum bagi barangbarang, jika barangbarang yang
    Putusan H.R 08 Mei 1939, 1939 No. 981 yang menyatakan bahwa bahayaumum bagi barang itu ada, jika kebakaran itu menimbulkan bahaya bagisejumlah besar barang didaerah yang lebih luas;2. Putusan H.R 31 Oktober 1887. W. 5490. 15 Agustus 1893.
    W.66378 yangmenyatakan bahwa kejahatan ini ada, jika kebakaran itu telah dengan sengajaditimbulkan dan bahaya bagi barangbarang itu diketahui dengan jelas olehsipelaku, maksud si plaku tidaklah perlu semata ditujukan kepadamendatangkan bahaya umum;Menimbang, bahwa berdasarkan fakta persidangan dari keterangan saksisaksi dan keterangan Terdakwa, bahwa benar pada hari Senin tanggal 21 Agustus2017 sekira pukul 22.00 Wib bertempat di Rt.10 Pematang Panjang Desa PasebanKecamatan VII Koto llir Kabupaten
    Menyatakan Terdakwa SUPRAPTO SAMOSIR BIN OSTOR SAMOSIRtersebut di atas, terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukantindak pidana MENGAKIBATKAN BAHAYA UMUM BAGI BARANG;2. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjaraselama 9 (Sembilan) bulan;3. Menetapkan bahwa masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalaniTerdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;4. Menetapkan Terdakwa tetap ditahan;5.
Putus : 03-09-2015 — Upload : 12-11-2015
Putusan PN SINTANG Nomor 107/Pid.Sus/2015/PN.STG
Tanggal 3 September 2015 — ASMANDI Als DI Bin AHMAD
8811
  • Menyatakan Terdakwa ASMANDI Als DI Bin AHMAD telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Pembakaran lahan mengakibatkan bahaya umum bagi barangsebagaimana dalam dakwaan alternative ketiga Penuntut Umum ;----------------------2. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 8 (delapan) bulan ;-------------------------------------------------------3.
    LahanCakrawala jika karena perbuatan tersebut diatas timbul bahaya umum bagibarang dan perbuatan Terdakwa dilakukan dengan caracara sebagai berikut :mone nen ncn ann Pada waktu dan tempat sebagaimana tersebut diatas, bermula Padahari Minggu, tanggal 24 Agustus 2014, sekitar jam 20.00 Wib, terdakwabersama Sdr. HAMID! mengajak Sdr, AMRI Sdr. BEDON Sdr.JAMRI , Sdr.KASAN Dan Sdr.
    Dapatmendatangkan bahaya umum bagi barang ;4. Mereka Yang Melakukan, Yang Menyuruh Melakukan Dan Yang Turut SertaMelakukan Perbuatan :Ad.1.
    Unsur Dapat mendatangkan bahaya umum bagi barang.Menimbang, bahwa yang dimaksud dengan bahaya umum bagi barangmenurut Soenarto Soerodibroto, SH dalam penjelasan Pasal 187 Ayat (1) ke1KUHP berdasarkan Hoge Raad 7 Juni 1937 adalah bahaya yang mengancampelbagai barang yang berada disekitar itu artinya akibat dari kebakaran dapatmenimbulkan bahaya terhadap barangbarang milik pelaku sendiri atau punlingkungan disekitar lingkungan tempat terjadinya kebakaran ;Menimbang bahwa, berdasarkan faktafakta hukum
    Lahan Cakrawala saja tetapi kerugian bagikhalayak umum sebagaimana penjelasan Soenarto Soerodibroto, SH, sehinggatelah memenuhi unsur dapat mendatangkan bahaya umum bagi barang telahterpenuhiAd .4 Mereka Yang Melakukan, Yang Menyuruh Melakukan Dan Yang TurutSerta Melakukan Perbuatan :Menimbang bahwa sesuai dengan keterangan para saksi, keteranganterdakwa, maka diperoleh faktafakta bahwa terdakwa ASMANDI Als DI BinAHMAD telah melakukan pembakaran lahan bersama sama Sdr.
    Menyatakan Terdakwa ASMANDI Als DI Bin AHMAD telah terbukti secarasah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Pembakaran lahanmengakibatkan bahaya umum bagi barangsebagaimana dalam dakwaanalternative ketiga Penuntut Umum ;2. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa oleh karena itu dengan pidanapenjara selama 8 (delapan) bulan ; 22 222 >3. Menetapkan penahanan yang dijalankan terdakwa dikurangkan seluruhnyadari pidana yang dijatuhkan; ==" 92 no ne nnn nnn nnn4.
Register : 06-12-2016 — Putus : 22-12-2016 — Upload : 22-02-2017
Putusan PN BIREUEN Nomor 265/Pid.B/2016/PN Bir
Tanggal 22 Desember 2016 — YULDI AKMAL BIN ZULKIFLI
7212
  • Menyatakan terdakwa YULDI AKMAL BIN ZULKIFLI terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana DENGAN SENGAJA TELAH MELAKUKAN PEMBAKARAN SEHINGGA BAHAYA UMUM BAGI BARANG ;2. Menjatuhkan pidana terhadap diri terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 1 (satu) tahun ; 3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani oleh terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan ; 4. Menetapkan agar terdakwa tetap ditahan ; 5.
    berikut :PRIMAIRBahwa terdakwa YULDI AKMAL BIN ZULKIFLI pada hari Jumat tanggal26 Agustus 2016 sekira pukul 19.30 WIB atau setidaktidaknya pada waktu laindalam bulan Agustus tahun 2016, bertempat di Desa Juli Uruek AnoeKecamatan Juli Kabupaten Bireuen atau setidaktidaknya pada tempat tertentuyang masih termasuk dalam Wilayah Hukum Pengadilan Negeri Bireuen yangberwenang mengadilinya, dengan sengaja telah melakukan pembakaranHalaman 2 dari 16 Putusan Nomor 265/Pid.B/2016/PN Birsehingga mendatangkan bahaya
    sebagaimana diatur dan diancam pidana dalamPasal 187 Ke 1 KUHP ;SUBSIDIAIRBahwa terdakwa YULDI AKMAL BIN ZULKIFLI pada hari Jumat tanggal26 Agustus 2016 sekira pukul 19.30 WIB atau setidaktidaknya pada waktu laindalam bulan Agustus tahun 2016, bertempat di Desa Juli Uruek AnoeKecamatan Juli Kabupaten Bireuen atau setidaktidaknya pada tempat tertentuyang masih termasuk dalam Wilayah Hukum Pengadilan Negeri Bireuen yangberwenang mengadilinya, dengan sengaja telah melakukan pembakaransehingga mendatangkan bahaya
    Mendatangkan Bahaya bagi orang atau barang ;Menimbang, bahwa terhadap unsurunsur tersebut Majelis Hakimmempertimbangkannya sebagai berikut :Ad. 1.
    Unsur: Mendatangkan Bahaya bagi orang atau barangMenimbang, bahwa akibata perbuatan terdakwatersebutmengakibatkan bahaya bagi orang lain dan mengakibatkan kerusakanterhadap rumah saksi korban UT ALOH Binti ADAM mengalami kerugiansekitar Rp. 20.000.000, (dua puluh juta rupiah) ;Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan tersebut diatasmaka Majelis Hakim berpendirian terdakwa telah teroukti dan terpenuhidengan perbuatan terdakwa dengan demikian unsur ketiga dalamdakwaan ini telah terpenuhi dari perouatan
    Menyatakan terdakwa YULDI AKMAL BIN ZULKIFLI terbukti secara sahdan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana DENGAN SENGAJATELAH MELAKUKAN PEMBAKARAN SEHINGGA BAHAYA UMUMBAGI BARANG ;2. Menjatuhkan pidana terhadap diri terdakwa oleh karena itu dengan pidanapenjara selama 1 (satu) tahun ;3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani olehterdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan ;4.
Register : 21-01-2016 — Putus : 08-03-2016 — Upload : 15-05-2016
Putusan PN KLATEN Nomor 24/Pid.B/2016/PN Kln
Tanggal 8 Maret 2016 — MADA INDRAYANA Alias KADAL Bin BAMBANG DANANG SUDIYONO
9623
  • Menyatakan Terdakwa Mada Indrayana Alias Kadal Bin Bambang Danang Sudiyono tersebut terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana TURUT SERTA MENIMBULKAN KEBAKARAN YANG MENDATANGKAN BAHAYA UMUM BAGI BARANG; 2. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 1 (satu) tahun dan 6 (enam) bulan ; 3.
    suratsurat lain yang bersangkutan;Setelah mendengar keterangan saksisaksi dan Terdakwa serta memperhatikanbukti surat dan barang bukti yang diajukan di persidangan ;Setelah mendengar pembacaan tuntutan pidana yang diajukan oleh PenuntutUmum yang pada pokoknya sebagai berikut :1Menyatakan terdakwa MADA INDRAYANA alias KADAL binBAMBANG DANANG SUDIYONO terbukti secara sah dan meyakinkanbersalah melakukan tindak pidana turut serta melakukan perbuatan,dengan sengaja menimbulkan kebakaran, yang menimbulkan bahaya
    Klaten Selatan, Kabupaten Klaten atau setidaktidaknya pada suatu tempatyang masih termasuk dalam daerah hukum Pengadilan Negeri Klaten yang berwenangmemeriksa dan mengadili perkara ini, yang melakukan, yang menyuruh melakukandan yang turut serta melakukan perbuatan, dengan sengaja menimbulkankebakaran, ledakan atau banjir, yang menimbulkan bahaya umum bagi barang.Perbuatan terdakwa dilakukan dengan cara sebagai berikut:e Bahwa pada waktu dan tempat tersebut diatas berawal saat terdakwa MADAINDRAYANA
    yangberwenang memeriksa dan mengadili perkara ini, yang dengan memberi ataumenjanjikan sesuatu dengan menyalahgunakan kekuasaan atau martabat, dengankekerasan, ancaman, atau penyesatan, atau dengan memberikan kesempatan,sarana, atau keterangan, dengan sengaja menganjurkan orang lain yaitu JOHANHalaman 5 dari 37 Putusan Nomor 24/Pid.B/2016/PN Kin.6OKIYANTO Alias OKI (dilakukan penuntutan secara terpisah) supaya melakukanperbuatan, dengan sengaja menimbulkan kebakaran, ledakan atau banjir, yangmenimbulkan bahaya
    Unsur Jika Karena Perbuatan Tersebut Di Atas Timbul Bahaya UmumAd.5.36Bagi Barang;Menimbang, bahwa yang dimaksud bahaya umum bagi barang adalahbahaya bagi barangbarang milik orang banyak (lebih dari seorang) atau barangbarang dalam jumlah yang banyak milik seorang.Menimbang, bahwa berdasarkan pengertian unsur dan faktafakta hukumyang terungkap. Perbuatan Terdakwa dan JOHAN OKIYANTO Alias OKImenimbulkan bahaya umum bagi barang.
    Dengan demikian perbuatan tersebutmenimbulkan bahaya bagi barangbarang milik orang banyak, dengan demikianunsur ini terpenuhi;Unsur Yang Melakukan, Menyuruh Melakukan dan Turut SertaMelakukan Perbuatan;Menimbang, bahwa unsur ini bersifat alternatif sehingga apabila salahsatu elemen terpenuhi maka unsur menjadi terpenuhi;Menimbang, bahwa unsur Yang Melakukan, Yang MenyuruhMelakukan Atau Yang Turut Melakukan Perbuatan Itu bersifat alternatif danterdiri dari lebih dari satu elemen maka apabila salah
Register : 28-11-2012 — Putus : 22-01-2013 — Upload : 06-03-2013
Putusan PN MARABAHAN Nomor 128/Pid.B/2012/PN.Mrb
Tanggal 22 Januari 2013 — EDDY SUTOYO Bin (Alm) JOKARSO
4914
  • Menyatakan terdakwa EDDY SUTOYO Bin (Alm) JOKARSO telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Dengan sengaja membakar yang mendatangkan bahaya umum bagi barang;2. Menjatuhkan pidana oleh karena itu kepada terdakwa EDDY SUTOYO Bin (Alm) JOKARSO dengan pidana penjara selama 1 (satu) tahun;3. Menetapkan lamanya terdakwa berada dalam tahanan dikurangkan sepenuhnya dari pidana yang dijatuhkan tersebut;4.
    SYAHRIL, lahan milisaksi ANANG BAKRI, lahan milik saksDrs.H.HUSAIN AHMAD dan lahasekitarnya yang berbatasan dengalahan milik terdakwa ;e Akibat kebakaran lahan tersebutmenyebabkan bahaya umum bagi barangyaitu terbakarnya lahan dan tanamalyang tumbuh diatas tJlahan, sebagaberikut1. Lahan seluas 18 (delapan belas) hektar yang ditanamisebanyak kurang lebih 5000 (lima ribu) pohon jeruk milikSaksi H. SYAHRIL ;2.
    SYAHRIL,lahan milik saksi ANANG BAKRI, lahan milik saksi Drs.H.HUSAINAHMAD dan lahan sekitarnya yang terletak di Desa Sungai BambanRt.06, Kecamatan Rantau Badauh, Kabupaten Barito Kuala atausetidaktidaknya di suatu tempat yang termasuk dalam daerahhukum Pengadilan Negeri Marabahan yang berwenang memeriksadan mengadili perkara ini, karena kesalahan (kealpaan)menyebabkan kebakaran, Jledakan atau banjir, jika karenaperbuatan itu timbul bahaya umum bagi barang, jika karenaperbuatan itu timbul bahaya
    Barang siapa,2. dengan sengaja,3. menyebabkan kebakaran, ledakan atau banjir;4. jika karena perbuatan tersebut timbul bahaya umum bagibarang.Ad. 1.
    Unsur jika karena perbuatan tersebut timbul bahayaumum bagi barangMenimbang, bahwa sesuai dengan fakta yang terungkapdipersidangan bahwa akibat perbuatan terdakwa selainmembahayakan nyawa dan kesehatan warga di sekitar lahan,perbuatan terdakwa juga menimbulkan bahaya dan kerugianterhadap barang, diantaranya lahan warga dan para saksi yangtelah ditanami oleh tanaman jeruk dan mangga yang hampirpanen akhirnya ikut terbakar dan musnah dilalap api;Selain itu ekosistem alam dan mahluk hidup yang tinggal
    telahterbukti, sehingga dengan demikian seluruh unsur dari pasalyang didakwakan tersebut telah terbukti secara sah danmeyakinkan dilakukan terdakwa;Menimbang, bahwa oleh karena seluruh unsur dari pasalyang didakwakan dalam dakwaan Kedua Primair tersebut telahdinyatakan terbukti secara sah dan meyakinkan dilakukan olehterdakwa, maka Dakwaan Penuntut Umum tersebut telah dapatdinyatakan terbukti, dan kepada terdakwa telah dapatdipersalahkan melakukan tindak pidana Dengan sengajamembakar yang mendatangkan bahaya
Register : 22-11-2013 — Putus : 22-01-2014 — Upload : 09-06-2014
Putusan PN MARTAPURA Nomor 374/Pid.B/2013/PN.MTP
Tanggal 22 Januari 2014 — BASUNI ALS TISON BIN (ALM) MASRAN
8329
  • Menyatakan terdakwa BASUNI ALS TISON BIN (ALM) MASRAN telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Membakar yang mengakibatkan bahaya nyawa bagi orang lain ; 2. Menjatuhkan pidana kepada terdakwa tersebut dengan pidana penjara selama 1 (Satu) tahun.3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani oleh terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan ; 4.
    Perkara : PDM041/Marta/11/2013 yang pada pokoknya menuntutsupaya Majelis Hakim Pengadilan Negeri Martapura yang memeriksa dan mengadili perkara inimemutuskan :1 Menyatakan terdakwa BASUNI ALS TISON BIN (ALM) MASRAN terbuktibersalah melakukan tindak pidana dengan sengaja menimbulkan kebakaran dantimbul bahaya bagi nyawa orang lain sebagaimana diatur dan diancam pidanaPasal 187 ayat (2) KUH Pidana sesuai dengan dakwaan alternative Jaksa PenuntutUmum.2 Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa BASUNI ALS
    ke2KUHP.ATAUKEDUABahwa ia terdakwa BASUNI ALS TISON BIN (ALM) MASRAN pada hari Senintanggal 02 September 2013 sekitar pukul 05.00 wita atau setidaktidaknya pada bulanSeptember tahun 2013 atau setidaktidaknya dalam tahun 2013, bertempat disebuah rumahsekaligus warung milik saksi JAM AN BIN (ALM) H.ILMI diDesa AluhAluh Besar Rt 04 KecAluhAluh Kab Banjar atau setidaknya pada tempat lain yang masih termasuk dalam daerahhukum Pengadilan Negeri Martapura, dengan sengaja menimbulkan kebakaran jika karenanyatimbul bahaya
    bahwa dari apa yang telah diuraikan tersebut di atas, maka kini yangmenjadi pokok masalah apakah perbuatanperbuatan yang telah dilakukan terdakwa tersebutmerupakan suatu tindak pidana atau bukan ;Menimbang, bahwa terdakwa oleh Penuntut Umum didakwa dengan dakwaan alternativemaka Majelis akan langsung memilih dakwaan yang terbukti dipersidangan yaitu dakwaanKesatu melanggar pasal 187 (2) KUHP, yang unsurunsurnya sebagai berikut :1 Barang siapa ;2 Dengan sengaja menimbulkan kebakaran dan menimbulkan bahaya
    sepeda motor yang diparkirkan disamping rumah korban, lalu terdakwa menyuruhJaman untuk pergi dan langsung menyalakan api dan pergi dari rumah korban;Menimbang, bahwa sebelumnya terdakwa ada permasalahan dengan korban Jaman tapisudah didamaikan oleh Kepala Desa, tapi dihati terdakwa masih kurang puas dan timbul niatterdakwa untuk membakar rumah korban Jam an;Menimbang, bahwa akibat dari perbuatan terdakwa tersebut saksi mengalami kerugiansebesar Rp. 1.000.000, (satu juta rupiah) dan menimbulkan bahaya
    terdakwa, terlebih dahulu memperhatikan halhal sebagai berikut :Halhal yang memberatkan : Perbuatan terdakwa merugikan saksi korban Jaman ; Terdakwa pernah dihukum ;Halhal yang meringankan :e Terdakwa sopan dan mengaku terus terang ;Mengingat ketentuan pasal 187 ayat (2) KUHP dan Peraturan perundangundanganlainnya yang bersangkutan ;MENGADILI1 Menyatakan terdakwa BASUNI ALS TISON BIN (ALM) MASRAN telah terbuktisecara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Membakar yangmengakibatkan bahaya
Register : 26-04-2015 — Putus : 20-08-2015 — Upload : 07-02-2017
Putusan PN KEPANJEN Nomor Nomor : 371/Pid.B/2015/PN.Kpn.
Tanggal 20 Agustus 2015 — KUSAERI Bin TIBUN (alm)
197
  • Menyatakan terdakwa KUSAERI Bin TIBUN (ALM) tersebut diatas, terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana "Dengan sengaja mengakibatkan bahaya umum bagi barang, sebagaimana dalam dakwaan kesatu Penuntut Umum ;2. Menjatuhkan pidana kepada terdakwa KUSAERI Bin TIBUN (ALM) oleh karena itu dengan pidana penjara selama 9 (sembilan) bulan ;3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan.4.
    Dengan sengaja menimbulkan kebakaran, ledakan atau banjir, jika karenaperbuatan tersebut timbul bahaya umum bagi barang;Ad.1.
    Unsur dengan sengaja menimbulkan kebakaran, ledakan ataubaniir,jika karena perbuatan tersebut timbul bahaya umum bagi barangq:Menimbang, bahwa yang dimaksud dengan menimbulkan kebakaran adalahmembakar sesuatu, karenanya terjadi kebakaran dan kebakaran itulah yangdikehendaki, mengenai bagaimana cara membakarnya, apakah dengan caramenyulutkan api, dengan cara kimiawi yang dapat menyala kemudian, dengancara elektronik dan lainlain tidak dipersoalkan, dan yang dimaksud dengankebakaran adalah bahwa kobaran
    Menyatakan terdakwa KUSAERI Bin TIBUN (ALM) tersebut diatas, terbuktisecara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana "Dengansengaja mengakibatkan bahaya umum bagi barang, sebagaimana dalamdakwaan kesatu Penuntut Umum ;2. Menjatuhkan pidana kepada terdakwa KUSAERI Bin TIBUN (ALM) olehkarenaitu dengan pidana penjara selama 9 (sembilan) bulan ;3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalaniTerdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan.4.
Register : 18-04-2016 — Putus : 30-06-2016 — Upload : 24-08-2016
Putusan PN WAINGAPU Nomor 41 /Pid.B/2016./PN.WGP
Tanggal 30 Juni 2016 — - DOMU WULANG Alias BAPAK EVAN
7425
  • Menyatakan Terdakwa DOMU WULANG Alias BAPAK EVAN tersebut diatas, terbukti secara sah dan menyakinkan bersalah melakukan tindak Pidana Karena kealpaan nya menyebabkan kebakaran yang menimbulkan bahaya umum bagi barang sebagaimana dalam Dakwaan Primair ;---------------------------------------------------------------------------------------2.
    18April 2016 tentang penetapan harisidang ; Berkas perkara dan suratsurat lain yangbersangkutan ;Setelah mendengar keterangan Saksisaksi, dan Terdakwa serta memperhatikanbukti surat bukti yang diajukan di persidangan ;Setelah mendengar pembacaan tuntutan pidana yang diajukan oleh PenuntutUmum yang pada pokoknya sebagai berikut:1 Menyatakan Terdakwa DOMU WULANG Alias BAPAK EVAN terbukti secarasah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Karena Kealpaan nyamenyebabkan kebakaran yang menimbulkan bahaya
    terdakwa DOMU WULANG alias BAPAK EVAN, pada hari kamis tanggal25 Februari 2016 sekira pukul 16.00 Waktu Indonesia Tengah atau setidaktidaknya padawaktu lain dalam bulan Februari tahun 2016, bertempat dipinggir laut Dusun WaimimaDesa Wula Kecamatan Wulla Waijelu Kabupaten Sumba Timur atau setidaktidaknyadisuatu tempat lain yang masih termasuk dalam daerah hukum Pengadilan NegeriWaingapu yang berwenang memeriksa dan Mengadili Perkara, *barang siapa dengansengaja menimbulkan kebakaran yang menimbulkan bahaya
    DOMU WULANG alias BAPAK EVAN alias DOMU, pada harikamis tanggal 25 Februari 2016 sekira pukul 16.00 Waktu Indonesia Tengah atau setidaktidaknya pada waktu lain dalam bulan Februari tahun 2016, Dipinggir laut DusunWaimima Desa Wula Kecamatan Wulla Waijelu Kabupaten Sumba Timur atau setidaktidaknya disuatu tempat lain yang masih termasuk dalam daerah hukum Pengadilan NegeriWaingapu yang berwenang memeriksa dan Mengadili Perkara, barang siapa karenakealpaanya menyebabkan kebakaran yang menimbulkan bahaya
    maka selanjutnya akan di s pertimbangkan dakwaanSubsidair ;Menimbang, bahwa untuk menyatakan Terdakwa terbukti bersalah atas dakwaantersebut, maka perbuatan Terdakwa tersebut haruslah memenuhi unsurunsur pasal yangdidakwakan kepadanya:;11Menimbang, bahwa dalam Dakwaan Primer Jaksa Penuntut Umum terdakwa didakwa melanggar Pasal 187 ke1 KUHPidana, yang apabila diuraikan mengandungunsurunsur sebagai berikut : 1 Barang Siapa;2 Dengan sengaja menimbulkan kebakaran, ledakan atau banjir;3 Menimbulkan bahaya
    umum bagi barang; Menimbang, bahwa terhadap unsur ini adalah akibat yang dilakukan oleh perbuatanpelaku menimbulkan bahaya bagi barang;Menimbang, bahwa berdasarkan faktafakta hukum yang terungkap di persidangan,sebagaimana telah diuraikan dalam pertimbangan unsur kedua diatas, demikianberdasarkan keterangan saksi yang melihat langsung kejadian yaitu anak dari terdakwasendiri, dan saksi saksi lain nya bahwa terdakwa membakar rumah terdakwa sendiri dengancara langsung menuju kebagian dapur yang telah
Register : 03-08-2018 — Putus : 16-10-2018 — Upload : 25-02-2019
Putusan DILMIL I 02 MEDAN Nomor 109-K/PM.I-02/AD/VIII/2018
Tanggal 16 Oktober 2018 — Oditur:
DARWIN HUTAHAEAN, SH
Terdakwa:
Manampin Samosir
13343
  • Menyatakan terdakwa terbukti secara sah dan menyakinkan melakukan tindak pidana:

    "Karena kelapaannya menyebabkan kebakaran karenanya timbul bahaya umum bagi barang".

    2. Memidana terdakwa oleh karena itu dengan:

    - Pidana penjara selama 6 (enam) bulan dengan masa percobaan selama 8 (delapan) bulan.

    Terdakwa telah terbukti secara sah dan meyakinkanbersalah melakukan tindak pidana:"Barang siapa karena kealpaannya menyebabkankebakaran, ledakan atau banjir jika karenanyatimbul bahaya umum bagi barang, jika karenanyatimbul bahaya bagi nyawa orang lain, atau jikakarenanya mengakibatkan matinya orang lain",sebagaimana diatur dan diancam dengan pidanamenurut pasal 188 KUHP.b.
    Simalungun Provinsi Sumatera Utara atautempat lain setidaktidaknya pada tempattempat yangtermasuk dalam wewenang hukum Pengadilan Militer 102Medan, telah melakukan tindak pidana:Barang siapa karena kealpaannya menyebabkan kebakaran,ledakan atau banjir jika karenanya timbul bahaya umum bagibarang, jika karenanya timbul bahaya bagi nyawa orang lain,atau jika karenanya mengakibatkan matinya orang lain.Dengan caracara sebagai berikut:1.
    pada pokoknya Terdakwamengaku bersalah, menyesali perbuatannya, berjanji tidakakan mengulangi perbuatannya lagi dan mohon dijatuhihukuman seringanringannya, Majelis Hakim = akanmempertimbangkan sekaligus dalam putusan ini.: Bahwa dakwaan Oditur Militer tersebut di atas disusun dalambentuk dakwaan tunggal yang mengandung unsurunsursebagai berikut:Unsur kesatu : BarangsiapaUnsur kedua : Karena kealpaannyaUnsur ketiga :Menyebabkan kebakaran, ledakan ataubanjirUnsur keempat : Jika karenanya timbul bahaya
    Simalungun dan mobil Toyota Kijang NopolBK 1612 TJ milik Saksi1 terbakar hingga tidak dapatdipakai kembali.Dengan demikian Majelis Hakim berpendapat bahwaunsur keempat Jika karenanya timbul bahaya umum bagibarang, telah terpenuhi.: Bahwa berdasarkan halhal yang diuraikan di atas, yangmerupakan fakta yang diperoleh dalam persidangan, MajelisHakim berpendapat terdapat cukup bukti yang sah danmeyakinkan Terdakwa bersalah telah melakukantindakpidana:"Barangsiapa karena kealpaannya menyebabkan kebakaran
    ,jika karenanya timbul bahaya umum bagi barangSebagaimana diatur dan diancam pidana menurut Pasal 188KUHP.: Bahwa selama pemeriksaan di persidangan Majelis Hakimtidak menemukan adanya halhal yang dapat dijadikanalasan pembenar maupun pemaaf pada diri Terdakwa, olehkarenanya Terdakwa harus dipidana.: Bahwa sebelum sampai pada pertimbangan terakhir dalammengadili perkara ini, Majelis Hakim ingin menilai sifathakikat dan akibat dari perbuatan Terdakwa, serta halhal lainyang mempengaruhi sebagai berikut
Register : 27-06-2016 — Putus : 01-09-2016 — Upload : 03-11-2016
Putusan PN JAKARTA PUSAT Nomor 928/Pid.Sus/2016/PN.JKT.PST
Tanggal 1 September 2016 — BAGUS PUTRA
9616
  • Menyatakan Terdakwa BAGUS PUTRA telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana dengan sengaja menimbulkan kebakaran yang mengakibatkan bahaya umum bagi barang ; 2. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 2 (dua) tahun dan 6 (enam) bulan; 3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;4. Menetapkan Terdakwa tetap ditahan; 5.
    Menyatakan terdakwa BAGUS PITRA bersalah melakukan tindak Pidana"dengan sengaja menimbulkan kebakaran, ledakan atau banjir yangmengakibatkan bahaya umum bagi barang, sebagaimana diatur dan diancammelanggar Pasal 187 ayat (1) KUHP;2. Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa BAGUS PUTRA dengan pidana penjaraselama 3 (tiga) tahun dan 6 (enam) bulan dengan dikurangi selama terdakwaberada dalam tahanan, dan dengan perintah terdakwa tetap ditahan;3.
    Tanah Abang Jakarta Pusatatau setidaktidaknya pada suatu tempat yang masih termasuk dalam daerahHukum Pengadilan Negeri Jakarta Pusat yang berwenang mengadili danmemeriksa perkara ini, dengan sengaja menimbulkan kebakaran, ledakan ataubanjir, yang mengakibatkan bahaya umum bagi barang, yang dilakukan olehterdakwa dengan cara sebagai berikut: Bahwa sebelumnya saksi DIAH TRISNAWATI dan terdakwa sudah pacaranselama 3 (tiga) tahun, namun karena terdakwa sudah mempunyai istri akhirnya2saksi DIAH TRISNAWATI
    Dengan sengaja menimbulkan kebakaran, ledakan atau banjir, vangmengakibatkan bahaya umum bagi barang;Menimbang, bahwa berdasarkan keterangan saksi, keterangan Terdakwaserta barang bukti yang diajukan ke persidangan bersesuaian sehingga Majelisberkesimpulan bahwa unsurunsur dalam pasal yang didakwakan tersebut telahterpenuhi oleh perbuatan Terdakwa;Menimbang, bahwa dengan terpenuhinya semua unsurunsur dalam Pasal187 ayat (1) KUHP dan dalam diri Terdakwa Majelis tidak menemukan adanyaalasan pemaaf
    Menyatakan Terdakwa BAGUS PUTRA telah terbukti secara sah danmeyakinkan bersalah melakukan tindak pidana dengan sengaja menimbulkankebakaran yang mengakibatkan bahaya umum bagi barang ;2. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjaraselama 2 (dua) tahun dan 6 (enam) bulan;3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani Terdakwadikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;4. Menetapkan Terdakwa tetap ditahan;5.
Register : 03-02-2020 — Putus : 22-04-2020 — Upload : 29-04-2024
Putusan PN KANDANGAN Nomor 24/Pid.B/2020/PN Kgn
Tanggal 22 April 2020 — Penuntut Umum:
MUHAMMAD JAKA TRISNADI, SH
Terdakwa:
JURMIAH Als JULAK Binti BADERI Alm
810
  • (Alm) BADERI tersebut diatas terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Dengan sengaja menimbulkan kebakaran yang menimbulkan bahaya umum bagi barang sebagaimana dakwaan tunggal;
  • Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 6 (enam) bulan;
  • Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani oleh Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;
  • Menetapkan Terdakwa tetap ditahan
Register : 14-01-2020 — Putus : 20-02-2020 — Upload : 09-08-2021
Putusan PN PELAIHARI Nomor 10/Pid.Sus/2020/PN Pli
Tanggal 20 Februari 2020 — Penuntut Umum:
SU'UDI SH
Terdakwa:
RIDUAN Als. DUAN Bin ARDI
12960
    1. Menyatakan Terdakwa Riduan Als.Duan bin Ardi tersebut diatas, terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Membakar mengakibatkan bahaya umum bagi barang;
    2. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 2 (Dua) bulan ;
    3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan
    Karena perbuatannya tersebut timbul bahaya umum bagi barang.Menimbang, bahwa terhadap unsurunsur tersebut Majelis Hakimmempertimbangkan sebagai berikut:Ad.1.
    tidak terlalubesar.Menimbang, bahwa berdasarkan fakta hukum dan pertimbangan di atasmaka jelas unsur "Dengan sengaja menimbulkan kebakaran telah terpenuhisecara sah menurut Hukum, sehingga dengan demikian unsur kedua harusdinyatakan terpenuhi;Ad.3 karena perbuatannya tersebut timbul bahaya umum bagi barang.Menimbang, bahwa R.
    Soesilo mengartikan bahaya umum bagibarang adalah bahaya bagi barangbarang kepunyaan dua orang atau lebih,atau sejumlah banyak barang kepunyaan seseorang. Sebagai contoh, bahwauntuk membalas dendam, orang sengaja membakar rumah orang lain danada yang rumah itu berdiri sendiri, kebakaran semacam ini biasanyamenimbulkan bahaya bagi rumah itu sendiri dan bagi barangbarang banyakperabotan rumah yang ada di dalamnya.
    Bahrun (Alm) datang, Terdakwa tidakada upaya untuk memadamkan api, sehingga saksi Makmur bin H.Bahrun (Alm)berusaha untuk memadamkan api tersebut agar efek bahaya tidak terlalubesar.Menimbang, bahwa jarak antara lokasi kebakaran dengan jalan rayasekitar 16 (enam belas) meter dan didekat lokasi kebakaran sekitar 50 (limapuluh) meter ada perkampungan warga, sehingga jika api tersebut tidakdipadamkan ditakutkan akan makin meluas dan efek bahaya umum bagibarang akan semakin besar.Menimbang, bahwa berdasarkan
    Menyatakan Terdakwa Riduan Als.Duan bin Ardi tersebut diatas, terbuktisecara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Membakarmengakibatkan bahaya umum bagi barang;2. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa oleh karena itu dengan pidanapenjara selama 2 (Dua) bulan ;3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalaniTerdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;4. Menetapkan Terdakwa tetap ditahan.5.
Register : 28-07-2020 — Putus : 07-09-2020 — Upload : 08-09-2020
Putusan PN BENGKALIS Nomor 390/Pid.B/LH/2020/PN Bls
Tanggal 7 September 2020 — Penuntut Umum:
ERIZA SUSILA, SH
Terdakwa:
BUKARI Bin JAMALIN Dt.MUDO.
29422
  • Mudo terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah dengan sengaja menimbulkan kebakaran yang menimbulkan bahaya umum bagi barang sebagaimana dakwaan alternatife ke-dua Penuntut Umum;
  • Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 1 (satu) Tahun dan 2 (dua) bulan;
  • Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;
  • Menetapkan Terdakwa tetap ditahan;
    Mudo telahterbukti dan bersalah melakukan tindak pidana dengan sengajamenimbulkan kebakaran yang menimbulkan bahaya umum bagi barangsebagaimana diatur dan diancam pidana dalam Pasal 187 Ke1KUHPidana dalam Dakwaan Kedua;2. Menjatuhkan pidana penjara terhadap Terdakwa Bukari BinJamalin Dt. Mudo selama 1 (tahun) dan 5 (lima) bulan dengandikurangkan sepenuhnya selama Terdakwa ditahan, dengan perintahagar Terdakwa tetap ditahan;3.
    Unsur Timbul Bahaya Umum Bagi Barang;Menimbang, bahwa terhadap unsurunsur tersebut Majelis Hakimmempertimbangkan sebagai berikut:Ad.1.
    Unsur Timbul Bahaya Umum Bagi BarangHalaman 12 dari 15 Putusan Nomor 390/Pid.B/LH/2020/PN BIsMenimbang, bahwa menurut R.
    Soesilo mengatkan bahwa bahayaumum bagi barang artinya bahaya bagi barangbarang kepunyaan dua orangatau lebih, atau sejumlah banyak barang kepunyaan seseorang;Menimbang, bahwa berdasarkan keterangan SaksiSaksi danketerangan Terdakwa dikaitkan dengan barang bukti sehingga diperoleh faktahukum bahwa atas perbuatan Terdakwa yang membakar lahan danmengakibatkan kebakaran lahan dengan skala luas yang sangat luas, sehinggaperbautan tersebut mengakibatkan kerusakan lahan dan pencemaran udara,dimana kerusakan
    Mudo terbuktisecara sah dan meyakinkan bersalah dengan sengaja menimbulkankebakaran yang menimbulkan bahaya umum bagi barang sebagaimanadakwaan alternatife kedua Penuntut Umum;2. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa oleh karena itu denganpidana penjara selama 1 (satu) Tahun dan 2 (dua) bulan;3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telahdijalani Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;4. Menetapkan Terdakwa tetap ditanan;5.
Register : 03-09-2018 — Putus : 14-11-2018 — Upload : 06-12-2018
Putusan PN SIMALUNGUN Nomor 471/Pid.B/2018/PN Sim
Tanggal 14 Nopember 2018 — Johan Purba
348
  • Menyatakan Terdakwa JOHAN PURBA telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana turut serta dengan sengaja menimbulkan kebakaran yang dapat mengakibatkan bahaya maut bagi orang lain;2. Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 2 (dua) tahun dan 6 (enam) bulan;3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan ;4.
    Simalungun atau setidaktidaknya padasuatu tempat lain yang masih termasuk dalam daerah hukum Pengadilan NegeriSimalungun, mereka yang melakukan, yang menyuruh melakukan, dan turutserta melakukan perbuatan dengan sengaja menimbulkan kebakaran yang jikakarena perbuatan tersebut timbul bahaya bagi nyawa orang yang perbuatantersebut dilakukan dengan cara cara sebagai berikut:Bahwa pada hari kamis tanggal dua puluh dua bulan maret tahun 2018sekira pukul 01.00 Wib terdakwa bertemu dengan JAMALUAN DAMANIK
    Jika perbuatan tersebut dapat mendatangkan bahaya maut bagi orang lain;4. Yang melakukan, yang menyuruh melakukan, dan turut serta melakukanperbuatan;Menimbang, bahwa terhadap unsurunsur tersebut Majelis Hakimmempertimbangkan sebagai berikut:Ad.1.
    Jika perbuatan tersebut dapat mendatangkan bahaya maut bagi oranglain;Halaman 12 dari 16 Putusan Nomor 471/Pid.B/2018/PN SimMenimbang, bahwa berdasarkan fakta dipersidangan terdakwabersamasama dengan JAMALUAN DAMANIK, JALENSON SINAGA dan IDINPURBA pergi dari Huta Sibakudu Nagori Damakitang menuju perladangan milikMOKOGIHARTO HASIBUAN dengan membawa minyak bensin dalam jerigenberukuran 2 (dua) liter berwarna putih (DPB) dan setelah tiba di pondokperladangan sawit milik saksi MOKOGIHARTO HASIBUAN tersebut
    Menyatakan Terdakwa JOHAN PURBA telah terbukti secara sah danmeyakinkan bersalah melakukan tindak pidana turut serta dengan sengajamenimbulkan kebakaran yang dapat mengakibatkan bahaya maut bagiorang lain;2. Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa oleh karena itu dengan pidanapenjara selama 2 (dua) tahun dan 6 (enam) bulan;3.
Putus : 01-12-2016 — Upload : 30-05-2017
Putusan PN BATAM Nomor 862/Pid. B/2016/PN. Btm
Tanggal 1 Desember 2016 — SIPRIANUS BAGUNG
2116
  • Menyatakan Terdakwa SIPRIANUS BAGUNG terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana dengan sengaja menimbulkan kebakarkan yang dapat menimbulkan bahaya bagi nyawa orang lain;2. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa SIPRIANUS BAGUNG oleh karena itu dengan pidana penjara selama 7(tujuh) bulan ;3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani oleh Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan ;4.
    Menyatakan Terdakwa SIPRIANUS BAGUNG telah terbukti secara sah danmeyakinkan bersalah melakukan tindak pidana dengan sengaja menimbulkankebakaran yang dapat mendatangkan bahaya bagi nyawa orang lain melanggarpasal 187 Ayat (1) KUHP.2. Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa SIPRIANUS BAGUNG dengan pidanapenjara, selama 8 (delapan) bulan dikurangi dengan masa tahanan yang telahdijalani terdakwa, dengan perintah terdakwa tetap ditahan.3.
    Sei Beduk,Kota Batam atau setidaktidaknya di suatu tempat lain yang masih termasuk dalamdaerah hukum Pengadilan Negeri Batam yang berwenang memeriksa dan mengadili,dengan sengaja menimbulkan kebakaran yang dapat mendatangkan bahaya baginyawa orang lain.
    Unsur yang dapat mendatangkan bahaya bagi nyawa orang lain;Menimbang, bahwa terhadap unsurunsur delik tersebut Majelis Hakimmempertimbangkan sebagai berikut :Ad.1.
    Sedangkan kesengajaan itu sendiri menurutpraktek peradilan dan doktrin dapat diartikan sebagai mengetahui dan menghendaki(wilens dan wettens) jadi dalam hal ini yakni terdakwa melakukan perbuatan itu dengandikehendaki dan diketahui artinya terdakwa menghendaki mengadakan kebakaran,melakukan peletusan atau menimbulkan banjir dan mengetahui akibat dari kebakarantersebut akan menimbulkan bahaya bagi nyawa orang lain;Menimbang, bahwa yang dimaksud membakar / mengadakan kebakaranialah membakar sesuatu
    Unsur yang dapat mendatangkan bahaya bagi nyawa orang lain;Menimbang, bahwa yang dimaksud bahaya bagi nyawa orang lain artinyamendatangkan bahaya bagi orang lain, selain terdakwa.
Putus : 27-04-2016 — Upload : 28-07-2016
Putusan PN LUBUK PAKAM Nomor 405/Pid.B/2016/PN Lbp
Tanggal 27 April 2016 — 1. Nama lengkap : Muhammad Saleh Siregar als Saleh 2. Tempat lahir : Batang Kuis 3. Umur/Tanggal lahir : 23/25 Juli 1992 4. Jenis kelamin : Laki-laki 5. Kebangsaan : Indonesia 6. Tempat tinggal : Jln Benteng dusun III desa Bintang Meriah Kec. Batang Kus Kab. Deli Serdang 7. Agama : Islam 8. Pekerjaan : Karyawan Swasta
324
  • Menyatakan Terdakwa MUHAMMAD SALEH SIREGAR Alias SALEH tersebut diatas, terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana "Dengan sengaja menimbulkan kebakaran yang menimbulkan bahaya umum bagi barang" ;2. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa MUHAMMAD SALEH SIREGAR Alias SALEH oleh karena itu dengan pidana penjara selama 3 (tiga) tahun;3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan ;4.
    Menyatakan terdakwa MUHAMMAD SALEH SIREGAR ALS SALEHbersalah melakukan tindak pidana dengan sengaja membakar yangmendatangkan bahaya umum sebagaimana dimaksud dalam dakwaanpertama melanggar : Pasal 187 ke1 KUHP.2. Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa MUHAMMAD SALEH SIREGARALS SALEH dengan pidana penjara selama 5 (lima) tahun dikurangidengan penahanan yang telah dijalani3.
    Deli Serdang atau pada suatu tempatyang masih termasuk dalam daerah hukum Pengadilan Negeri Lubuk Pakam,telah melakukan perbuatan Dengan sengaja membakar atau menjadikanletusan, jika perbuatan itu dapat mendatangkan bahaya umum bagi barang,perbuatan tersebut dilakukan terdakwa dengan cara :Berawal terdakwa MUHAMMAD SALEH SIREGAR ALS SALEHseorang karyawan produksi di PT.
    Dengan sengaja membakar atau menjadikan letusan ;3. perbuatan itu dapat mendatangkan bahaya umum bagi barang ;Menimbang, bahwa terhadap unsurunsur tersebut Majelis Hakimmempertimbangkan sebagai berikut:Ad.1.Unsur Barang SiapaMenimbang, bahwa yang dimaksud dengan unsur barang siapa dalampasal ini adalah siapa saja yang merupakan subyek hukum sebagai pendukunghak dan kewajiban yang sehat jasmani rohani dan mampumempertanggungjawabkan perbuatannya sebagai pelaku yang didakwamelakukan tindak pidana dimaksud
    dan telah 2 (dua) tahun bekerja, namun Terdakwa merasa kesalkarena suatu saat pernah dimarahi oleh mandor (saksi) karena kesalahanTerdakwa dalam menyusun sarang telur dan menurut Terdakwa Mandortersebut kasar, karena perkataannya menyakitkan hati, sehingga timbul rasadendam yang dilampiaskan dengan membakar gudang tempat terdakwa pernahbekerja ;Menimbang, bahwa berdasarkan urain tersebut, Majelis Hakimberpendapat unsur ini telah terpenuhi dan terbukti ;Ad.3 Unsur perbuatan itu dapat mendatangkan bahaya
    Menyatakan Terdakwa MUHAMMAD SALEH SIREGAR Alias SALEHtersebut diatas, terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukantindak pidana "Dengan sengaja menimbulkan kebakaran yangmenimbulkan bahaya umum bagi barang' ;thMenjatuhkan pidana kepada Terdakwa MUHAMMAD SALEH SIREGARAlias SALEH oleh karena itu dengan pidana penjara selama 3 (tiga) tahun;3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalaniTerdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan ;4.
Register : 04-12-2018 — Putus : 07-02-2019 — Upload : 12-06-2019
Putusan PN Penajam Nomor 31/Pid.B/2018/PN Pnj
Tanggal 7 Februari 2019 — Penuntut Umum:
KUKUH YUDHA PRAKASA, S.H.
Terdakwa:
SAINUDDIN Bin WERO
2612
  • MENGADILI:

    1. Menyatakan Terdakwa SAINUDDIN Bin WERO terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Karena Kelalaiannya Mengakibatkan Kebakaran Dan Menimbulkan Bahaya Umum Bagi Barang;
    2. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 1 (satu) tahun;
    3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;
    4. Menetapkan agar Terdakwa
    Penajam Paser Utara atau setidaktidaknya padasuatu. tempat tertentu yang masih dalam daerah hukum Pengadilan NegeriPenajam yang berwenang memeriksa dan mengadili perkara ini, karenakesalahan (kealpaan) menyebabkan kebakaran, ledakan atau banjir jika karenaperbuatan itu timbul bahaya umum bagi barang, jika karena perbuatan itu timbulbahaya bagi nyawa orang lain, atau jika karena perbuatan itu mengakibatkanorang mati, dimana perbuatan Terdakwa tersebut dilakukan dengan cara danperbuatan antara lain
    Karena Kesalahaan (Kealpaan) Menyebabkan Kebakaran,Ledakan atau Banjir, jika karena perbuatan itu timbul bahaya umum bagibarang, jika karena perbuatan itu timbul bahaya bagi nyawa orang lainatau jika karena perbuatan itu mengaibatkan orang mati;Menimbang, bahwa Majelis Hakim akan mempertimbangkan satupersatu dari unsurunsur tindak pidana tersebut diatas ;Halaman 13 dari 18 Putusan Nomor 31/Pid.B/2018/PN PnjAd.1 Unsur Barang SiapaMenimbang, bahwa yang dimaksud dengan barang siapa menuruthukum pidana
    seseorang pelaku dapat dikatakan kurang hatihati dan apa ukurandari kurang hatihatinya itu;Menimbang, bahwa menurut hemat Majelis Hakim seseorang pelakudikatakan kurang hatihati atau lalai apabila ia tidak melakukan sesuatu tindakanuntuk mencegah timbulnya akibat yang dilarang dan diancam pidana olehUndangUndang;menimbang, bahwa akibat yang dilarang dan diancam dalam ketentuanpasal 188 Kitab UndangUndang Pidana adalah terjadinya kebakaran, ledakanatau banjir dan apabila hal tersebut mengakibatkan bahaya
    umum bagi barang,bahaya bagi nyawa orang lain atau mengaibatkan orang mati;Menimbang, bahwa berdasarkan fakta yang terungkap dipersidangantelah terjadi kebakaran lahan pada hari Jumat tanggal 28 September 2018Halaman 14 dari 18 Putusan Nomor 31/Pid.B/2018/PN Pnjsekira pukul 09.00 Wita di RT 008 Desa Giripurwa Kecamatan PenajamKabupaten Penajam Paser Utara;Menimbang, bahwa pemilik lahan yang terbakar adalah TerdakwaSAINUDDIN Bin WERO seluas 1 hektar serta lahan milik orang lain yangterletak disekitar
    Menyatakan Terdakwa SAINUDDIN Bin WERO terbukti secara sah danmeyakinkan bersalan melakukan tindak pidana Karena KelalaiannyaMengakibatkan Kebakaran Dan Menimbulkan Bahaya Umum Bagi Barang;2. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa oleh karena itu dengan pidanapenjara selama 1 (Satu) tahun;3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalaniTerdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;4. Menetapkan agar Terdakwa tetap ditahan ;5.