Ditemukan 5102 data

Urut Berdasarkan
 
Putus : 17-02-2015 — Upload : 08-03-2016
Putusan MAHKAMAH AGUNG Nomor 513 K/Pdt.Sus-HKI/2014
Tanggal 17 Februari 2015 — DJOHAN LILI VS HARMAN INTERNATIONAL INDUSTRIES, INCORPORATED suatu perusahaan yang didirikan dan berada di bawah Undang-Undang Negara Bagian Delaware, Amerika Serikat
216153 Berkekuatan Hukum Tetap
  • Bahwa, sepanjang mengenai merek terkenal, UndangUndang No. 15 tahun2001 tentang Merek ("UndangUndang Merek), khususnya di dalamketentuan Penjelasan Pasal 6 ayat (1) (b) telah memberikan aturan yangmenyatakan bahwa:.... Disamping itu, diperhatikan pula reputasi Merek terkenal yang diperolehkarena promosi yang gencar dan besarbesaran, investasi di beberapanegara di dunia yang dilakukan oleh pemiliknya, dan disertai buktipendaftaran Merek tersebut di beberapa negara;.
    Nomor 531 K/Pdt.SusHKI/2014kriteria merek terkenal vide UndangUndang Merek sehingga olehkarenanya harus mendapatkan perlindungan sebagai suatu merek terkenal;Tentang Merek dbx Milik Penggugat Di Indonesia:9. Bahwa, di Indonesia, Penggugat telah mengajukan permintaan pendaftaranmerek "dbx" sebagai berikut: No. Permohonan TanggalMerek KelasPendaftaran Permohonandbx D00.2007.036612 7 November 2007 9 10.
    Merek Penggugat tersebut adalah merek terkenal, terbuktitelah didaftarkan disejumlah negara yaitu Amerika Serikat,Jepang, Italia kelompok negara IR (1), CTMIR(3) dan IR (3);3. Merek Tergugat juga menyerupai Badan Hukum milikPenggugat.
    Adanya persamaan yang dominan antara Merek dBX Tergugat denganMerek dbx milik Penggugat yang nota bene adalah merek terkenal,sehingga patut diduga Merek dBX Tergugat merupakan hasil penjiplakanMerek dbx milik Penggugat;b.
    Mempunyai persamaan pada pokoknya atau keseluruhannyadengan Merek yang sudah terkenal milik pihak lain untuk barangdan/atau jasa sejenis;Hal. 23 dari 49 hal Put.
Putus : 16-04-2013 — Upload : 17-09-2013
Putusan MAHKAMAH AGUNG Nomor 195 K/Pdt.Sus/2011
Tanggal 16 April 2013 — TITIN vs ALLERGAN. Inc. dan PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA cq. KEMENTERIAN HUKUM DAN HAM cq. DIREKTORAT JENDERAL HAK KEKAYAAN INTELEKTUAL (HaKI) cq. DIREKTORAT MEREK
12298 Berkekuatan Hukum Tetap
  • sebagai berikut:e adanya pengetahuan umum masyarakat mengenai merek tersebut di bidang usahayang bersangkutan ;e reputasi merek terkenal yang diperoleh karena promosi yang gencar dan besarbesaran ;e investasi di beberapa negara di dunia yang dilakukan pemiliknya;e adanya buktibukti pendaftaran merek tersebut di beberapa negara ;bahwa disamping telah memenuhi kriteria merek terkenal berdasarkan UndangUndang Merek, merek BOTOX milik Penggugat juga telah memenuhi kriteria merekterkenal sebagaimana
    Penggugat untuk barang sejenis.bahwa Pasal 6 ayat (1) huruf b UndangUndang Merek menyatakan:Permohonan harus ditolak oleh Direktorat Jenderal apabila merek tersebut mempunyaipersamaan pada pokoknya atau keseluruhannya dengan merek yang sudah terkenal milikpihak lain untuk barang dan/atau jasa sejenis.bahwa keberadaan merek Tergugat dapat menimbulkan kebingungan di masyarakatmengenai apakah produk tersebut berasal dari Tergugat atau Penggugat ;bahwa merek BOTOX adalah merek terkenal dengan demikian
    BOTOX milik Penggugat, (II) dengan tujuan untukmengkopi keterkenalan merek terkenal BOTOX milik Penggugat, (II) untuk keuntunganusaha Tergugat.bahwa segala penggunaan merek BOOSTOX oleh Tergugat di Indonesia dapatmenimbulkan kondisi persaingan tidak sehat karena (1) membohongi konsumen untukberfikir bahwa ada hubungan antara merek Tergugat dengan merek BOTOX Penggugat,(I) mengecoh konsumen untuk berfikir bahwa ada hubungan antara pemilik merekBOOSTOX dengan pemilik merek terkenal BOTOX, padahal
    IDM000181531 atas nama Tergugatmempunyai persamaan pada pokoknya dengan merek terkenal BOTOX untukbarang sejenis milik Penggugat;4 Menyatakan bahwa merek BOOSTOX atas nama Tergugat mempunyai persamaanpada pokoknya dengan merek BOTOX untuk barang tidak sejenis milik Penggugat;5 Menyatakan bahwa merek BOTOX milik Penggugat adalah merek terkenal diIndonesia dan di dunia, sehingga Penggugat satusatunya pihak yang berhakmenggunakan merek BOTOX ;6 Menyatakan bahwa Tergugat beritikad tidak baik pada waktu
    IDM000181531 atas nama Tergugatmempunyai persamaan pada pokoknya dengan merek terkenal BOTOX untukbarang sejenis milik Penggugat;Menyatakan bahwa merek BOOSTOX atas nama Tergugat mempunyai persamaanpada pokoknya dengan merek BOTOX untuk barang tidak sejenis milik Penggugat;Membatalkan pendaftaran merek BOOSTOX Daftar No.
Putus : 27-03-2015 — Upload : 04-04-2016
Putusan MAHKAMAH AGUNG Nomor 653 K/Pdt.Sus-HKI/2014
Tanggal 27 Maret 2015 — MIKROSID, daftar Nomor IDM000278656, atas nama PT. BERNOFARM, VS SCHULKE & MAYR GMBH,
226115 Berkekuatan Hukum Tetap
  • Penjelasan Pasal 6 ayat (1) huruf b UndangUndang Nomor 15 Tahun2001 tentang Merek, yang menyebuitkan:Penolakan permohonan yang mempunyai persamaan pada pokoknya ataukeseluruhan dengan Merek terkenal untuk barang dan/atau jasa sejenisdilakukan dengan memperhatikan pengetahuan umum masyarakatmengenai Merek tersebut di bidang usaha yang bersangkutan.
    Di sampingitu, diperhatikan pula reputasi Merek terkenal yang diperoleh karenapromosi yang gencar dan besarbesaran, investasi di beberapa negara didunia yang dilakukan oleh pemiliknya, dan disertai bukti pendaftaranMerek tersebut di beberapa Negara;b.
    Keberatan KeempatJudex Facti Keliru Menilai Bahwa Merek Mikrozid Milik Termohon KasasiMerupakan Merek Terkenal Sehingga Mengakibatkan Salah DalamMemberikan Putusan:1.Bahwa menurut Undang Undang Nomor 15 Tahun 2001 tentang Merek,yang dimaksud dengan merek terkenal adalah merek yang telah beredarkeluar dari batasbatas regional sampai kepada batasbatastransnasional. Bahwa kemudian merek seperti itu telah didaftarkan diberbagai Negara adalah hanya cara pembuktiannya saja.
    Selain itu TermohonKasasi juga tidak dapat menghadirkan saksisaksi yang dapatmembuktikan bahwa merek milik Termohon Kasasi tersebut merupakansuatu merek yang terkenal sehingga menjadi suatu keanehan bagi kamibahwa merek milik Termohon Kasasi pada akhirnya dikatakan sebagaisebuah Merek Terkenal pada putusan pengadilan tingkat pertama tanpaMajelis Hakim yang memeriksa perkara ini pada tingkat pertamamelakukan penilaian kembali terhadap faktafakta yang sesuai;Bahwa Judex Facti juga tidak mempertimbangkan
    Dalam hal ini, adalahtidak, benar klaim dari Termohon Kasasi bahwa merek milik TermohonKasasi adalah merek terkenal, karena tidak memenuhi unsur pengetahuanumum masyarakat sebagai merek terkenal, dan juga tidak memenuhi unsurreputasi merek yang bersangkutan sebagai merek terkenal.
Putus : 03-09-2015 — Upload : 17-12-2015
Putusan MAHKAMAH AGUNG Nomor 409 K/Pdt.Sus-HKI/2015
Tanggal 3 September 2015 — PT. PHAPROS TBK VS MERCK KGaA
571962 Berkekuatan Hukum Tetap
  • K/Pdt.Sus/...MerekMer 1314milik Penggugat (Bukti P12) yang sudah terkenal dan dikenal masyarakat secaraluas;Perbandingan kemasan produk merek Neurobion dan Bioneuron:Neurobion milik Penggugat oc:NeurobionSee Vier 81. ate ) ek Bioneuron milik TergugatBioneuron Page 12 Bahwa kemasan produk merek TergugatBioneuron dibuat dengan dominasi warna Biru dan Putih sama persis dengankemasan produk merek terkenal Penggugat Neurobion yaitu Biru dan Putih,bentuk huruf tulisan merek Bioneuron sama persis dengan
    Kententuanketentuan ini juga berlaku ketika bagian penting darimerek tersebut merupakan satu pembuatan merek terkenal tersebut atau suatutiruan yang dapat menyesatkan.Bahwa keikutsertaan Indonesia menandatangani konvensi intenasional dibidangHak Kekayaan Intelektual, salah satunya Konvensi Paris, maka sebagai pesertadari Konvensi internasional tersebut, maka Indonesia berkewajiban secara timbalbalik memberikan perlindungan hukum terhadap merek terkenal;Bahwa Mahkamah Agung RI dalam berbagai putusannya
    Tentang Penerapan Hukumnya1 Bahwa pertimbangan hukum Pengadilan Niaga Pada Pengadilan Negeri JakartaPusat yang menyatakan bahwa merek Neurobion milik Penggugat (sekarang TermohonKasasi) adalah merek terkenal yang didasarkan pada pertimbangan telah didaftarkan dibeberapa negara dan dipromosikan melalui media masa (halaman 44), dan menyatakanbahwa merek Bioneuron milik Tergugat (sekarang Pemohon Kasasi) belum termasukmerek terkenal yang didasarkan pada pertimbangan bahwa merek Bioneuron hanyaterdaftar
    di Indonesia (halaman 45), adalah pertimbangan hukum yang keliru.2 Bahwa suatu merek itu terkenal tidak hanya merek itu telah beredar di berbagaidaerah, namun indikasi yang terpenting adalah bahwa merek tersebut telah mempunyaiikatan emosional dengan masyarakat atau konsumen sehingga Bioneuron jugamerupakan merek terkenal.
    Bahwa selama ini produkBioneuron dari Pemohon Kasasi telah mendapat tempat di masyarakat umumnya dankonsumen khususnya (Lihat keterangan saksi fakta tanggal 18 November 2014).Indikasi ikatan emosional ini telah diabaikan oleh hakim.3 Bahwa oleh karena Bioneuron telah merupakan merek terkenal maka hakimPengadilan Niaga Jakarta Pusat semestinya tidak dapat membatalkan merek Bioneuron.4 Bahwa Bioneuron sebagai merek terkenal, masyarakat konsumen dapat denganmudah membedakan antara merek Bioneuron dengan
Putus : 29-10-2014 — Upload : 23-12-2015
Putusan MAHKAMAH AGUNG Nomor 277 K/Pdt.Sus-HKI/2014
Tanggal 29 Oktober 2014 — YUSUF TANUWIDJAJA VS 1. NIRO CERAMIC (M) SDN. BHD,dkk
18581 Berkekuatan Hukum Tetap
  • milik pihak lain untuk barang dan/atau sejenisnya;Merek Zirconio milik Penggugat merupakan merek yang terkenal dan lebih dahuluterdaftar di seluruh dunia daripada Merek Zirconio milik Tergugat I;10 Bahwa UndangUndang Negara Indonesia memberikan ketentuan yang tegasmengenai merek terkenal, yaitu adanya pengetahuan masyarakat mengenaimerek yang bersangkutan, reputasi merek yang diperoleh dari promosi yanggencar dan besarbesaran, investasi yang dilakukan dan bukti pendaftaran merekdi berbagai Negara
    Di samping itu, diperhatikan pulareputasi merek terkenal yang diperoleh karena promosi yang gencar dan besarbesaran, investasi di beberapa Negara di dunia yang dilakukan oleh pemiliknya dandisertai bukti pendaftaran merek tersebut di beberapa Negara;Dengan demikian dapat diambil kesimpulan bahwa sesuai dengan penjelasan Pasal6 Ayat (1) huruf b UndangUndang Nomor 15 Tahun 2001 tentang Merek tersebutmaka kriteria atas sebuah merek terkenal adalah berdasarkan:e Pengetahuan masyarakat umum mengenai merek
    Dengan kata lain,merek Zirconio milik Penggugat telah menunjukkan dan mengukuhkan dirinyasebagai merek yang terkenal;13 Bahwa doktrin hukum Perdata Indonesia menyebutkan bahwa suatu merek dapatdianggap terkenal adalah apabila merek tersebut beredar di luar daerah sampaiperbatasan antar bangsa, memiliki reputasi tinggi (high reputation) dan tidakmengenal batas dunia (borderless world).
    Pengadilan Tinggi Surabaya berpendapat bahwa merekBata milik Penggugat adalah terkenal yang mana status keterkenalan yangbersangkutan adalah sebagai kebenaran yang absolut.
    , dan yang dimaksudkan denganmerek terkenal harus ada faktor bisnis apabila Sertifikat Merek tersebut telahdiperpanjang beberapa kali maka telah terbukti bahwa merek Zirconio milik TergugatI diajukan dengan iktikad baik.
Putus : 02-05-2016 — Upload : 02-09-2016
Putusan PN BALE BANDUNG Nomor 223/ PDT.G/ 2015/ PN.Blb
Tanggal 2 Mei 2016 —
5629
  • Kecamatan Cimahi Utara, Kota Cimahi.Provinsi Jawa Barat, terkenal dengan Komplek Lembah Permai Hanjuang Jl.Lembah Teratai No.
    ANA(Tergugat I), yang terletak di Kelurahan Cibabat, Kecamatan Cimahi Utara, KotaCimahi, Provinsi Jawa Barat, terkenal dengan Komplek Lembah Permai HanjuangJl.
    No.10974/1992 tanggal 1 Desember1993, tercatat atas nama SJOCKIE SILVIANA(Tergugat I), yang terletak di KelurahanCibabat, Kecamatan Cimahi Utara, Kota Cimahi, Provinsi Jawa Barat, terkenal denganKomplek Lembah Permai Hanjuang Jl.
    No.10974/1992 tanggal 1 Desember 1993, tercatat atas namaSJOCKIE SILVIANA(Tergugat I), yang terietak di Kelurahan Cibabat,Kecamatan Cimahi Utara, Kota Cimahi, Provinsi Jawa Barat, terkenal denganKomplek Lembah Permai Hanjuang Jl.
    No.10974/1992 tanggal 1 Desember1993, tercatat atas nama SJOCKIE SILVIANA (Tergugat I, yang terietak diKelurahan Cibabat, Kecamatan Cimahi Utara, Kota Cimahi, Provinsi Jawa Barat,terkenal dengan Komplek Lembah Permai Hanjuang Jl.
Register : 18-06-2019 — Putus : 10-10-2019 — Upload : 08-01-2020
Putusan PN JAKARTA PUSAT Nomor 37/Pdt.Sus-Merek/2019/PN Niaga.Jkt.Pst
Tanggal 10 Oktober 2019 — DIESEL, S.p.A >< WILLIAM PRAMONO ; DIREKTORAT MEREK & INDIKASI GEOGRAFIS
13771853
  • Menyatakan bahwa merek DIESEL & Variasinya milik Penggugat sebagai merek terkenal Internasional dan merek terkenal di Indonesia;3. Menyatakan bahwa merek DIESEL & Variasinya milik Penggugat bagian essensial dari nama badan hukum Penggugat yakni DIESEL, S.p.A.;4.
    IDM000487465, tanggal 7 Desember 2015, dalam kelas 25, mempunyai persamaan pada pokoknya dengan merek-merek terkenal DIESEL & Variasinya milik Penggugat;6. Menyatakan tindakan Tergugat mengajukan pendaftaran merek DIESELINDUSTRIE, Daftar No. IDM000487465, tanggal 7 Desember 2015, dalam kelas 25, mengandung itikad tidak baik, karena meniru merek merek terkenal milik Penggugat;7.
Register : 02-04-2024 — Putus : 15-08-2024 — Upload : 27-08-2024
Putusan PN JAKARTA PUSAT Nomor 36/Pdt.Sus-HKI/Merek/2024/PN Niaga Jkt.Pst
Tanggal 15 Agustus 2024 — Penggugat:
Jollibee Foods Corporation
Tergugat:
BUDI SATRIA
Turut Tergugat:
Pemerintah Republik Indonesia cq. Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia cq. Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual cq. Direktorat Merek dan Indikasi Geografis
6742
  • MENGADILI:

    1. Mengabulkan gugatan Penggugat untuk sebagian;

    2. Menyatakan merek "JOLLIBEE" dan variasinya milik Penggugat adalah merek terkenal;

    3. Menyatakan merek "JOLLYBE" dengan No. Pendaftaran IDM000710913 milik Tergugat di kelas 35 mempunyai persamaan pada pokoknya dengan merek "JOLLIBEE" dan variasinya milik Penggugat yang merupakan merek terkenal;

    4. Menyatakan merek "JOLLYBE" dengan No.

Putus : 11-08-2015 — Upload : 30-10-2015
Putusan MAHKAMAH AGUNG Nomor 73 PK/Pdt.Sus-HKI/2015
Tanggal 11 Agustus 2015 — FEBRIYANTO VS CRC INDUSTRIES, INC
479271 Berkekuatan Hukum Tetap
  • dengan merek terkenal Penggugat CRC danvariannya yang telah terdaftar sejak tahun 1990;Merek Tergugat C&C Logo mempunyai persamaan pada pokoknya denganMerek Penggugat CRC dan variannya;9.10.1112.Bahwa Penggugat sangat keberatan dengan pendaftaran merek C&C Logoatas nama Tergugat yang mempunyai persamaan pada pokoknya dengan merekmerek terkenal CRC dan variannya milik Penggugat untuk melindungi barangsejenis dalam kelas 1 (Pasal 6 ayat 1 huruf a dan huruf b UU Merek);Bahwa yang dimaksud dengan persamaan
    Menyatakan merek Penggugat CRC dan variannya adalah merek terkenal;4. Menyatakan merek Tergugat C&C Logo daftar Nomor IDM000365553 (videbukti P28) dan IDM000276717 (vide bukti P29) mempunyai persamaan padapokoknya dengan merek terkenal milik Penggugat CRC dan variannya untukbarang yang sejenis di kelas 1 (vide bukti P2 sampai dengan 27);Hal. 7 dari 17 hal. Put.
    Pst., tanggal 5 Agustus 2014 yang amarnya sebagai berikut:1.2:Mengabulkan gugatan Penggugat untuk seluruhnya;Menyatakan Penggugat adalah pemilik satusatunya yang berhak atasmerek CRC dan variannya untuk berbagai jenis barang yang diantaranyatermasuk dalam kelas 1 di wilayah Republik Indonesia;Menyatakan merek Penggugat CRC dan variannya adalah merek terkenal;4.
    Menyatakan merek Tergugat C&C Logo daftar Nomor IDM000365553 (videbukti P28) dan IDM000276717 (vide bukti P29) mempunyai persamaan padapokoknya dengan merek terkenal milik Penggugat CRC dan variannya untukbarang yang sejenis di kelas 1 (vide bukti P2 sampai dengan P27);Menyatakan pendaftaran merek Tergugat C&C Logo daftar NomorIDM000365553 (vide bukti P28) dan IDM000276717 (vide bukti P29)didasari itikad tidak baik meniru merek terkenal Penggugat CRC danvariannya untuk barang sejenis;Menyatakan batal
    Pasal 6 ayat (8) huruf a Undang Undang Nomor 15 Tahun 2001 tentangMerek (UU Merek) menyebutkan dengan tegas bahwa Permohonanjuga harus ditolak oleh Direktorat Jenderal apabila merek tersebutmerupakan atau menyetujui nama orang terkenal, foto, atau nama badanhukum yang dimiliki orang lain kecuali atas persetujuan tertulis dari yangberhak (in casu PT Cedance Indonesia);3.
Register : 28-11-2017 — Putus : 10-04-2018 — Upload : 03-05-2019
Putusan PN JAKARTA PUSAT Nomor 63/Pdt.Sus-Merk/2017/PN.Niaga.Jkt.Pst
Tanggal 10 April 2018 — CORTINA NV >< HARYANTO WIDJOJO, S.E.
523261
  • Sehingga sudah barang tentu dalam hal ini bukanlahsuatu hal yang kebetulan apabila Tergugat terinspirasi mendaftarkan MerekJOGER dari keberadaan Merek SAFETY JOGGERS milik Penggugat yangsudah terkenal untuk barang sejenis, sehingga dengan segenap itikad tidakbaik Tergugat menjiplak dan mendompleng ketenaran Merek SAFETYHalaman 5 dari 21 Hal.
    Putusan Nomor 63/Pdt.SusMerek/20 17/PN.Niaga.Jkt.Pst.13.14.15.JOGGERS milik Penggugat yang sudah terkenal, agar Tergugat dapatmeraup keuntungan tanpa harus bersusah payah, sehingga Merek JOGERmilik Tergugat aquo sepatutnya TIDAK DILINDUNGI sebagaimana dimaksuddalam ketentuan Pasal 21 ayat (3) jo.
    (Honest Practices in Industrial Commercial Matters),apalagi apabila merek terkenal tersebut milik bangsa lain.
    Untuk kriteria secara pasti untuk menentukan sebuah merekadalah merek terkenal atau tidak, tidak ditemukan di satupun Negara di Dunia.Di Indonesia sendiri pernah dilakukan pencatatan untuk merek terkenal padaTahun 8791 namun dihentikan dan dicabut aturannya.Bahwa cara menentukan sebuah merek menjadi terkenal adalah untuk kriteriasecara pasti memang belum ada, namun terdapat aturan di Permenkumham RINomor 67 tahun 2016 tentang Pendaftaran Merek yang dirubah melaluiPermenkumham RI Nomor 5 tahun 2017
    dimana dalam aturan tersebutmempertimbangkan kriteria merek terkenal dimana UU Nomor 20 Tahun 2016di pasal 21 A dan 21 B mempertimbangkan halhal seperti :a.
Putus : 23-02-2012 — Upload : 19-05-2016
Putusan MAHKAMAH AGUNG Nomor 696 K/Pdt.Sus/2011
Tanggal 23 Februari 2012 — CBS INTERACTIVE INC vs LIE JONG WEI (JONG EWI RUSLI) DAN PEMERINTAH RI CQ. MENKUMHAM CQ. DIRJEN HAKI CQ. DIR. MEREK
140284 Berkekuatan Hukum Tetap
  • di atas, merek GAMESPOT milikPenggugat adalah merek terkenal (wellknown mark), karena telahmemenuhi kriteriakriteria merek terkenal seperti yang disebutkan dalamPenjelasan Undangundang Merek;Bahwa selain kriteria merek terkenal berdasarkan UndangUndang Merek,WIPO (World Intellectual Property Organization) juga mempunyaipedoman mengenai kriteria merek terkenal sebagai berikut :& Pemakaian merek yang lama;& Penampilan merek yang mempunyai ciri knas tersendiri yang melekatpada ingatan masyarakat luas
    suatu merek terkenal (yang dapat menyebabkankerancuan) untuk penggunaan jenis barang yang identik/sejenis;Bahwa Pasal 16.3.
    Perjanjian TR/Ps yang mulaiberlaku di Indonesia sejak tanggal 1 Januari 2000 tersebut melarangadanya pendaftaran/penggunaan merek yang sama dengan suatupendaftaran merek terkenal untuk barangbarang yang tidak sejenis, dimana penggunaan tersebut dapat mengindikasikan hubungan antarabarangbarang dengan pemilik dari merek terkenal terdaftar, di manakepentingan dari pemilik merek terkenal tersebut dapat terganggu;Bahwa dalam Pasal 6 Ayat (2) UndangUndang Merek mengaturpenolakan pendaftaran merek yang
    Pengetahuan Tergugat atas bidang usaha dan merek terkenal Penggugat.6.
    No. 426 PK/Pdt/1994 tertangal 3 November 1995;dan (iii) pedoman yang telah dirumuskan oleh The Committee of Expert onWell Known Mark WIPO mengenai kriteria merek terkenal;Bahwa Judex Facti telah salah menerapkan atau melanggar ketentuanhukum dengan mensyaratkan bahwa merek GAMESPOT tidak terkenal diIndonesia.
Register : 17-12-2018 — Putus : 16-04-2019 — Upload : 13-08-2020
Putusan PN JAKARTA PUSAT Nomor 65/Pdt.Sus-HKI/Merek/2018/PN Niaga Jkt.Pst
Tanggal 16 April 2019 — MUSIC Group IP Ltd >< HERAWATY LIUMENA
5900
  • Menyatakan merek "LAB.GRUPPEN" milik Penggugat untuk melindungi jenis barang kelas 9 adalah merek terkenal untuk membedakan hasil produksi Penggugat dengan hasil produksi pihak lain;4. Menyatakan merek Tergugat LAB.GRUPPEN Daftar No. IDM00441529 mempunyai persamaan pada keseluruhannya dengan merek terkenal milik Penggugat LAB.GRUPPEN untuk barang yang sejenis di kelas 9 ;5.
    IDM000441529 didasari itikad tidak baik meniru merek terkenal Penggugat LAB.GRUPPEN untuk barang sejenis dalam kelas 9;6. Menyatakan batal merek Tergugat LAB.GRUPPEN Daftar No. IDM000441529 kelas 28 dalam Daftar Umum Merek pada Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia Cq. Direktorat Jenderal Hak Kekayaan Intelektual Cq. Direktorat Merek dengan segala akibat hukumnya; 7.
Putus : 27-10-2014 — Upload : 10-07-2015
Putusan MAHKAMAH AGUNG Nomor 80 K/Pdt.Sus-HKI/2014
Tanggal 27 Oktober 2014 — COMITE INTERNATIONAL OLYMPIQUE VS PT BERCINDO BERSAMAJAYA
13569 Berkekuatan Hukum Tetap
  • dengan reputasiinternasional, sesuai dengan yurisprudensi Mahkamah Agung RI sebagai berikut:Yurisprudensi Mahkamah Agung RI Nomor 1486/K/1991 tanggal 25 November 1995yang menyebutkan:Pengertian merek terkenal adalah apabila suatu merek telah beredar keluar dari batasbatas regional sampai kepada batasbatas transnasional, dimana telah beredar keluarHal. 3 dari 17 hal Put.
    No. 80 K/Padt.SusHKI/2014Negara asalnya dan dibuktikan dengan adanya pendaftaran merek yang bersangkutandi berbagai Negara;6 Bahwa merek terkenal milik Penggugat Olympic dan Logo juga telah diajukanpermohonan pendaftarannya pada Direktorat Merek pada tanggal 24 September2009 untuk jenisjenis jasa di kelas 41, 42, dan 43 dengan Nomor AgendaJO0.2009.031550 diantaranya melindungi jasajasa pemesanan tempat akomodasisementara, jasajasa pemesanan tempat kamar hotel;7 Bahwa Penggugat mengetahui dalam Daftar
    Hal ini dikarenakanhotel hanya merupakan kata keterangan yang menjelaskan jasa yang dikelolaoleh Tergugat;Segi Pengucapan:Oleh karena Tergugat menggunakan kata Olympic sebagai merek yangmempunyai persamaan dengan merek Olympic atau Olympics milikPenggugat, maka otomatis dari segi pengucapan merek Tergugat akan mempunyaipersamaan dengan merek milik Penggugat;Segi Jenis Jasa Yang Dimintakan Perlindungan:Merek milik Penggugat yang telah terkenal dan terdaftar terlebih dahulu secarainternasional maupun
    maupun di berbagai Negara di dunia;Bahwa oleh karena terdapatnya persamaan pada pokoknya antara merek Tergugatdengan merek milik Penggugat yang telah terdaftar dan terkenal terlebih dahulusecara internasional maupun di berbagai Negara di dunia untuk jasa sejenis, makapendaftaran merek atas nama Tergugat bertentangan dengan ketentuan Pasal 6Hal. 5 dari 17 hal Put.
    ;3 Menyatakan Penggugat adalah pemilik satusatunya yang berhak atas merekterkenal Olympic dan Olympics;4 Menyatakan merek Olympic Hotel, Daftar Nomor IDM000187853 tertanggal18 Desember 2008 (tanggal penerimaan 12 Januari 2007) atas nama Tergugatmempunyai persamaan pada pokoknya maupun secara keseluruhan denganmerekmerek Olympic dan Olympics milik Penggugat yang telah terkenal;5 Menyatakan merek Olympic Hotel Daftar Nomor IDM000187853 tertanggal18 Desember 2008 (tanggal penerimaan 12 Januari 2007)
Putus : 25-06-2014 — Upload : 26-11-2014
Putusan MAHKAMAH AGUNG Nomor 304 K/Pdt.Sus-HaKI/2013
Tanggal 25 Juni 2014 — TEGUH SANTOSO VS SOPHARMA AD
256139 Berkekuatan Hukum Tetap
  • Menyatakan merek Penggugat Tribestan adalah merek terkenal;Menyatakan merek Tergugat Tribestan daftar Nomor IDM000008352mempunyai persamaan pada keseluruhan atau pada pokoknya denganmerek terkenal Penggugat Tribestan untuk melindungi jenis barang yangsejenis yang termasuk dalam kelas 5;Hal. 7 dari 20 hal.Put. No. 304 K/Pdt.SusHak1/20135.
    pokoknyaatau keseluruhan dengan Merek terkenal untuk barang dan/atau jasa yangsejenis dilakukan dengan memperhatikan pengetahuan umum masyarakatmengenai merek tersebut di bidang usaha yang bersangkutan.
    Nomor 03HC.0201/1991 suatu merekdapat dikategorikan sebagai merek terkenal selain terdaftar diberbagainegara, maka merek tersebut juga harus memiliki kriteria sebagai berikut,Merek terkenal harus memiliki sentuhan keakraban dengan masyarakatluas, sehingga dikenal luas oleh masyarakat:Bahwa jika dibandingkan pertimbangan Judex Facti dalam putusan a quodengan dua ketentuan di atas, sungguh pertimbangan yang amat sangatdangkal dan tidak mencakup ketentuan hukum tersebut secara benar,Hal. 11 dari 20
    Nomor 03HC.02.01/ 1991, dengan alasan hukumbahwa produk dengan Merek Tribestan milik Termohon Kasasi adalahbukan merek terkenal yang telah dikenal luas o!
    No. 304 K/Padt.SusHakl/2013 Bahwa adapun yang dimaksud dengan persangkaan berdasarkan Pasal1915 adalah kesimpulankesimpulan yang oleh Undangundang dan Hakimditariknya dari suatu peristiwa yang terkenal menjadi suatu peristiwa yangtidak terkenal; Bahwa menurut para ahli persangkaan adalah merupakan alat bukti yangtidak dapat berdiri sendiri, sehingga persangkaan bergantung kepada alatbukti yang lain yakni alat bukti surat dan saksi, selain itu menurut Mr.
Putus : 12-09-2012 — Upload : 25-03-2013
Putusan MAHKAMAH AGUNG Nomor 476 K/Pdt.Sus/2012
Tanggal 12 September 2012 — MCM Holding AG, Moderne Creation Munchen Reisegepack Gmbh terhadap Tuan Stefen Rudy
7857 Berkekuatan Hukum Tetap
  • No. 476 K/Pdt.Sus/2012barang 25, hal mana produk yang menggunakan merek tersebut telah lamadikenal oleh masyarakat internasional karena mutunya yang sangat baik ;Bahwa Merek MCM dan Logo Penggugat merupakan merek terkenal, yangtelah terdaftar diberbagai Negara didunia International antara lain :Negara Amerika Serikat/USA, Pendaftaran No.1.095.181 tertanggal 4 Juli1978, (Bukti P2) ;Negara Singapore, Pendaftaran BT 8104037 A, tertanggal 12 September 2002,(Bukti P3) ;Negara Ompi, Pendaftaran 428737,
    Permohonan harus ditolak oleh Direktorat Jendral apabila merek tersebut :Mempunyai persamaan pada pokoknya atau keseluruhannya dengan merek yangsudah terkenal milik pihak lain untuk barang atau jasa sejenis.Dalam Yurisprudensi MARI No. 279/PK/PDT/1992 tertanggal 6 Januari 1998menyatakan merek yang digunakan sama secara keseluruhannya atau mempunyaipersamaan pada pokoknya dapat dideskripsikan yaitu sama bentuk, samakomposisi, sama kombinasi, sama unsurunsur elemen, persamaan bunyi,persamaan ucapan
    K/Pdt.Sus/2012Maka melihat penampilan merek Pemohon Kasasi/Penggugat MCM dan Logodengan merek Termohon Kasasi/Tergugat MCM dan Logo yang sama padapokoknya atau keseluruhannya.6 Bahwa judex facti telah membenarkan dalam pertimbangan hukum bahwa benarpihak Penggugat adalah sebagai pihak yang berkepentingan sesuai ketentuan Pasal 68ayat 1 UndangUndang No. 15 Tahun 2001 Tentang Merek7 Bahwa judex facti telah salah dan keliru dalam penerapan hukum perihal merekPenggugat/Pemohon Kasasi sebagai merek terkenal
    , sesuai penjelasan Pasal 6 ayat huruf b UndangUndang merek No. 15 Tahun 2001 perihal merek terkenal yaitu:Reputasi merek terkenal yang diperoleh karena promosi yang gencar dan besarbesaran, investasi di beberapa Negara di dunia yang dilakukan oleh pemiliknyadan disertai bukti pendaftaran merek tersebut di beberapa Negara, maka bilamelihat ketentuan penjelasan Pasal 6 ayat 1 huruf b UndangUndang No. 15Tahun 2001 Tentang Merek maka gugatan Penggugat/Pemohon Kasasi telahmemenuhi kriteria sebagai merek
    terkenal berdasarkan Yurisprudensi tetapMahkamah Agung RI No. 1486 K/Pdt/1991 tertanggal 28 November 1995 yaitu ;Maka sangat beralasan merek MCM dan Logo milik Penggugat/Pemohon Kasasidinyatakan sebagai merek terkenal dengan Reputasi Internasional.8 Bahwa judex facti telah salah dan tidak mempertimbangkan ketentuan Pasal 4UndangUndang No. 15 Tahun 2001 Tentang Merek yang menyatakan Merek tidakdapat didaftarkan atas dasar permohonan yang diajukan oleh Pemohon yang beriktikadtidak baik di dalam penjelasan
Putus : 26-08-2014 — Upload : 01-07-2015
Putusan MAHKAMAH AGUNG Nomor 449 K/Pdt.Sus-HKI/2014
Tanggal 26 Agustus 2014 — PRADA S.A VS PT. MANGGALA PUTRA PERKASA
13911301 Berkekuatan Hukum Tetap
  • Nomor 449 K/Pdt.SusHKI/2014"...Merek terkenal untuk barang dan/atau jasa yang sejenis dilakukan denganmemperhatikan pengetahuan umum masyarakat mengenai Merek tersebut dibidang usaha yang bersangkutan.
    sebagai merek terkenal berdasarkanketentuan Pasal 6 ayat (1) huruf b di atas;Bahwa fakta Merekmerek PRADA milik Penggugat sebagai suatu merekterkenal juga telah diakui oleh Pengadilan Republik Indonesia melalui suatuputusan yang telah berkekuatan hukum tetap yaitu Putusan Peninjauan KembaliNomor 274/PK/Pdt/2003 tertanggal 14 Desember 2007 jo.
    Pengadilan Negeri salah menerapkan hukum yang menyatakan Merek PRADAS.A tidak terkenal, karena bertentangan dengan kenyataan. Di Indonesia, konsumensangat mengenal PRADA sebagai barang dengan merek terkenal dari Itali, danbarangbarang tersebut dapat ditemukan di tokotoko PRADA asli";Hal. 7 dari 103 hal Put.
    Nomor 449 K/Pdt.SusHKI/2014yang tidak sejenis, yang menyatakan Pasal 16 ayat (3) Perjanjian TRIPS PerjanjianTRIPs (yang mengatur merek terkenal untuk barang dan jasa yang tidak sejenis)dapat diterapkan secara mutatis mutandis untuk mengisi kekosongan atau ketiadaanPeraturan Pemerintah sebagaimana yang diamanatkan oleh Pasal 6 ayat (2) UndangUndang Merek.
    Pasal 6 bis Konvensi Paris membenarkan pemilikmerek terkenal menuntut pembatalan merek yang sama atas jenis barang dan jasayang berbeda ...";Bahwa mengingat Putusan Majelis Hakim Agung di dalam perkara PeninjauanKembali Nomor 274/PK/Pdt/2003 yang telah memutuskan bahwa MerekmerekPRADA milik Penggugat sebagai Merek terkenal, maka Penggugat berhakmengajukan gugatan berdasarkan ketentuan Pasal 68 jo.
Register : 15-08-2014 — Putus : 12-01-2015 — Upload : 22-05-2015
Putusan PN JAKARTA PUSAT Nomor 52/PDT.SUS-MEREK/2014/PN.JKT.PST
Tanggal 12 Januari 2015 — MERCK KGaA >< PT. PHAPROS TBK
532283
  • dengan merek terkenal PENGGUGAT (penjelasan Pasal 6 ayat 1huruf a UU Merek);9 Bahwa juga menurut Yurisprudensi Mahkamah Agung R.I.
    Bahwa kemasan produk merekTERGUGAT BIONEURON dibuat dengan dominasi warna Biru dan Putihsama persis dengan kemasan produk merek terkenal PENGGUGAT NEUROBION yaitu.
    Kententuanketentuan ini juga berlaku ketika1516bagian penting dari merek tersebut merupakan satu pembuatan merek terkenal tersebut atau suatu tiruan yang dapat menyesatkan.Bahwa keikutsertaan Indonesia menandatangani konvensi intenasional dibidanghak Kekayaan Intelektual, salah satunya Konvensi Paris, maka sebagai pesertadari Konvensi internasional tersebut, maka Indonesia berkewajiban secara timbalbalik memberikan perlindungan hukum terhadap merek terkenal;Bahwa Mahkamah Agung RI dalam berbagai
    IDM000138153,(vide Bukti P10) mempunyai persamaan pada pokoknya / keseluruhannya denganmerek terkenal milik PENGGUGAT NEUROBION dan NEUROBION + LOGOuntuk barang yang sejenis di kelas 5 (vide Bukti P1 s/d 9);5 Menyatakan pendaftaran merek Tergugat BIONEURON daftar No.IDM000138153 didasari itikad tidak baik meniru merek terkenal dengan merek terkenalPENGGUGAT NEUROBION dan NEUROBION + LOGO untuk barang sejenis;6 Menyatakan batal merek TERGUGAT BIONEURON daftar No.IDM000138153, untuk jenis barang yang
    ;Menimbang, bahwa pertamatama Majelis akan mempertimbangkan tentangapakah merek Neurobion Penggugat merupakan merek terkenal ?
Putus : 06-10-2016 — Upload : 17-05-2017
Putusan MAHKAMAH AGUNG Nomor 854 K/Pdt.Sus-HKI/2016
Tanggal 6 Oktober 2016 — PT CERCE KIMIA INDONESIA VS CRC INDUSTRIES INC
221140 Berkekuatan Hukum Tetap
  • Pasal 6 ayat (1) huruf b secara tegas menyatakan untuk menentukansuatu merek apakah merupakan merek terkenal atau tidak, yaknidengan pertamatama mempertimbangkan unsur "adanya pengetahuanumum mengenai suatu merek di masyarakat".
    Hal ini mengacu padaPasal 6 ayat (1) huruf b tersebut berbunyi:"Penolakan permohonan yang mempunyai persamaan pada pokoknyaatau keseluruhan dengan merek terkenal untuk barang dan/atau jasayang sejenis dilakukan dengan memperhatikan pengetahuan umummasyarakat mengenai merek tersebut di bidang usaha yangbersangkutan.
    Berdasarkan ketentuan di atas maka seharusnya Judex Facti melihatlebin jauh serta mempertimbangkan mengenai apakah merek CRCterkualifikasi merek terkenal atau tidak.7. Faktanya, merek "CRC" tidaklah cukup diketahui oleh publik/masyarakatluas sebagai merek terkenal dan Pemohon Kasasi juga meyakini bahwaJudex Facti dan Judex Juris yang terhormat belum pernah mendengarketerkenalan merek "CRC".8.
    Oleh karena itu, merek "CRC" sebagaimana didalilkan Termohon Kasasimerupakan merek terkenal miliknya tidaklah benar sehingga dengandemikian terlihat dengan jelas bahwa terdapat kekeliruan nyata JudexFacti dengan menyatakan merek "CRC" adalah merek terkenal karenatidak mempertimbangkan mengenai pengetahuan masyarakat atasmerek "CRC" namun hanya dengan mengacu pada putusan yang sudahada sebelumnya.Judex Facti telah keliru dan salah dalam menerapkan hukum karenamenyatakan bahwa merek "CRC" milik Termohon
    Putusan Nomor 854 K/Padt.SusHKI/2016yang pada pokoknya dalam amar putusan menyebutkan bahwa merek CRCmilik Tergugat beserta variannya sebagai merek terkenal;Bahwa merek milik Tergugat merupakan merek terkenal yang telahterdaftar di berbagai Negara di dunia yang untuk pertama kali sejak tanggal 30Agustus 1963 di Kanada dan termasuk di Indonesia sejak tanggal 9 Juni 1990sehingga tidak ternyata merek Tergugat mempunyai persamaan pada pokoknyadengan nama perusahaan/badan hukum Penggugat yang baru disahkanpendiriannya
Putus : 09-11-2016 — Upload : 12-04-2017
Putusan MAHKAMAH AGUNG Nomor 591 K/Pdt.Sus-HKI/2016
Tanggal 9 Nopember 2016 — KASNO, DK VS INDEX INTERFURN COMPANY LIMITED (dahulu bernama Bangkok Interfurn Company Limited
325985 Berkekuatan Hukum Tetap
  • ; Indonesia, Argentina, Banglades, Kamboja,China, Siprus, Kanada, Georgia, Mesir (Egypt), Israel, Jordania, Kuwait,Maroko, Malaysia, Oman, Meksiko, Pakistan, Pilipina, Qatar, Rusia,Vietnam, Saudi Arabia, Sri Lanka, Singapura, Afrika Selatan, Turki, UniEmirat Arab, dan lainnya;Bahwa fakta terdaftarnya merek Index di beberapa negara di atas, sebagaibukti bahwa merek Index milik Penggugat adalah merek terkenal, sesuaidengan kriteria suatu merek terkenal dalam Penjelasan Pasal 6 ayat (1)huruf b UU Nomor
    belum cukup, pengadilan niaga dapat memerintahkanlembaga yang bersifat mandiri untuk melakukan survei guna memperolehsimpulan mengenai terkenal atau tidaknya merek;Kriteria merek terkenal sebagaimana Penjelasan Pasal 6 ayat (1) huruf bUU Merek di atas, sama dengan pengertian merek terkenal dalamYurisprudensi Mahkamah Agung Republik Indonesia (Yurisprudensi MA),sebagaimana Yurisprudensi MA yang Penggugat kutip di bawah ini; Yurisprudensi MA Nomor 1486 K/pdt/1991 tanggal 25 Nopember 1995dalam perkara
    Campina Ice Cream Industry, yang menyebutkan bahwa;"Untuk menentukan kriteria mengenai merek terkenal.
    Memerintahkan Turut Tergugat untuk menerima permohonanpendaftaran merek terkenal Index yang dimohonkan oleh Penggugatselaku pemilik asli merek Index;9. Memerintahkan Turut Tergugat untuk menolak setiap permohonanpendaftaran merek Index yang sama pada pokok dan/ataukeseluruhannya dengan merek terkenal Index milik Penggugat;10.
    Merek Index atas nama Termohon Kasasi adalah merek terkenal;b. Pemohon Kasasi memiliki pendaftaran merek Index dengan lItikadtidak baik;c.
Register : 20-09-2018 — Putus : 20-02-2019 — Upload : 23-07-2019
Putusan PN JAKARTA PUSAT Nomor 47/Pdt.Sus.Merek/2018/PN.Niaga.Jkt.Pst
Tanggal 20 Februari 2019 — HUBEI YULI ABRASIVE BELTS GROUP CO., LTD >< PT. SUKSES BERSAMA AMPLASINDO, Cs
1023673
  • sebagai bagiandari Merek Terkenal di Dunia;Dalam The Brandz Top 100 Most Valuable Chinese Brands2018 , tidak tercatat Merek SHARPNESS + Logo atas namaPenggugat sebagai bagian dari Merek Terkenal di RRC;Dalam Buku Daftar Merek Terkenal yang diterbitkan DirjenHak Kekayaan Intelektual Republik Indonesia, tidak terdapatMerek SHARPNESS + Logo atas nama Penggugat sebagaibagian dari Merek Terkenal di Indonesia;Begitu pula dalam survei tahunan yang dilakukan oleh MajalahSWA di tahun 2018 yang merilis 100
    Hal ini juga berlaku terhadap merekmerek yang telahmenjadi Merek Terkenal di Indonesia, misalkan Merek AQUA, MerekINDOMIE, Merek KOPIKO dan sebagainya, TIDAK OTOMATISmenjadi Merek Terkenal di RRC. Apabila merekmerek terkenal diIndonesia tersebut ingin menjadi Merek Terkenal di RRC maka sudahtentu HARUS mengikuti peryaratan dan tata cara yang berlaku diNegara RRC.
    Finance pada februari 2017 , tidak tercatat MerekSHARPNESS + Logo atas nama Penggugat sebagai bagiandari Merek Terkenal di Dunia;c) Dalam The Brandz Top 100 Most Valuable Chinese Brands2018 , tidak tercatat Merek SHARPNESS + Logo atas namaPenggugat sebagai bagian dari Merek Terkenal di RRC;d) Dalam Buku Daftar Merek Terkenal yang diterbitkan Dijen HakKekayaan Intelektual Republik Indonesia, tidak terdapat MerekSHARPNESS + Logo atas nama Penggugat sebagai bagiandari Merek Terkenal di Indonesia;e)
    sebagai merek terkenal, yaknimemperhatikan halhal sebagai berikut :1.
    tersebut tidak cukup membuktikanbahwa Merek Penggugat tersebut adalah merek terkenal, dan menurutMajelis walaupun Penggugat mendalilkan merek Penggugat terkenal diNegaranya maka tidak otomatis merek tersebut secara otomatis menjadimerek terkenal di Negaranegara lainnya;Menimbang, bahwa dari pertimbangan pertimbangan tersebutdiatas maka belum dapat dibuktikan bahwa Merek Penggugat SHARPNESS+ Logo dengan NO. 1310113 telah terdaftar secara resmi di berbagai Negaradan Merek Penggugat sebagai merek terkenal