Ditemukan 3274 data

Urut Berdasarkan
 
Register : 03-11-2014 — Putus : 15-12-2014 — Upload : 18-12-2014
Putusan PA METRO Nomor 1185/Pdt.G/2014/PA.Mt
Tanggal 15 Desember 2014 — PEMOHON, TERMOHON
290
  • 1185/Pdt.G/2014/PA.Mt
    PUTUSANNomor 1185/Pdt.G/2014/PA.Mt te,DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Metro yang memeriksa dan mengadili perkaratertentu pada tingkat pertama dalam sidang majelis telah menjatuhkan putusanperkara Cerai Talak antara:PEMOHON, umur 29 tahun, agama Islam, pendidikan terakhir SD, pekerjaanTani, tempat tinggal di Lampung Timur, dengan ini memberikan kuasakepada Fredy Gandhi Midia, SH, MH,, pekerjaan Advokat/KonsultanHukum, beralamat di Lampung berdasarkan Surat Kuasa Khusus
    Putusan No. 1185/Padt.G/2014/PA.Mt.permohonan Cerai Talak terhadap Termohon dengan uraian/alasan sebagaiberikut :1. Bahwa Pemohon adalah suami sah dari Termohon yang menikah padatanggal 14 Juli 2012 sebagaimana kutipan buku akta nikah yang dikeluarkanoleh Kantor Urusan Agama Kecamatan Way Bungur Kab. Lampung TimurNo. 149/05/VIII/201 2;2.
    Putusan No. 1185/Pat.G/2014/PA.Mt.8. Bahwa puncak keributan terjadi sekira awal bulan januari 2014 dimanaTermohon menginginkan kebutuhan ekonominya dipenuhi tanpa melihatkemampuan keuangan Pemohon;9.
    Putusan No. 1185/Pat.G/2014/PA.Mt.Nomor 50 Tahun 2009, semua biaya yang timbul dalam perkara ini dibebankankepada Pemohon;Memperhatikan, segala peraturan perundangundangan yang berlakudan hukum syara yang berkaitan dengan perkara ini;MENGADILI1. Menyatakan Termohon telah dipanggil secara resmi dan patut untukmenghadap ke persidangan, tidak hadir;2. Mengabulkan permohonan Pemohon dengan Verstek;3.
    Putusan No. 1185/Pat.G/2014/PA.Mt.KETUA MAJELISTTDDrs. JoniHAKIM ANGGOTA HAKIM ANGGOTATTD TTDDrs. Machfudl.S H. Zumrowi, S.Ag.PANITERA PENGGANTITTDH. Herman Husin, S.Ag.Perincian Biaya Perkara :1 Biaya Pendaftaran : Rp. 30.000,2 Biaya Proses : Rp. 50.000,3. Biaya Panggilan : Rp.360.000,4 Biaya Redaksi : Rp. 5.000,5 Materai >: Rp. 6.000,Jumlah Rp.451.000,Hal. 12 dari 12 Hal. Putusan No. 1185/Pat.G/2014/PA.Mt.
Register : 03-05-2017 — Putus : 06-06-2017 — Upload : 22-04-2019
Putusan PA TASIKMALAYA Nomor 1185/Pdt.G/2017/PA.Tsm
Tanggal 6 Juni 2017 — Penggugat melawan Tergugat
70
  • 1185/Pdt.G/2017/PA.Tsm
    PUTUSANNomor 1185/Pdt.G/2017/PA.TsmBal .DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Tasikmalaya yang memeriksa dan mengadili perkaraperdata tertentu pada tingkat pertama, di dalam sidang majelis telahmenjatuhkan putusan gugat cerai antara:X X X X X, umur 33 tahun, Agama Islam, pekerjaan mengurus rumahtangga, bertempat tinggal di X X X X X KabupatenTasikmalaya, dalam hal ini telah memberikan kuasa khususkepada Intan Gantika, SH.., Pengacara/Penasihat hukum yangberkantor di Kp
    kuasakhusus tanggal 02 Mei 2017 yang telah didaftar dalamRegister Kuasa Nomor : 1332/Reg.K/2017/PA Tsm. tanggal 03Mei 2017 , sebagai Penggugat ;Melawan :X X X X X, umur 40 Tahun, agama Islam, pekerjaan buruh, bertempattingal di X X X X X Kabupaten Tasikmalaya, sebagai TergugatPengadilan Agama tersebut ;Telah mempelajari berkas perkara ;Telah mendengar keterangan Penggugat di muka persidangan ;Telah mempelajari dengan seksama semua bukti yang diajukan dalampersidangan ;Hal.1 dari 12 hal Putusan Nomor 1185
    /Pdt.G/2017/PA.TsmDUDUK PERKARAMenimbang, bahwa Penggugat dalam surat gugatannya tanggal 03 Mei2017 telah mengajukan gugatan cerai yang telah didaftarkan di KepaniteraanPengadilan Agama Tasikmalaya dengan Nomor 1185/Pdt.G/2017/PA.Tsm.tanggal 03 Mei 2017 dengan dalildalil sebagai berikut ;1.
    Bahwa perkara dimaksud adalah kewenangan absolut dan relatifPengadilan Agama Tasikmalaya ;Hal.9 dari 12 hal Putusan Nomor 1185/Pdt.G/2017/PA.Tsm2. Bahwa Penggugat dan Tergugat adalah suami isteri yang sah dan tidakpernah berceri ;3. Bahwa antara Penggugat dan Tergugat terusmenerus terjadiperselisihan dan pertengkaran dan tidak ada harapan akan hidup rukun lagidalam rumah tangga ;4.
    Materai Rp. 6.000,Jumlah Rp. 341.000,(tiga ratus empat puluh satu ribu rupiah)Hal.12 dari 12 hal Putusan Nomor 1185/Pdt.G/2017/PA.Tsm
Register : 25-09-2020 — Putus : 15-10-2020 — Upload : 15-10-2020
Putusan PA PURWOREJO Nomor 1185/Pdt.G/2020/PA.Pwr
Tanggal 15 Oktober 2020 — Penggugat melawan Tergugat
2614
  • 1185/Pdt.G/2020/PA.Pwr
    No. 1185/Pdt.G/2020/PA.PwrBahwa, Penggugat dalam surat gugatannya tanggal 23 September 2020telah mengajukan gugatan perceraian yang telah didaftar di KepaniteraanPengadilan Agama Purworejo dengan Nomor 1185/Pdt.G/2020/PA.Pwr, tanggal25 September 2020, dengan dalildalil sebagai berikut:1.
    No. 1185/Pdt.G/2020/PA.PwrPenggugat berniat boyongan dan pindah ke rumah orang tua Penggugatyang beralamatkan di KABUPATEN PURWOREJO, PROVINSI JAWATENGAH. Namun ketika sudah sampai di rumah orang tua Penggugat.Selang satu minggu di rumah orang tua Penggugat dalam kondisiPenggugat masih bekerja, Tergugat mengambil anak dan pergimeninggalkan Penggugat;7.
    No. 1185/Pdt.G/2020/PA.Pwr2.
    No. 1185/Pdt.G/2020/PA.PwrMenimbang, bahwa berpisahnya tempat tinggal tanpa sebuah alasanyang dibenarkan oleh agama atau kebiasaan dalam masyarakat menjadikanPenggugat dan Tergugat tidak lagi layaknya sepasang suami isteri.
    No. 1185/Pdt.G/2020/PA.PwrPerincian Biaya :Biaya PendaftaranBiaya ProsesBiaya PemanggilanPNBPBiaya RedaksiBiaya MateralJumlahIlham Rosyadi, S.H.Rp 30.000,Rp 75.000, Rp 200.000, Rp 20.000, Rp 10.000, Rp 6.000,Rp 341.000, Hal. 12 dari 12 Hal. Put. No. 1185/Pdt.G/2020/PA.Pwr
Register : 23-04-2019 — Putus : 28-05-2019 — Upload : 31-05-2019
Putusan PA MEDAN Nomor 1185/Pdt.G/2019/PA.Mdn
Tanggal 28 Mei 2019 — Penggugat melawan Tergugat
120
  • 1185/Pdt.G/2019/PA.Mdn
    PUTUSANNomor 1185/Pdt.G/2019/PA.MdnZN zap tI 2DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Medan memeriksa dan mengadili perkara tertentupada tingkat pertama dalam persidangan Majelis telah menjatuhkan Putusanseperti tersebut di bawah ini dalam perkara Cerai Gugat antara:XXXXX, UMur 41 tahun, agama Islam, warganegara Indonesia, pendidikan SMA,pekerjaan Ibu Rumah Tangga, bertempat tinggal diXxxxx, Kelurahan Pulo Brayan Kota, Kecamatan MedanBarat, Kota Medan, selanjutnya disebut
    Tergugat jarang pulang ke rumah;Bahwa puncak perselisihan dan pertengkaran terakhir antara Penggugatdengan Tergugat tersebut terjadi Sekitar akhir tahun 2014, disebabkanHalaman 2 dari 12 halamanPutusan Nomor : 1185/Pdt.G/2019/PA.Mdnketika Penggugat mengetahui Tergugat mempunyai wanita selingkuhan.Sehingga Penggugat pun memutuskan untuk berpisah dari Tergugat dansejak saat itu Penggugat dengan Tergugat tidak pernah hidup bersama lagihingga saat ini;7.
    XxXxXxx, UMur 41 tahun, agama islam, pekerjaan Mengurus rumahtangga, tempat tinggal di Jl. xxxxx, Kelurahan xxxxx, Kecamatan MedanBarat, Kota Medan, di bawah sumpahnya telah memberikan keterangansebagai berikut : Bahwa saksi adalah ponakan dari Penggugat;Halaman 4 dari 12 halamanPutusan Nomor : 1185/Pdt.G/2019/PA.Mdn2.
    Ismarnis, SH, sebagai Panitera Pengganti serta dihadirioleh Penggugat tanpa hadirnya Tergugat.Ketua Majelis,Halaman 11 dari 12 halamanPutusan Nomor : 1185/Pdt.G/2019/PA.MdnDra Hj Syamsidar. S.HHakim Anggota, Hakim Anggota,Auzar Nawawi, S.Ag., MH Dra Rinalis., MHPanitera Pengganti,Hj. Ismarnis, S.HPerincian biaya perkara :1. Biaya Pendaftaran : Rp. 0,00,1. Biaya Proses : Rp. 0,00,2. Biaya Panggilan >: Rp. 0,00,3. Biaya PNBP : Rp. 0,00,4. Biaya Redaksi : Rp. 0,00,5.
    Biaya Materai : Rp. 0,00,Jumlah : Rp. 0,00,( Nol rupiah)Halaman 12 dari 12 halamanPutusan Nomor : 1185/Pdt.G/2019/PA.Mdn
Register : 01-10-2020 — Putus : 14-12-2020 — Upload : 14-12-2020
Putusan PA SUKOHARJO Nomor 1185/Pdt.G/2020/PA.Skh
Tanggal 14 Desember 2020 — Penggugat melawan Tergugat
383
  • 1185/Pdt.G/2020/PA.Skh
    PUTUSANNomor 1185/Pdt.G/2020/PA.Skh.ears yor sll all pau,DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Sukoharjo yang memeriksa dan mengadili perkaraperdata tertentu pada tingkat pertama, dalam persidangan Majelis Hakim telahmenjatuhkan putusan sebagai berikut dalam perkara Cerai Gugat secara eLitigasi antara:PENGGUGAT, Tempat lahir di Surakarta, tanggal 11 Agustus 1958 (umur 62tahun), NIK 3311095108580004, AgamaIslam,Kewarganegaraan Indonesia, Pendidikan TamatSD, Jenis kelamin
    Pasal 116huruf (f) Intruksi Presiden No. 1 tahun 1991 tentang Kompilasi HukumIslam;Bahwa Penggugat sanggup membayar seluruh biaya yang timbul akibatperkara ini.Hal 4 dari 22 halaman Putusan No 1185/Pdt.G/2020/PA SkhBerdasarkan alasan alasan / dalildalil tersebut diatas, maka Penggugatmohon kepada Yth. Bapak Ketua Pengadilan Agama Sukoharjo Cq.
    Bahwa dalam hal ini Tergugat hingga saat ini ingin tetap berjuangmempertahanan Mitsagan Ghalizha pernikahan, selain itu perceraianbukanlah suatu solusi akan tetapi cara melarikan diriDemikian Replik yang disampaikan oleh Tergugat, mohon kiranya majelishakim pemeriksa perkara No.1185/Pdt.G/2020/PA.Skh dapat menerima,memeriksa dan memutus sebagai berikut:DALAM KONVENSIPRIMAIR1. Menolak gugatan Penggugat untuk seluruhnya;2.
    Zarkasi Ahmadi, S,H danHafidz Umami, S,H masingmasing sebagai Hakim Anggota, putusan tersebutpada hari itu juga diucapkan dalam persidangan terbuka untuk umum olehKetua Majelis tersebut didampingi oleh Hakim Anggota yang sama dengandibantu oleh Harmiati B, S.H sebagai Panitera Pengganti serta dihadiri olehKuasa Hukum Penggugat dan Tergugat secara elektronik;Ketua MajelisHal 21 dari 22 halaman Putusan No 1185/Pdt.G/2020/PA Skh.Dra. Hj. Muhlisoh, M.HHakim Anggota Hakim Anggota.M.
    Meterai : Rp6.000,00Jumlah : Rp 256.000,00(Dua ratus lima puluh enam ribu rupiah)Hal 22 dari 22 halaman Putusan No 1185/Pdt.G/2020/PA Skh
Register : 31-05-2021 — Putus : 02-07-2021 — Upload : 19-07-2021
Putusan PA BOJONEGORO Nomor 1185/Pdt.G/2021/PA.Bjn
Tanggal 2 Juli 2021 — Penggugat melawan Tergugat
1311
  • 1185/Pdt.G/2021/PA.Bjn
    PUTUSANNomor 1185/Pdt.G/2021/PA.BjnDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Bojonegoro yang memeriksa dan mengadili perkaratertentu pada tingkat pertama dalam sidang majelis hakim telah menjatutputusan dalam perkara Cerai Gugat antara:Penggugat, tempat dan tanggal lahir Bojonegoro, 31 Mei 1984, agamaIslam, pekerjaan Ibu Rumah Tangga, PendidikanSekolah Dasar, tempat kediaman di Dusun Wonogiri,Rt.008 Rw.003, Desa Purworejo, KecamatanPadangan, Kabupaten Bojonegoro, sebagaiPenggugat
    Dasar,tempat kediaman di Jalan Raya Ngawi, DesaPurworejo, Kecamatan Padangan, KabupatenBojonegoro, (toko Material Delia Abadi), sebagaiTergugat;Pengadilan Agama tersebut;Telah mempelajari suratsurat yang berkaitan dengan perkara ini;Telah mendengar keterangan Penggugat dan Tergugat serta para saksidi muka sidang;DUDUK PERKARABahwa Penggugat dalam surat gugatannya tanggal 31 Mei 2021 telamengajukan permohonan Cerai Gugat, yang telah terdaftar di KepaniteraaiPengadilan Agama Bojonegoro, dengan Nomor 1185
    /Pdt.G/2021/PA.Bjn,tanggal 31 Mei 2021, dengan dalildalil pada pokoknya sebagai berikut:Halaman 1 dari 13 putusan Nomor : 1185/Pdt.G/2021/PA.Bjn1.
    Bahwa Penggugat sanggup membayar seluruh biaya yang timbul akibatperkara ini;Bahwa berdasarkan dalildalil tersebut, Penggugat memohon kepadaPengadilan Agama Bojonegoro,agar menjatuhkanoutusan yang amarnyasebagai berikut:Halaman 2 dari 13 putusan Nomor : 1185/Pdt.G/2021/PA.BjnPRIMER :1. Mengabulkan gugatan Penggugat;2. Menjatuhkantalak satu bain sughro Tergugat (Tergugat) terhadapPenggugat (Penggugat);3.
    Maftuh Basuni, M.H.Panitera Pengganti,Ttd.Halaman 12 dari 13 putusan Nomor : 1185/Pdt.G/2021/PA.BjnM. Ulin Nuha, S.Ag.Perincian Biaya Perkara: Pendaftaran Rp 30.000, Salinan sesuai dengan aslinya oleh:Proses Rp 75.000, PaniteraPanggilan Rp 750.000, Pengadilan Agama BojonegoroPNBP Panggilan Rp 20.000,Redaksi Rp 10.000,Meterai Rp 10.000,Jumlah Rp 895.000, Drs. H. Solikin, S.H., M.H.(delapan ratus sembilan puluh lima ribu rupiah)Halaman 13 dari 13 putusan Nomor : 1185/Pdt.G/2021/PA.Bjn
Register : 05-08-2015 — Putus : 28-09-2015 — Upload : 21-10-2015
Putusan PA GRESIK Nomor 1185/Pdt.G/2015/PA.Gs
Tanggal 28 September 2015 — PENGGUGAT ASLI VS EKO SETYO SAPUTO bin RASENAN
100
  • 1185/Pdt.G/2015/PA.Gs
    Putusan No. 1185 /Pdt.G/2015 /PA.Gsbaik dengan melibatkan keluarga Penggugat dan Tergugat namun usahatersebut tidak berhasil;9. Bahwa dengan sebabsebab tersebut di atas, maka Penggugat merasarumah tangga antara Penggugat dan Tergugat tidak bisa dipertahankandan tidak ada harapan untuk hidup rukun lagi, maka Penggugatberkesimpulan lebih baik bercerai dengan Tergugat;10.
    Putusan No. 1185 /Pdt.G/2015 /PA.Gsperkara dilanjutkan dengan dibacakan surat gugatan Penggugat yang isinyatetap dipertahankan oleh Penggugat;Bahwa untuk memperkuat dalil gugatannya, Penggugat di persidangantelah mengajukan bukti surat berupa:1.
    Putusan No. 1185 /Pdt.G/2015 /PA.GsMenimbang, bahwa bukti P.2 adalah fotokopi Kartu Tanda Penduduk,yang dikeluarkan oleh Pejabat yang berwenang untuk itu, telah bermeteraicukup dan telah dicocokkan dengan aslinya, maka alat bukti tersebutmerupakan bukti otentik, mempunyai nilai pembuktian yang sempurna,mengikat dan menentukan.
    Putusan No. 1185 /Pdt.G/2015 /PA.GsMenimbang, bahwa berdasarkan pertimbanganpertimbangan tersebutdi atas, Majelis Hakim berpendapat bahwa Penggugat dan Tergugat tidak akandapat rukun kembali sebagai suamiisteri, oleh sebab itu sesuai ketentuanPasal 39 ayat (2) UndangUndang Nomor 1 Tahun 1974 Jo.
    Putusan No. 1185 /Pdt.G/2015 /PA.Gs
Register : 28-08-2019 — Putus : 17-09-2019 — Upload : 23-09-2019
Putusan PA WONOGIRI Nomor 1185/Pdt.G/2019/PA.Wng
Tanggal 17 September 2019 — Penggugat melawan Tergugat
132
  • 1185/Pdt.G/2019/PA.Wng
    Bahwa Penggugat dengan Tergugat adalah suami isteri yang sah, telahmelangsungkan pernikahan pada tanggal 15 Februari 2008 dihadapanHalaman 1 dari 13 halamanPutusan Nomor 1185. /Pdt.G/2019.
    Majelis Hakim yang mengadili perkara iniHalaman 2 dari 13 halamanPutusan Nomor 1185. /Pdt.G/2019. /PA Wnguntuk berkenan menjatuhkan putusan yang amarnya berbunyi sebagaiberikut :PRIMAIR :1. Mengabulkan Gugatan Penggugat untuk seluruhnya.2. Menetapkan jatuh talak satu bain Sughro Tergugat () terhadap Penggugat().3. Membebankan semua biaya perkara menurut hukum.SUBSIDAIR :Bilamana Pengadilan Agama Wonogiri Cq.
    /Pdt.G/2019/PA.Wng tanggal 28Agustus 2019, yang isinya tetap dipertahankan oleh Penggugat;Bahwa atas surat gugatan Penggugat tersebut, Tergugat tidakmengajukan jawabannya, karena tidak hadir, karena itu pemeriksaan dilakukantanpa hadirnya Tergugat;Bahwa karena Tergugat tidak hadir, dan perkara ini termasuk lingkupsengketa perceraian, maka pemeriksaan dilanjutkan dengan pembuktian;Halaman 3 dari 13 halamanPutusan Nomor 1185.
    (ArRum:21);Halaman 9 dari 13 halamanPutusan Nomor 1185. /Pdt.G/2019.
    Biaya materai : Rp. 6.000,Jumlah Rp. 466.000,(empat ratus enam puluh enam ribu rupiah)Untuk salinan yang sama bunyinyaPengadilan Agama WonogiriPanitera,Halaman 12 dari 13 halamanPutusan Nomor 1185. /Pdt.G/2019. /PA WngH. Supardi, SH Putusan ini telah berkekuatanhukum tetap sejak tanggal Halaman 13 dari 13 halamanPutusan Nomor 1185. /Pdt.G/2019. /PA Wng
Register : 14-07-2020 — Putus : 19-11-2020 — Upload : 23-11-2020
Putusan PA SRAGEN Nomor 1185/Pdt.G/2020/PA.Sr
Tanggal 19 Nopember 2020 — Penggugat melawan Tergugat
102
  • 1185/Pdt.G/2020/PA.Sr
    PUTUSANNomor 1185/Pdt.G/2020/PA.Sr.par Jl yoo yll Ul awwDEMI KEADILAN BERDASARKAN KE TUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Sragen yang memeriksa dan mengadili perkaraperkara perdata tertentu dalam tingkat pertama dalam persidangan MajelisHakim telah menjatuhkan putusan sebagai berikut dalam perkara CeraiGugat antara :Penggugat, umur 40 tahun, NIK 3314065701850004, (Tempat LahirTulungagung, Tanggal Lahir 01 Januari 1980), agamaIslam, pendidikan SLTP, pekerjaan Ibu Rumah Tangga,tempat kediaman di Kecamatan
    SLTP, pekerjaanSwasta, tempat kediaman di Kecamatan Batuampar,Kota Batam, Sekarang tidak diketahui alamat tinggalnyadengan jelas dan pasti di wilayah Republik Indonesia,sebagai Tergugat;Pengadilan Agama tersebut ;Telah membaca berkas perkara yang bersangkutan ;Telah mendengar keterangan Penggugat, dan saksisaksi di mukapersidangan ;DUDUK PERKARAMenimbang, bahwa Penggugat dalam surat gugatannya padatanggal 14 Juli 2020 yang didaftarkan di Kepaniteraan Pengadilan AgamaSragen dengan Register Nomor 1185
    Putusan Nomor 1185/Padt.G/2020/PA.Sr.1. Bahwa pada tanggal 23 Juni 2005, Penggugat dengan Tergugattelah melangsungkan pernikahan yang dicatat olen Pegawai PencatatNikah Kantor Urusan Agama (KUA) Kecamatan Batuampar, KotaBatam, Provinsi Pulau Riau, dengan Kutipan Akta Nikah Nomor:799/101/IV/2005 tertanggal 23 Juni 2005. Pada saat menikahPenggugat berstatus Perawan dan Tergugat berstatus Jejaka.2.
    Putusan Nomor 1185/Pdt.G/2020/PA.Sr.39 ayat (2) UndangUndang Nomor 1 Tahun 1974 jo. Pasal 19 huruf fPeraturan Pemerintah Nomor 9 Tahun 1975 jo.
    Putusan Nomor 1185/Pdt.G/2020/PA.Sr.ttdDrs. Ikhsan, S.H., M.A.Hakim Anggota Hakim Anggotattd ttdDrs. Amiruddin, SH. Hadi Suyoto, S.Ag., M.HumPanitera Pengganti,ttdSuminah, SH., MH.Rincian Biaya Perkara ;1. Pendaftaran :Rp 30.000,002. ATK Perkara: Rp =75.000,003. Panggilan :Rp 255.000,004, PNBP Panggilan: Rp 20.000,005. Redaksi :Rp 10.000,006. Meterai : Rp 6.000,00Jumlah :Rp 396.000,00(tiga ratus sembilan puluh enam ribu rupiah).Halaman 12 dari 12 hlm. Putusan Nomor 1185/Pdt.G/2020/PA.Sr.
Register : 13-08-2020 — Putus : 08-09-2020 — Upload : 08-09-2020
Putusan PA Sukadana Nomor 1185/Pdt.G/2020/PA.Sdn
Tanggal 8 September 2020 — Penggugat melawan Tergugat
109
  • 1185/Pdt.G/2020/PA.Sdn
    PUTUSANNomor 1185/Pdt.G/2020/PA.Sdn>DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Sukadana memeriksa dan mengadili perkaraperkaratertentu pada tingkat pertama, dalam persidangan majelis telah menjatuhkanputusan atas perkara cerai gugat antara:Penggugat, umur 40 tahun, agama Islam, pendidikan SLTP, pekerjaanwiraswasta, tempat kediaman di KecamatanSukadana, Kabupaten Lampung Timur, dalam halini dikuasakan kepada Advokat, pada kantor Hukumyang beralamat di Kecamatan Bumi Agung,Kabupaten
    /Pdt.G/2020/PA.Sdn.Hal. 1 dari 22 hal.1185/Pdt.G/2020/PA.Sdn, tanggal 13 Agustus 2020 telah mengajukan ceraigugat terhadap Tergugat dengan alasanalasan sebagai berikut:1.
    Bahwa penyebab pertengkaran antara Penggugat dengan Tergugatadalah ekonomi keluarga kurang dan Tergugat menikah lagi dengan wanitalain;Putusan Nomor 1185/Pdt.G/2020/PA.Sdn.Hal. 12 dari 22 hal.4. Bahwa Penggugat telah berpisah rumah dengan Tergugat sejak bulanJuni 2009 hingga sekarang;5.
    Penggugat memiliki kKedudukan hukum (legal standing) untuk mengajukanperkara a quo;Putusan Nomor 1185/Pdt.G/2020/PA.Sdn.Hal. 20 dari 22 hal.2. Dalil gugatan Penggugat terbukti dan beralasan hukum, sehingga menjawabpetitum gugatan Penggugat poin 1 (satu), gugatan Penggugat dikabulkandengan verstek;Pertimbangan penutupMengingat segala ketentuan peraturan perundangundangan yangberlaku dan hukum syara yang berkaitan dengan perkara ini;Amar putusanMENGADILI1.
    Erna Resdya, S.H.I., M.E.Putusan Nomor 1185/Pdt.G/2020/PA.Sdn.Hal. 21 dari 22 hal.Hakim Anggota Il,Khatimatus Saadah, S.H.I.Panitera Pengganti,Jhoni Firmansyah, S.H.Perincian Biaya Perkara: 1. Biaya PNBP Panggilan : Rp 60.000,002. Biaya Proses >: Rp 50.000,003. Biaya Rp 300.00 *Panggila 0,004. Biaya Materai >: Rp 6.000,00Jumlah Rp 416.000,00(enam ratus enam belas ribu rupiah)Putusan Nomor 1185/Pdt.G/2020/PA.Sdn.Hal. 22 dari 22 hal.
Register : 03-07-2020 — Putus : 14-07-2020 — Upload : 14-07-2020
Putusan PA KISARAN Nomor 1185/Pdt.G/2020/PA.Kis
Tanggal 14 Juli 2020 — Penggugat melawan Tergugat
1719
  • 1185/Pdt.G/2020/PA.Kis
    PUTUSANNomor 1185/Pdt.G/2020/PA.Kis2 7 7 ) a >Ka FaDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Kisaran yang memeriksa dan mengadili perkaraitsbat nikah dan cerai gugat pada tingkat pertama dalam persidangan MajelisHakim telah menjatuhkan putusan antara pihakpihak:XXXXXXXXXX, UMur 29 tahun, agama Islam, pendidikan SD, pekerjaan IbuRumah Tangga, bertempat tinggal di XXXxXXxXxxxx,Kabupaten Batu Bara, sebagai Penggugat;MelawanXXXXXXXXXX, UMUr 34 tahun, agama Islam, pendidikan SLTP
    Putusan Nomor 1185/Pdt.G/2020/PA.kKis2. Bahwa pernikahan Penggugat dengan Tergugat tidak tercatat dalamBuku Induk Pencatatan Nikah pada Kantor Urusan Agama KecamatanTanjung Tiram Kabupaten Batu Bara.3. Bahwa Pemohon dan Pemohon II ketika menikah berstatus Perawandan Jejaka.4. Bahwa setelah pernikahan tersebut Penggugat dengan Tergugat tinggalbersama di rumah kontrakan selama 3 bulan dan terakhir Penggugat danTergugat tinggal di rumah orang tua Penggugat.5.
    Putusan Nomor 1185/Pdt.G/2020/PA.kKisterhadap Penggugat (xxxXXXXXXXX);4.
    Putusan Nomor 1185/Pdt.G/2020/PA.kKisNomor 7 Tahun 1989, semua biaya yang timbul dalam perkara ini dibebankankepada Penggugat;Mengingat, segala peraturan dan perundangundangan serta dalilhukum syarl yang berkaitan dengan perkara ini.MENGADILI1. Menyatakan Tergugat yang telah dipanggil secara resmi dan patut untukmenghadap di persidangan, tidak hadir;2. Mengabulkan gugatan Penggugat dengan verstek;3.
    Putusan Nomor 1185/Pdt.G/2020/PA.kKisDr. Hj. Devi Oktari, S.HI, MH Mhd. Taufik, S.HIPanitera Pengganti,Khoirul Bahri, S. AgPerincianBiaya:Pendaftara : R 30.000,00n p2. Proses : Rp 50.000,003. Panggilan : Rp 260.000,004. PNBP : Rp 20.000,005, Redaksi : Rp 10.000,00Meteral : R 6.000,00PoJumlah : R 376.000,00p(tiga ratus tujuh puluh enam ribu rupiah)Halaman 15 dari 15 halaman. Putusan Nomor 1185/Pdt.G/2020/PA.kKis
Register : 20-10-2016 — Putus : 15-12-2016 — Upload : 29-03-2017
Putusan PA JAKARTA PUSAT Nomor 1185/Pdt.G/2016/PAJP
Tanggal 15 Desember 2016 — ELIN TRINANTI binti MUHAJIR;ARIES MUNANDAR bin BONAN SUPRIADI;
140
  • 1185/Pdt.G/2016/PAJP
    SALINAN PUTUSANNomor 1185/Pdt.G/2016/PA.JPaDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Jakarta Pusat Kelas 1A yang memeriksa danmengadili perkara tertentu pada tingkat pertama dalam persidanganMajelis telah menjatuhkan putusan sebagaimana terurai dibawah ini,dalam perkara Cerai Gugat antara :XXXXXXXX, UMur 25 tahun, agama Islam, pendidikan SMK, pekerjaanmengurus rumah tangga, tempat kediaman diJalan Xxxxxxxx, Kota Jakarta Pusat.
    No.1185/Pdt.G/2016/PA.JPPusat sesuai dengan Kutipan Akta Nikah Nomor : 918/99/X/2014tanggal 17 Oktober 2014;. Bahwa, setelah pernikahan tersebut Penggugat dengan Tergugatbertempat tinggal di Jalan Xxxxxxxx Kota Jakarta Pusat;. Bahwa, dalam perkawinan tersebut Penggugat dengan Tergugat telahbercampur (bada dukhul) sebagaimana layaknya suami istri namunbelum dikaruniai anak;.
    No.1185/Pdt.G/2016/PA.JPBahwa saksi sebagai orang tua sudah berusaha menasehatiPenggugat untuk tidak bercerai, namun tidak berhasil;Bahwa saksi menyatakan tidak sanggup lagi menasehatiPenggugat;2.
    No.1185/Pdt.G/201 6/PA.JPdimana ikatan perkawinan antara Penggugat dan Tergugat jelasjelassudah pecah dan tidak dapat dipertahankan lagi.
    No.1185/Pdt.G/2016/PA.JP
Register : 15-11-2017 — Putus : 29-11-2017 — Upload : 11-08-2018
Putusan PN BATAM Nomor 1185/Pdt.P/2017/PN Btm
Tanggal 29 Nopember 2017 — Pemohon:
SOLIHUDDIN
1811
  • 1185/Pdt.P/2017/PN Btm
    PENETAPANNomor : 1185/Pdt.P/2017/PN Btm.DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Negeri Batam yang memeriksa dan memutus perkaraperkara perdata dalam peradilan tingkat pertama telah menjatuhkan penetapansebagai berikut dalam permohonan yang diajukan oleh : SOLIHUDDIN, tempat/tanggal lahir Roburan/31 Desember 1973,bertempat tinggal di Kav. Bukit Seroja Al No.73,RT.002/RW.016, Kel. Sungai Pelunggut, Kec.
    Bahwa dari ikatan perkawinan tersebut Pemohon di karuniai 2 (dua) oranganak, anak yang ke1 (Satu) bernama NIA SRIDANIYATI, lahir di BATAM,Halaman 1 Penetapan Nomor : 1185/Pdt.P/2017/PN Btm.DAERAH KOTA BATAM, pada tanggal 19 MARET 2000, anak pertamaperempuan dari suami isteri : SOLIHUDIN dengan Nyonya LINNIMARLINA .
    SRI DANIATI, lahir diBATAM, KOTA BATAM, pada tanggal 19 OKTOBER 1999, anak pertamaperempuan dari suami isteri : SOLIHUDDIN dengan Nyonya LINNIMARLINA berdasarkan Kutipan Akta Kelahiran Nomor : 304/020/KICSBTM/2005. yang dikeluarkan oleh Kepala Dinas Kependudukan, CatatanSipil dan Keluarga Berencana Kota Batam tertanggal 20 Desember 2005:Bahwa untuk pengesahan perubahan identitas diri di akta kelahiran anakPemohon tersebut, menurut ketentuan Pasal 52 Undang Undang No. 24Halaman 2 Penetapan Nomor : 1185
    Hakim Tunggal pada Pengadilan Negeri Kelas 1A Batamyang ditunjuk berdasarkan Surat Penetapan Ketua Pengadilan Negeri Kelas 1ABatam Nomor : 1185/Pdt.P/2017/PN Btm. Tanggal 15 Nopember 2017 danpenetapan ini telah diucapkan dalam persidangan yang terbuka untuk umumpada hari dan tanggal itu juga oleh Hakim Tunggal tersebut dengan didampingioleh MAGDALENA PINONTOAN Panitera Pengganti pada Pengadilan NegeriKelas 1A Batam dan dihadiri oleh Pemohon.
    PANITERA PENGGANTI, HAKIM TUNGGAL,MAGDALENA PINONTOAN EGI NOVITA, SH Perincian Biaya :Pendaftaran Permohonan : Rp 30.000,Biaya Panggilan dll : Rp 120.000,Biaya ATK : Rp 70.000,Materai : Rp 6.000,Hak Redaksi (PNBP) : Rp 5.000.Jumlah : Rp 231.000,(Dua ratus tiga puluh satu ribu rupiah).Halaman 8 Penetapan Nomor : 1185/Pdt.P/2017/PN Btm.
Register : 03-09-2018 — Putus : 18-02-2019 — Upload : 06-03-2019
Putusan PA KABUPATEN MADIUN Nomor 1185/Pdt.G/2018/PA.Kab.Mn
Tanggal 18 Februari 2019 — Penggugat melawan Tergugat
157
  • 1185/Pdt.G/2018/PA.Kab.Mn
    Bahwa pada saat menikah Pemohon berstatus Jejaka Termohonberstatus Perawan,Hal. 1 dari 25 hal Put. 1185/Pdt.G.2018/PA.Kab.Mn3. Bahwa setelah menikah Pemohon dan Termohon tinggal di dirumahTermohon di Keacamatan Wungu Kabupaten Madiun selama kurang lebih 7(tujuh) tahun sampai sekarang;4.
    Tidak benar, bahwa Pemohon masih tinggal serumah dengan Termohondirumah Termohon sampai sekarang;Hal. 3 dari 25 hal Put. 1185/Pdt.G.2018/PA.Kab.MnYang benar, adalah setelah menikah sampai awal th 2014 Termohon tinggalbersama dirumah Termohon, sejak 2014 sudah meninggalkan rumahTermohon;4.
    Artinya :Hal. 15 dari 25 hal Put. 1185/Pdt.G.2018/PA.Kab.MnDan di antara tandatanda kekuasaanNya ialah Dia menciptakan untukmuistenisteri dari jenismu sendiri, supaya kamu cenderung dan merasa tenteramkepadanya, dan dijadikanNya di antaramu rasa kasih dan sayang.Sesungguhnya pada yang demikian itu benarbenar terdapat tandatanda bagikaum yang berfikir.
    Nafkah Iddah: Rp. 1.5 juta;sehingga semuanya sejumlah Rp. 83,5 juta;Hal. 19 dari 25 hal Put. 1185/Pdt.G.2018/PA.Kab.Mn4.
    ,S.H.. sebagai Panitera Pengganti dengan dihadiri oleh Pemohon danTermohon.Ketua Majelis,Hal. 24 dari 25 hal Put. 1185/Pdt.G.2018/PA.Kab.MnHakim Anggota,Dr. Sugeng, M.Hum.Sholihin, S.Ag., M.H.Perincian biaya perkara : Biaya pendaftaran Biaya proses Biaya panggilan Redaksi MeteraiJumlahHakim Anggota,Drs. H. Munirul Ihwan, M.H.I.Panitera Pengganti,Hary Marsono, S.H.: Rp.: Rp.: Rp.: Rp.: Rp.: Rp.30.000,50.000,920.000,5.000,6.000,1.011.000Hal. 25 dari 25 hal Put. 1185/Pdt.G.2018/PA.Kab.Mn
Register : 16-10-2020 — Putus : 08-02-2021 — Upload : 09-02-2021
Putusan PA PRAYA Nomor 1185/Pdt.G/2020/PA.Pra
Tanggal 8 Februari 2021 — Penggugat melawan Tergugat
5218
  • 1185/Pdt.G/2020/PA.Pra
    Putusan No.1185/Pdt.G/2020/PA.Pramempunyai 4 orang anak dari istri yang bernama Nak als.Inaq Marlina yaitu : Marlina, Perempuan ;* Johan Fajri, Lakilaki ;+ M. Taufik Hidayatullah, Lakilaki ;** Andi Oktawijaya, Lakilaki ;1.2.
    Putusan No.1185/Pdt.G/2020/PA.Pra10.11.12.Tanah tersebut sekarang dikuasai oleh Ahli waris dari alm. Senan danSukardi (anak lakilaki dari Alm. Adhim als.
    Putusan No.1185/Pdt.G/2020/PA.PraTanah yang terletak di Dusun Pengkores, dahulu Desa Kopang Rembigesekarang Desa Berinding, Kecamatan Kopang, Kabupaten Lombok Tengah,dengan Luas : +38 are ( +3.800 M?
    Putusan No.1185/Pdt.G/2020/PA.Pradiperiksa dan dicocokkan dengan aslinya ternyata sesuai, lalu oleh KetuaMajelis diberi kode (P.7);8.
    Putusan No.1185/Pdt.G/2020/PA.PraHal. 21 dari 21 Hal. Putusan No.1185/Pdt.G/2020/PA.Pra
Register : 11-06-2019 — Putus : 11-07-2019 — Upload : 11-07-2019
Putusan PA Ngamprah Nomor 1185/Pdt.G/2019/PA.Nph
Tanggal 11 Juli 2019 — Penggugat melawan Tergugat
96
  • 1185/Pdt.G/2019/PA.Nph
    PUTUSANNomor 1185/Pdt.G/2019/PA.NphDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Ngamprah yang memeriksa dan mengadili perkaratertentu pada tingkat pertama dalam sidang Majelis Hakim telah menjatuhkanputusan sebagai berikut dalam perkara Cerai Gugat antara:Penggugat, umur 37 tahun, agama Islam, pendidikan SLTA, pekerjaanKaryawan Swasta, tempat kediaman di Xxxxxxxxx, SebagalPenggugat;melawanTergugat, umur 40 tahun, agama Islam, pendidikan SLTA, pekerjaan Security,tempat kediaman
    di Xxxxxxxxx, sebagai Tergugat;Pengadilan Agama tersebut;Setelah membaca dan mempelajari berkas perkara;Setelah mendengar keterangan Penggugat;Setelah memeriksa buktibukti dalam persidangan;DUDUK PERKARABahwa Penggugat telah mengajukan gugatan Cerai Gugat pada tanggal11 Juni 2019 yang terdaftar di Kepaniteraan Pengadilan Agama Ngamprahpada hari itu juga dengan register perkara Nomor 1185/Pdt.G/2019/PA.Nph,mengemukakan halhal sebagai berikut:1.
    Putusan No.1185/Pdt.G/2019/PA.NphBahwa untuk menguatkan dalildalil gugatannya, Penggugat mengajukanalat bukti surat dan saksisaksi sebagai berikut :1. Bukti Surat.Fotokopi Kutipan Akta Nikah dari KUA Ngamprah Kabupaten BandungBarat, Nomor xxxxxxxxx Tanggal xxxxxxxxx, bukti Surat tersebut telah diberimeterai cukup, telah dicap pos dan telah dicocokkan dengan aslinya yangternyata sesuai, lalu oleh Ketua Majelis diberi tanda P;2. Bukti Saksi.1.
    Putusan No.1185/Pdt.G/2019/PA.Nphberlaku dan hukum syara yang berkenaan dengan perkara ini;MENGADILI1. Menyatakan Tergugat yang telah dipanggil secara resmi dan patutuntuk datang menghadap di persidangan, tidak hadir;2. Mengabulkan gugatan Penggugat dengan verstek;3. Menjatuhkan talak satu ba'in sughra Tergugat (Tergugat) terhadapPenggugat (Penggugat);4.
    Putusan No.1185/Pdt.G/2019/PA.NphAsri Srikanti Heriawan, S.H.Perincian biaya: Pendaftaran : Rp. 30.000,00 ATK Perkara : Rp. 50.000,00 Panggilan : Rp. 225.000,00 PNBP Panggilan : Rp. 20.000,00 Redaksi : Rp. 10.000,00 Materai : Rp. 6.000,00Jumlah : Rp. 341.000,00(tiga ratus empat puluh satu ribu rupiah).Hal. 10 dari 10 Hal. Putusan No.1185/Pdt.G/2019/PA.Nph
Register : 20-12-2017 — Putus : 05-03-2018 — Upload : 09-01-2019
Putusan PA TENGGARONG Nomor 1185/Pdt.G/2017/PA.Tgr
Tanggal 5 Maret 2018 — Penggugat melawan Tergugat
2320
  • 1185/Pdt.G/2017/PA.Tgr
    Kalla RT 006 No. 05Halaman 5 dari 15 putusan Nomor 1185/Pdt.G/2017/PA.
    Dengan demikian,dalam pemeriksaaan perkara a quo telah memenuhi ketentuan Pasal 4 dan 7Peraturan Mahkamah Agung Republik Indonesia Nomor 1 Tahun 2016tentang Prosedur Mediasi di Pengadilan.Halaman 9 dari 15 putusan Nomor 1185/Pdt.G/2017/PA.
    Ketiga orangsaksi tersebut telah memberikan keterangan di bawah sumpah di depansidang yang pada pokoknya sebagai berikut: Bahwa Penggugat dan Tergugat adalah suami istri yang telahdikaruniai 3 orang anak;Halaman 10 dari 15 putusan Nomor 1185/Pdt.G/2017/PA. Tor.
    H.Halaman 14 dari 15 putusan Nomor 1185/Pdt.G/2017/PA. Tor.Taufikurrahman, M.Ag sebagai Ketua Majelis, Reny Hidayati, S.Ag., SH.,M.H.I. dan Drs. H.
    Meterai Rp 6.000,00Jumlah Rp191.000,00( seratus sembilan puluh satu riburupiah )Disalin sesuai aslinya.Tenggarong, 5 Maret 2018.Panitera,Rumaidi, S.Ag.Halaman 15 dari 15 putusan Nomor 1185/Pdt.G/2017/PA. Tor.
Register : 02-12-2015 — Putus : 31-03-2016 — Upload : 31-07-2019
Putusan PA STABAT Nomor 1185/Pdt.G/2015/PA.Stb
Tanggal 31 Maret 2016 — Penggugat melawan Tergugat
136
  • 1185/Pdt.G/2015/PA.Stb
    No. 1185/Pdt.G/2015/PA.Stb.7.
    No. 1185/Pdt.G/2015/PA.Stb.
Register : 07-08-2017 — Putus : 25-10-2017 — Upload : 30-04-2019
Putusan PA SITUBONDO Nomor 1185/Pdt.G/2017/PA.SIT
Tanggal 25 Oktober 2017 — Penggugat melawan Tergugat
60
  • 1185/Pdt.G/2017/PA.SIT
    Putusan No. 1185/Pdt.G/2017/PA. SitBerdasarkan alasan dan dalil dalil diatas, Penggugat mohon agar BapakKetua Pengadilan Agama Situbondo segera memeriksa dan mengadili perkaraini, selanjutnya menjatuhkan putusan yang amarnya berbunyi :PRIMER :1. Mengabulkan gugatan Penggugat;2. Menjatuhkan talak satu bain shughra Tergugat (TERGUGAT) kepadaPenggugat (PENGGUGAT) ;3.
    Putusan No. 1185/Pdt.G/2017/PA.
    Putusan No. 1185/Pdt.G/2017/PA.Sit 1. Biaya Pendaftaran : Rp 30.000,2. Biaya ATK Perkara : Rp 50.000,3. Biaya Panggilan : Rp 600.000,4. Redaksi : Rp 5.000,5. Meteral : Rp 6.000,Jumlah Rp 691.000,Hal. 11 dari 11 hal. Putusan No. 1185/Pdt.G/2017/PA.Sit
Register : 12-06-2020 — Putus : 21-10-2020 — Upload : 21-10-2020
Putusan PA MAKASSAR Nomor 1185/Pdt.G/2020/PA.Mks
Tanggal 21 Oktober 2020 — Penggugat melawan Tergugat
164
  • 1185/Pdt.G/2020/PA.Mks
    PUTUSANNomor 1185/Pdt.G/2020/PA.MksDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Makassar yang memeriksa dan mengadili perkaratertentu pada tingkat pertama dalam sidang majelis hakim telah menjatuhkanputusan dalam perkara Cerai Gugat antara:PENGGUGAT, tempat dan tanggal lahir tidak dicantumkan, 12 Juni 1977,agama Islam, pekerjaan Wiraswasta, PendidikanSekolah Lanjutan Tingkat Atas, tempat kediaman di Kel.Laikang Kec.
    Bahwa Penggugat dan Tergugat adalah suami istri yang sah, telahmelangsungkan pernikahan di Bulukumba pada tanggal 14 Agustus 1997,Halaman 1 dari 11 putusan Nomor 1185/Pdt.G/2020/PA.Mksberdasakan Kutipan Akta Nikah yang diterbitkan oleh Pegawai PencatatNikah Kec. Bulukumba Kab. Makassar No.294.34.XI.1997. tertanggal 14Agustus2. Bahwa dari perkawinan antara penggugat dan tergugat telahdikaruniayai 2 (dua) orang anak yang masingmasing bernama:1). ANAK, Perempuan, lahir pada 4 Agustus 19982).
    Bahwa sekitar 9 Tahun (Sembilan Tahun) lebih Penggugat tetapbersabar dengan harapan Tergugat bisa kembali menemui Penggugat ataudengan kata lain bisa rukun kembali, namun kenyataannya Tergugat tidakpernah ada beritanya dan tidak pernah memberikan uang nafkah kepadaHalaman 2 dari 11 putusan Nomor 1185/Pdt.G/2020/PA.MksPenggugat, dan sekarang tempat tinggal Tergugat tidak diketahuikeberadaannya lagi.8.
    Bahwa penyebab ketidak harmonisan rumah tangga Penggugatdengan Tergugat dikarenakan Tergugat sering keluar malam danapabila Penggugat menasehati Tergugat marah yang mengakibatkansering terjadi pertengkaran antara Penggugat dengan Tergugat;Halaman 4 dari 11 putusan Nomor 1185/Pdt.G/2020/PA.Mksf. Bahwa Penggugat dengan Tergugat telah berpisah tempat tinggal sejakbulan Agustus 2010, Penggugat meninggalkan rumah kediamanbersama dan sejak itu tidak pernah berkumpul bersama lagi;g.
    Idris Abdir, SH., MH.Halaman 10 dari 11 putusan Nomor 1185/Pdt.G/2020/PA.MksPerincian biaya :aTtF wNnFPendaftaranProsesPanggilanPNBP PanggilanRedaksiMeteraiJumlah( empat ratus enam ribu rupiah )Panitera Pengganti,Dedy Wahyudi, S.H.Rp30.000,00Rp50.000,00Rp290.000,00Rp20.000,00Rp10.000,00Rp6.000,00Rp406.000,00Halaman 11 dari 11 putusan Nomor 1185/Padt.G/2020/PA.Mks