Ditemukan 1 data

Urut Berdasarkan
 
Register : 15-08-2018 — Putus : 31-10-2018 — Upload : 17-01-2019
Putusan PA MASAMBA Nomor 511/Pdt.G/2018/PA.Msb
Tanggal 31 Oktober 2018 — Penggugat melawan Tergugat
176
    1. Menyatakan Tergugat yang telah dipanggil secara resmi dan patut untuk menghadap ke persidangan, tidak hadir;
    2. Mengabulkan gugatan Penggugat secara verstek;
    3. Menjatuhkan talak satu ba'in sughra Tergugat (Thomas Tamaes bin Sarif S) kepada Penggugat (Wa Niar binti La Minu);
    4. Menetapkan Penggugat (Wa Niar binti La Minu) sebagai pemegang hak hadlanah anak Penggugat dan Tergugat yang bernama: 1.
    Fauziah (umur 5 tahun);
  • Menghukum Tergugat (Thomas Tamaes bin Sarif S)untuk menyerahkan anak Penggugat dan Tergugat yang berada dalam penguasaannya yang bernama Fauziah (umur 5 tahun) kepada Penggugat(Wa Niar binti La Minu);
  • Membebankan kepada Penggugat untuk membayar biaya perkara sejumlah Rp.901.000,00 ( sembilan ratus satu ribu rupiah).
  • Provinsi Sulawesi Tenggara,sehingga berdasarkan hal tersebut Penggugat memiliki /egal standing dalampengajuannya karena perkara aquo merupakan kewenangan absolutPengadilan Agama, vide Pasal 49 Undangundang Nomor 7 Tahun 1989 yangtelah diubah menjadi Undangundang Nomor 3 Tahun 2006 dan UndangUndang Nomor 50 tahun 2009 tentang Peradilan Agama;Menimbang, bahwa berdasarkan bukti P.2, P.3 dan P.4 terbukti ketigaanak yang bernama NAMA ANAK I, NAMA ANAK II dan Fauzia adalah anakkandung dari Ayah Thomas Tamaes